Anda di halaman 1dari 5

PERENCANAAN

KEBUTUHAN
SEDIAAN FARMASI DAN
BAHAN MEDIS HABIS
PAKAI
No. : 440/140.SO
Dokume P-
SOP n C/
PKMCILA/I/
2023
No. :
Revisi
Tanggal : 10 Januari
Terbit 2023
Halaman : 1/3

UPTD
drg. Tavip Hariyadi
PUSKESMAS
NIP. 19640912 199301
CIJAGRA
1 001
LAMA
1. Pengertian Perencanaan Kebutuhan Sediaan Farmasi dan Bahan
Medis Habis Pakai adalah kegiatan untuk
menentukan jenis dan jumlah Sediaan Farmasi dalam
rangka pemenuhan kebutuhan
puskesmas.
2. Tujuan Sebagai acuan penerapan langkah-langkah untuk
Perencanaan Kebutuhan Sediaan Farmasi dan Bahan
Medis Habis Pakai untuk memenuhi ketersediaan
sediaan farmasi di UPTD
Puskesmas Cijagra Lama.
3. Kebijakan SK Kepala PuskesmasCijagra Lama Nomor
440/022.SK-
C/PKMCILA/I/2023 tentang Pelayanan Kefarmasian di
UPTD Puskesmas Cijagra Lama.
4. Referensi a. Undang – undang RI Nomor 36 Tahun 2009
Tentang Kesehatan (Lembaran Negara Republik
Indonesia Tahun 2009 Nomor 144, Tambahan
Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5063);
b. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 43 Tahun 2019
Tentang Puskesmas;
c. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia
Nomor 74 Tahun 2016 tentang Standar Pelayanan
Kefarmasian Di Puskesmas;
d. Peraturan Pemerintah Nomor 51 Tahun 2009,
tentang
Pekerjaan Kefarmasian
5. Langkah – 1. Petugas menyeleksi Sediaan Farmasi dengan
mengacu
langka
kepada Formularium Obat Puskesmas yang
h
telah disesuaikan dengan Formularium
Prosedu Nasional untuk PPK 1
r
keluaran terbaru oleh Kementerian Kesehatan
2. Petugas melihat data menggunakan metode konsumsi
Sediaan Farmasi periode sebelumnya dan pola penyakit
3. Petugas membuat daftar Rencana Kebutuhan Obat setiap
akhir tahun untuk kebutuhan obat di tahun berikutnya
berdasarkan pola konsumsi rata rata setiap bulan.
4. Petugas menganalisa data pemakaian obat dan bahan
medis habis pakai bulan sebelumnya
5. Petugas menghitung kebutuhan obat dengan
memperhitungkan waktu kekosongan obat dan buffer
stok untuk menghindari stok berlebih
6. Petugas menyesuaikan perkiraan kebutuhan obat dan
bahan medis habis pakai bulan berikutnya dengan sisa
stok obat
7. Petugas menghitung dengan rumus rencana pengadaan
puskesmas tahunan dengan rumus (Metode Konsumsi) :
Rencana Pengadaan (A) = (B+C+D)-E
Keterangan :
A= Rencana pengadaan
B= Pemakaian rata-rata x 12 bulan
C= Buffer stok sebanyak 10%-20%
D=Waktu tunggu 3-6 bulan
E= Sisa stok
6. Unit terkait 1. Ruang MTBS
2. Ruang Tindakan
3. Ruang KIA KB
4. Ruang Pemeriksaan Umum
5. Ruang Pemeriksaan Gigi dan Mulut
7. Bagan Alir -

8. Dokumen 1. LPLPO
terkait 2. Formularium Puskesmas
9. Rekaman
historis Tanggal

perubahan No Yang Diubah Isi Perubahan Mulai


Diberlakukan
PERENCANAAN KEBUTUHAN SEDIAAN
FARMASI DAN BAHAN MEDIS HABIS
PAKAI
No. Dokumen : 440/002.DT-
DAFTAR C/PKMCILA/I/2023
TILIK No. Revisi :
Tanggal Terbit : 10 Januari 2023
Halaman : 1/2

UPTD Puskesmas drg. Tavip Hariyadi


NIP. 19640912 199301 1 001
Cijagra Lama

NO LANGKAH KEGIATAN YA TIDAK TIDAK


BERLAKU
1 Apakah Petugas menyeleksi Sediaan Farmasi dengan
mengacu kepada Formularium Obat Puskesmas yang
telah disesuaikan dengan Formularium Nasional
untuk PPK 1 keluaran terbaru oleh Kementrian
Kesehatan?

2 Apakah Petugas melihat data menggunakan metode


konsumsi Sediaan Farmasi periode sebelumnya dan
pola penyakit ?
3 Apakah Petugas membuat daftar Rencana Kebutuhan obat
setiap akhir tahun untuk kebutuhan obat di
tahun berikutnya berdasarkan pola konsumsi rata
rata setiap bulan?
4 Apakah Petugas menganalisa data pemakaian obat dan
bahan medis habis pakai bulan sebelumnya?

5 Apakah Petugas menghitung kebutuhan obat dengan


memperhitungkan waktu kekosongan obat dan
buffer stok untuk menghindari stok berlebih ?
6 Apakah Petugas menyesuaikan perkiraan kebutuhan obat
dan bahan medis habis pakai bulan berikutnya
dengan sisa stok obat ?
7 Apakah Petugas menghitung dengan rumus rencana
pengadaan puskesmas tahunan dengan rumus :
Rencana Pengadaan (A) = (B+C+D)-E Keterangan
A= Rencana pengadaan
B= Pemakaian rata-rata x 12 bulan
C= Buffer stok sebanyak 10%-20%
D= Waktu tunggu 3-6 bulan
E= Sisa stok
JUMLAH
CR : ……....… % Bandung ,........................................
Auditor

Anda mungkin juga menyukai