Anda di halaman 1dari 3

MONITORING KETERSEDIAAN OBAT DAN BMHP

DI UNIT RUANG BERSALIN


No.Dokumen :
No.Revisi : 01
SOP Tanggal Terbit :
Halaman : 1/3

PUSKESMAS dr. F.Ferry Susanto


WIRADESA NIP. 19780214 200701 1 006

1. Pengertian Monitoring ketersediaan obat dan BMHP di unit ruang bersalin adalah
merupakan kegiatan pemantauan persediaan dan mutu obat dan BMHP
yang tersedia di Unit Ruang Bersalin.
2. Tujuan Sebagai acuan penerapan langkah-langkah mengendalikan ketersediaan
obat emergensi dan menjamin mutu obat dan BMHP yang akan
dipergunakan untuk pelayanan pasien di Unit Ruang Bersalin.
3. Kebijakan Surat Keputusan Kepala Puskesmas Wiradesa Nomor 440.1/SK/047/I/2023
tentang Pelayanan Kefarmasian di Puskesmas Wiradesa.
4. Referensi 4.1 Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 74 Tahun
2016 tentang Standar Pelayanan Kefarmasian di Puskesmas
4.2 Petunjuk Teknis Standar Pelayanan Kefarmasian di Puskesmas tahun
2019
4.3 Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 26 Tahun 2020 tentang Perubahan
Atas Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 74 Tahun 2016 Tentang
Standar Pelayanan Kefarmasian Di Puskesmas
5. Langkah - 5.1 Petugas ruang bersalin melakukan monitoring ketersediaan obat dan
langkah BMHP di Unit Ruang Bersalin setiap ………(pagi/minggu/2minggu
sekali)
5.2 Petugas farmasi melakukan monitoring obat dan BMHP dengan
memeriksa ketersediaan stok, tanggal kedaluwarsa, dan keadaan fisik
obat setiap 3 bulan
5.3 Petugas farmasi melakukan konfirmasi dan evaluasi atas hasil
monitoring obat di Unit Ruang Bersalin
5.4 Petugas farmasi membimbing petugas unit ruang bersalin untuk dapat
mengenali tanda-tanda obat yang telah mengalami kerusakan
5.5 Petugas farmasi dan/atau petugas unit ruang bersalin memisahkan obat
dan BMHP yang telah rusak dan/atau kedaluwarsa
5.6 Petugas unit ruang bersalin melaksanakan pengamatan dan pengelolaan
obat dan BMHP secara rutin setiap hari kerja
5.7 Petugas unit ruang bersalin mencatat dan melaporkan jika diketemukan
obat rusak dan kedaluwarsa kepada Petugas farmasi
5.8 Petugas unit ruang bersalin membuat laporan penerimaan dan
pengeluaran obat dan BMHP kepada petugas farmasi setiap bulan.
6. Diagram Alir
Petugas ruang bersalin melakukan monitoring
ketersediaan obat dan BMHP di Unit Ruang
Bersalin setiap ………(pagi/minggu/2minggu
sekali)

Petugas farmasi melakukan monitoring obat dan BMHP


dengan memeriksa ketersediaan stok, tanggal kedaluwarsa,
dan keadaan fisik obat setiap 3 bulan

Petugas farmasi melakukan konfirmasi dan evaluasi atas hasil


monitoring obat di Unit Ruang Bersalin

Petugas farmasi membimbing petugas unit ruang bersalin


untuk dapat mengenali tanda-tanda obat yang telah mengalami
kerusakan

Petugas farmasi dan/atau petugas unit ruang bersalin


memisahkan obat dan BMHP yang telah rusak dan/atau
kedaluwarsa

Petugas unit ruang bersalin melaksanakan pengamatan dan


pengelolaan obat dan BMHP secara rutin setiap hari kerja

Petugas unit ruang bersalin mencatat dan melaporkan jika


diketemukan obat rusak dan kedaluwarsa kepada petugas
farmasi

Petugas unit ruang bersalin membuat laporan


penerimaan dan pengeluaran obat dan BMHP
kepada petugas farmasi setiap bulan.

7. Unit Terkait 7.1 Unit Farmasi


7.2 Unit Ruang Bersalin
Histori Perubahan

No Dokumen yang dirubah Perubahan dokumen Mulai berlaku

Anda mungkin juga menyukai