Anda di halaman 1dari 2

STERILISASI ALAT

No. Dokumen : 018/ 05. SOP/ BAB 7/


PKM.SNR/ II/ 2019
No. Revisi : 00
SOP
Tanggal : Februari 2019
Terbit
Halaman : 1/ 2

UPTD PUSKESMAS H.Husnul Ahadi, SKM


SENARU NIP.196912311990031044

1. Pengertian Sterilisasi Alat adalah Prosedur ini membunuh kuman


patogen dan apatogen beserta sporanya pada peralatan
perawatan dan kedokteran dengan cara merebus,
stoom, panas tinggi atau menggunakan bahan kimia
2. Tujuan Menyiapkan peralatan perawatan dan kedokteran
dalam keadaan siap pakai, mencegah peralatan cepat
rusak, mencegah terjadinya infeksi silang
3. Kebijakan SK Kepala UPTD PUSKESMAS SENARU
No.065/02.KP/ PKM.SNR/ II/ 2019 tentang Pemantauan
Berkala Prosedur Pemeliharaan dan Sterilisasi
Instrumen di UPTD PUSKESMAS SENARU
4. Referensi Permenkes No.75 tahun 2014 tentang puskesmas
5. Prosedur/ a. Persiapan alat dan bahan
Langkah-langkah 1) Alat sterilisasi
b. Petugas yang melakukan
1) Perawat
2) Perawat gigi
3) Bidan
c. Langkah-langkah
1) Petugas menyiapkan alat yang akan di sterilkan
2) Petugas merendam peralatan yang sudah
dipergunakan dilarutan klorin 0,5 % dengan
perbandingan 1 bagian klorin dan 9 bagian air
selama 10 menit, lalu di cuci menggunakan
sabun dan membersihkan kotoran yang melekat
setelah itu dibilas dengan air mengalir
3) Petugas mengeringkan alat yang sudah dicuci
4) Petugas memasukkan alat-alat ke dalam
sterilisator
5) Petugas mengangkat dan memindahkan alat
yang sudah steril dengan korentang ke tempat
penyimpanan steril
6) Petugas memastikan alat yang sudah disteril di
simpan maksimal 1 minggu, apabila melebihi
batas waktu penyimpanan alat tersebut di steril
kembali.
6. Bagan Alir Menyiapkan alat
Peralatan yang sudah
yang akan di steril Mengeringkan
dipergunakan,direndam peralatan
dilarutan klorin selama
10 menit, lalu di cuci
menggunakan sabun
setelah itu dibilas
dengan air mengalir
Alat yang sudah steril
dipidahkan ke tempat
penyimpanan steril

7. Hal-hal yang a. Saat proses sterilisasi lubang udara jangan


perlu diperhatikan ditutup/tertutup
b. Jangan memegang pintu kaca
8. Unit Terkait a. Poli gigi
b. KIA/Bersalin
c. IGD
9. Dokumen Terkait KIR
10. Rekaman Historis No Yang Isi Tanggal
Perubahan diubah Perubahan Mulai
diberlakukan

Anda mungkin juga menyukai