Anda di halaman 1dari 5

SOAL SKI

1. Bagaimana tata cara peribadatan masyarakat Arab pra Islam dalam menyembah berhala?
- Berdiam diri di sisi berhala, berlindung, memuji, dan memohon pertolongan
- Ketika berhaji mereka bertawaf mengelilingi berhala-berhala tersebut dan bersujud
kepadanya
- Mendekatkan diri kepadanya dengan memberikan berbagai sesembahan.
2. Sebelum hijrah ke Madinah, kaum muslim awalnya hijrah ke Habsy sebanyak dua kali.
Hijrah pertama ke Habsy berjumlah ...? 16 muslim. 12 dari kalangan laki-laki dan 4 dari
perempuan.
3. Siapakah nama sahabat yang diutus oleh Nabi Muhammad ke Madinah untuk menjadi
imam dan berdakwah di sana Nabi Muhammad hijrah ? Mus’ab ibn Umair
4. Siapakah Suraqah ibn Malik ? orang mengikuti sayembara untuk menemukan dan
membunuh Nabi Muhammad, kemudian menemukannya, tetapi ketika hendak membunuh
Nabi, ia terjatuh, lalu ditolong oleh Nabi. Sejak saat itu, ia menyadari kesalahannya.
5. Apa tugas Abdullah ibn Arqayat ketika nabi Muhammad di Gua Tsur? Mengembalakan
kambingnya di dekat gua tsur untuk menghapus jejak Abdullah ibn Abu Bakar dan Asma
binti Abu Bakar
6. Apa arti hijrah secara bahasa dan istilah? Hijrah secara bahasa berarti meninggalkan,
menjauhkan diri, dan berpindah tempat. Dalam konteks sejarah hijrah, hijrah adalah
kegiatan perpindahan yang dilakukan oleh Nabi Muhammad bersama sahabatnya dari
Mekah ke Madinah dengan tujuan mempertahankan dan menegakkan risalah Allah.
7. Ali ibn Abi Thalib menjabat sebagai khalifah selama ? lebih kurang 5 tahun
8. Jelaskan dengan singkat sejarah kodifikasi al-Qur’an di masa khulafaurrasyidin! Dampak
dari perang Yamamah yang menewaskan banyak penghafal al-Qur’an membuat Umar ibn
Khatab untuk membukukan al-Qur’an. Awalnya Abu Bakar menolok, tapi atas bujukan
Umar, maka ia pun luluh. Abu Bakar menunjuk Zaid ibn Tsabit sebagai pemimpin untuk
mengumpulkan al-Qur’an lalu diserahkan kepadanya. Sepeninggal beliau, mushaf
tersebut disimpan putri Umar ibn Khattab, yakni Hafsah binti Umar. Nanti di masa
Usman ibn Affan, kodifikasi al-Qur’an digalakkan kembali dan mulai gandakan sebanyak
4 buah oleh Zaid ibn Tsabit.
9.
10. Hasan ibn Ali menyerahkan jabatan khalifah kepada Muawiyah dengan 3 syarat.
Sebutkan 2 dari tiga syarat tersebut! 1. Muawiyah harus memberi jaminan keselamatan
kepada Hasan dan keluarganya. 2. Menjaga nama baik Ali ibn Abi Thalib. 3. Penentuan
khalifah berdasarkan musyawarah.
11. Ada 4 khalifah dari Daulah Umayyah yang berhasil mengembangkan sosial budaya.
Sebutkan 3! Abdul Malik ibn Marwan, Al-Walid ibn Abdul Malik, Umar ibn Abdul Aziz,
dan Hisyam ibn Abdul Malik
12. Tokoh yang diusulkan kaum Anshar untuk menjadi khalifah menggantikan rasulullah
adalah ...? Sa’ad ibn Ubadah
SOAL AQIDAH AKHLAK

43. Salah satu golongan yang berhak menerima zakat adalah gharim yaitu ......
(banyak hutang)

FIKIH
1. .

