Anda di halaman 1dari 25

KONSEP MODEL KEBIJAKAN PUBLIK

JENIS KEBIJAKAN
JENIS KEBIJAKAN
JENIS KEBIJAKAN
MENCIPTAKAN PUBLIK VALUE
TINGKATAN KEBIJAKAN PUBLIK
PENGERTIAN MODEL :
■ Model digunakan karena adanya eksistensi masalah
publik yang kompleks. Model = pengganti kenyataan.
■ Model adalah representasi sederhana mengenai aspek –
aspek yang terpilih dari suatu kondisi masalah yang
disusun untuk tujuan tertentu.
■ Model kebijakan dinyatakan dalam bentuk konsep/teori,
diagram, grafik atau persamaan matematis.
KARAKTERISTIK MODEL KEBIJAKAN PUBLIK

• Sederhana dan jelas.


• Ketepatan identifikasi aspek penting problem
kebijakan (precise).
• Menolong untuk pengkomunikasian (communicable)
• Usaha langsung untuk memahami kebijakan publik
secara lebih baik (manageble)
• Memberika penjelasan dan memprediksi konsekuensi
BENTUK-BENTUK MODEL KEBIJAKAN PUBLIK
TUGAS KELOMPOK
Mahasiswa melakukan simulasi untuk menganalisis permasalahan perkotaan yang
dihadapi oleh masyarakat Kota Surabaya serta kebijakan yang harus dilakukan
untuk mengatasi permasalahan tsb. Dalam simulasi ini setiap mahasiswa harus
memainkan peran sebagai policy actor, yang bersama-sama melaksanakan rapat
kinerja dengan walikota guna meningkatkan kualitas dan kinerja pemerintah
daerah.
1

Anda mungkin juga menyukai