Anda di halaman 1dari 1

HKUM4201-4

NASKAH TUGAS MATA KULIAH


UNIVERSITAS TERBUKA
SEMESTER: 2023/2024 Ganjil (2023.2)

Fakultas : FHISIP/Fakultas Hukum, Ilmu Sosial dan Ilmu Politik


Kode/Nama MK : HKUM4201/Hukum Tata Negara
Tugas :2

No. Soal
1. 1. Berikan analisis anda tentang pengaturan HAM yang diatur dalam amandemen UUD 1945.
2. Berikan analisis anda, apakah pengaturan HAM dalam amandemen UUD 1945 sudah dikelompokkan
sesuai materi muatannya

2. Jika seorang anak dilahirkan di negara B, sedangkan orang tuanya merupakan warga negara A.

1. Berdasarkan kasus di atas, warga negara apakah yang diperoleh anak jika orang tuanya berasal dari
negara yang menganut ius soli.
2. Berikan analisis anda, apakah dalam hal tertentu Indonesia menganut asas ius soli.

3. Pada setiap negara dengan setiap jenis sistem pemerintahan Parpol memiliki peranan penting.
Dikemukakan oleh Hans Kelsen bahwa seorang individu saja mempunyai pengaruh kecil terhadap organ-
organ legislatif dan eksekutif sehingga untuk mendapatkan pengaruh maka individu harus bersatu dengan
individu-individu lain yang menganut pandangan politik yang sama sehingga terbentuk partai politik.

1. Bagaimanakah prosedur pendirian Parpol hingga dapat bertindak sebagai badan hukum.

2. Berikan analisis anda, dalam hal apa partai politik dapat dibubarkan.

1 dari 1

Anda mungkin juga menyukai