REBUTAN II
1. Disebut dengan istilah apakah ritual mengelilingi ka’bah sebanyak 7 kali ?
thawaf
2. Bacakan ayat ke-8 dari surat Al-Zilzalah ! ‫ومن يعمل مثقال ذرة شرايره‬
3. Perjanjian aqabah pertama terdiri dari .. orang? sekitar 12 orang dari Madinah
4. Ketika kita mendengar Muadzin mengumandangkan kalimat ‫ حي على الصالة‬maka
kita harus menjawabnya dengan mengucapkan? ‫ال حول وال قوة إال باهلل‬
5. Allah memiliki asmaul husna Al Ghafur yang berarti? Maha pengampun
6. Shalat sunat yang mengiringi waktu-waktu shalat wajib disebut? (Rawatib)
7. Pada usia berapakah Nabi Muhammad pertama kali menerima wahyu? 40 tahun
8. Hari Raya Idul Adha dirayakan setiap tanggal ....? (10 Dzulhijjah)
9. Berapa kali kah takbir yang disunnahkan pada rakaat pertama dalam shalat
ied? 7 kali
10. Dalam QS. Al-Nisa ayat 59, kita diperintahkan taat kepada siapa saja? Allah,
rasulnya, dan ulil amri/pemerintah

REBUTAN III
1. Membaca Surat Al Fatihah dalam shalat termasuk ... Shalat. (Rukun)
2. Hijrah terbagi dua. Sebutkan! Hijrah makaniyah dan maknawiyah
3. Apa arti hijrah fikriyah ? hijrah pemikiran
4. Wa’budullaha wa la tusyrikuu bihi syaia bermakna? Setiap umat Islam wajib
beribadah kepada Allah dan mengesakan Allah swt.
5. Najis air kencing anak laki-laki yang sudah makan makanan atau anak kecil
perempuan, maka kencingnya dihukumi sebagai najis apa? Najis
mutawassithah
6. Apa peran Abdullah Arqayat ketika nabi Muhammad dan Abu Bakar keluar dari
Gua Tsur dan hijrah ke Madinah ? Pemandu rute Nabi Muhammad dan Abu
Bakar ke Madinah
7. Budak yang dimerdekakan Abu Bakar dan menjadi muazin pada zaman
Rasulullah bernama? Bilal bin Rabah
8. Nama raja yang menguasai Mesir dan memusuhi Nabi Musa ialah ....? Fir’aun
9. Bacalah ayat al-Qur’an setelah ayatul qursi! La ikraha fiddin dst..
10. Saat nabi berusia dewasa, ia membawa dan menjual barang dagangan saudagar
kaya yang bernama ...? Khadijah binti Khuwailid

FINAL A
1. Berapa lama Abu Bakar menjabat sebagai Khalifah ? lebih kurang 2 tahun (11 –
13 H)
2. Orang yang lupa bilangan dalam shalatnya, hendaknya melakukan sujud ...?
Sahwi
3. Siapakah nama malaikat yang bertugas meniup sangkakala? Isrofil
4. Artikan ayat yang berbunyi …. ‫إهدنا الصراط المستقيم‬
5. Sebutkan syarat wajib shalat? Islam, baligh, berakal
6. Sebelum hijrah ke Madinah, kaum muslim awalnya hijrah ke Habsy sebanyak
dua kali. Hijrah pertama ke Habsy berjumlah ...? 16 muslim. 12 dari kalangan
laki-laki dan 4 dari perempuan.
7. Perjanjian aqabah kedua berjumlah ...? sekitar 73 orang
8. ‫الم‬nn‫د هللا اإلس‬nn‫دين عن‬nn‫ إن ال‬Artinya adalah? Agama yang diridoi Allah swt., adalah
agama Islam
9. Berapa jumlah ayat surah al-Baqarah? 286 ayat
10. Apa tugas Asma binti Abu Bakar ketika Nabi Muhammad di Gua Tsur bersama
Abu Bakar? Mengantarkan makanan

FINAL B
1. Umar ibn Khattab menjabat sebagai khalifah selama ? 10 tahun
2. Perjanjian aqabah kedua berjumlah ...? sekitar 73 orang
3. Apakah yang di maksud dengan Makharijul huruf ? tempat keluarnya huruf
4. ‫ أرأيت إن كان على الهدي‬Ayat tersebut terdapat dalam surat ? al-alaq
5. ‫ الذين هم في صالتهم خاشعون‬. ‫ قد أفلح المؤمنون‬.apa makna ayat tersebut?
6. Perjanjian dengan Suku Auz dan Khazrah, Yahudi, dan seluruh masyarakat
Madinah yang berisi tentan kesediaan diri untuk melindungi kota Madinah dan
berdampingan secara damai dengan ditulis dalam sebuah undang-undang yang
disebut dengan ...? Piagam Madinah/mitsaq al-Madinah
7. Untuk memenuhi kebutuhan ekonominya, masyarakat Arab pra Islam bekerja
sebagai ..? petani, pedagang (berniaga), dan peternak
8. Dari beberapa sebab tayammum, sebutkan dua! Tidak adanya air yang cukup,

tidak ada kemampuan menggunakan air, sakit, iklim yang sangat dingin, tidak

ada alat yang bisa digunakan untuk mengambil air, khawatir terlewat waktu

shalat
9. Nama lain al-Qur an adalah Al-Furqon, artinya ..? Pembeda antara yang haq dan
yang batil
10. Malaikat yaang bertugas mencatat amal baik adalah ? Raqib
FINAL C
1. Tugas malaikat Atid adalah ...? mencatat amal buruk manusia
2. Usman ibn Affan menjabat sebagai khalifah selama ? 12 tahun
3. ‫ َفاْص َد ْع بَم ا ُتْؤ َم ُر و َاْع ِر ْض َع ِن الُم ْش ِرِكين‬adalah ayat yang berbicara tentang..? QS. Al-
Hijr/94, perintah untuk berdakwah secara terang-terangan.
4. Bolehkah tayammum diniatkan untuk ibadah sunnah tapi digunakan untuk
ibadah wajib? Jelaskan! Tidak. Sementara itu, tayammum yang diniatkan untuk
ibadah wajib boleh digunakan untuk ibadah sunnah.
5. Nabi Muhammad saw yang dikenal sebagai Uswatun Hasanah, artinya ..?
teladan dan anutan yang baik
6. Shalat sunat yang dilakukan untuk meminta petunjuk atas suatu pilihan disebut?
Istikharah
7. Al walid ibn Abdul Malik adalah khalifah ke ...? 6 Bani Umayyah
8. Apa arti hijrah i’tiqadiyah ? hijrah keyakinan.
9. Siapakah yang membunuh Ali ibn Abi Thalib? Abdurrahman ibn Muljam
10. Doa yang dibaca setelah takbiratul ihram dalam shalat disebut? (doa iftitah)

REBUTAN
1. Jelaskan dengan singkat sejarah kodifikasi al-Qur’an di masa khulafaurrasyidin!
Dampak dari perang Yamamah yang menewaskan banyak penghafal al-Qur’an
membuat Umar ibn Khatab untuk membukukan al-Qur’an. Awalnya Abu Bakar
menolok, tapi atas bujukan Umar, maka ia pun luluh. Abu Bakar menunjuk Zaid
ibn Tsabit sebagai pemimpin untuk mengumpulkan al-Qur’an lalu diserahkan
kepadanya. Sepeninggal beliau, mushaf tersebut disimpan putri Umar ibn Khattab,
yakni Hafsah binti Umar. Nanti di masa Usman ibn Affan, kodifikasi al-Qur’an
digalakkan kembali dan mulai gandakan sebanyak 4 buah oleh Zaid ibn Tsabit.
2. Bacakan ayat terakhir daru surah al-Baqarah!
3. Ilmu yang mempelajari tata cara membaca Al Quran dinamakan? Tajwid
4. Puasa menurut Bahasa disebut Imsak artinya... Menahan
5. Sebutkan 10 nama khalifah Daulah Umayyah! Muawiyah ibn abi sofyan, Yazid
ibn Muawiyah, Muawiyah ibn Yazid, Marwan ibn Hakam, Abdul Malik ibn
Marwan, al walid ibn Abdul Malik, Sulaiman ibn Abdul Malik, Umar ibn Abdul
Aziz, Yazid ibn Abdul Malik, Hisyam ibn Abdul Malik.
6. Thaharah menurut Bahasa... Bersuci
7. Sebutkan khalifah ke-8 Daulah Umayyah?Umar ibn Abdul Aziz
8. Menggabungkan dua sholat dalam satu waktu, disebut shalat? Jama’
9. Nabi yang diberi kekayaan melimpah dan mampu berbicara dengan hewan
ialah ..? Sulaiman as.
10. Sebelum disusui oleh Halimatussa’diyah, Nabi Muhammad disusui oleh budak
Abu Lahab yang bernama ...? Tsuaibah Aslamiyah
11. Apa nama burung yang diutus Allah untuk menghancurkan tentara gajah? Ababil
12. Sebutkan tiga saja kebiasaan buruk masyarakat Arab sebelum Islam datang?
Mabuk, berjudi, berzina, berzina, merampok, memandang rendah perempuan, dan
mengubur anak perempuan
13. Apakah yang dimaksud dengan Assabiqunal Awwalun? Orang-orang yang
pertama kali beriman memeluk Islam
14. Perempuan yang bertindak sebagai bidan ketika Muhammad hendak dilahirkan
adalah ...? Asy-Syaffa Ummu Abdurrahman ibn Auf
15. Perang apakah yang pertama kali dilakukan umat Islam? Perang Badar

Anda mungkin juga menyukai