Anda di halaman 1dari 8

Penyajian Berita

abdurrahman/PR Writing/2010

œ Secara umum berita bisa disajikan


j dalam bentuk:

H Straight News (berita lempang), yaitu sebagaimana


dilihat dan didengar saat kejadian.

H Interpretative News (berita berinterpretasi), yaitu


dengan menampilkan interpretasi penulis terhadap fakta
agar khalayak
kh l k bisa
bi memahami
h i fakta
f kt ddengan mudah.
d h

H Depth News (berita mendalam), yaitu menyajikan berita


secara komprehensif dengan memasukkan fakta lain yang
relevan dengan topik pemberitaan.
Teknik Penulisan Straight News

œ Straight News merupakan


p berita yang
y sangat terikat
waktu (aktualitasnya cepat basi), maka harus segera
disampaikan kepada khalayak agar cepat bisa diakses
oleh mereka.

œ Straight News selalu disusun dalam bentuk piramida


terbalik, yaitu mulai dari bagian paling penting makin
ke bawah makin kurang penting.

œ Bagian
g paling
p g atas (alinea
( pertama)
p ) merupakan
p bagian
g
fakta paling penting, sedangkan bagian selanjutnya
merupakan uraian/penjelasan dari alinea pertama
tersebut.
Guna Struktur Piramida Terbalik

1. Memudahkan redaksi dalam me-lay y out berita dalam


media massa. Yaitu, bila halaman tidak cukup untuk
memuat seluruh isi berita, maka langsung dengan
memotong bagian bawah berita tanpa harus
merombak
b k seluruh
l h bagian
b i berita.
b it

2. Membantu pembaca agar cepat bisa memahami isi


berita. Yaitu, bagi pembaca yang sibuk dan tidak
sempat membaca seluruh isi berita, maka cukup
dengan mebaca alinea pertama sudah bisa memahami
i i b
isi berita.
it
Gambar Susunan Berita

„ Susunan berita terdiri dari: Judul, Dateline (tempat/tgl


penulisan berita),
berita) Lead (teras/inti berita),
berita) Body berita

Judul
Dateline

Terpenting Lead

Penting
Body
K
Kurang
Penting
Judul Berita

œ Judul berita merupakan gambaran dari isi berita yang


ada di bawah judul tersebut, maka judul ditulis setelah
seluruh
l h berita
b selesai
l ditulis.
d l

œ Syarat
y judul:
j

H Judul berita tidak boleh berbeda dari isi berita


(biasanya diambil dari lead/inti berita)

H Judul berita ditulis secara singkat, padat, dan


menarik
Date line

„ Dateline (baris tanggal) merupakan keterangan tentang


tempat dan tanggal penulisan berita. Misalnya
Misalnya:
Surabaya, 5 Maret 2007 (SH)

„ Sekarang banyak media yang hanya menulis tempat


saja.Misalnya: Medan (Kompas).Hal ini untuk
menghemat ruangan, karena tanggal peliputan sudah
disebut di dalam berita.

„ Syarat dateline adalah harus ditulis secara jujur


ssesuaii tempat dan
d tanggall penulisan
li berita
b i .
Lead

œ Lead (teras berita) terdapat pada alinea pertama.


Bagian ini merupakan bagian paling sulit dalam
penulisan
li b
berita.
it

œ Lead bisa ditulis secara formal (memuat lengkap unsur


5 W + 1 H) atau informal (tidak memuat lengkap
unsur 5 W + 1 H)

œ Syarat lead:
H Bagian paling penting/menarik
H akurat,
akurat singkat
singkat, dan padat
H Mudah dipahami dan menarik
Cara Penulisan Lead

œ Pilah fakta lalu urutkan mulai dari fakta paling


penting/menarik
ti / ik hi
hingga yang kurang
k penting/menarik.
ti / ik

œ Tulislah lead mulai dari unsur (5W + 1H) yang paling


penting/menarik.
ti / ik

œ Biasanya lead dimulai dari unsur what (apa), namun


kalau tentang orang penting biasanya dimulai dari
unsur who (siapa).

œ Lead bisa juga dimulai dari unsur where


where, when
when, why
why,
atau how, jika memang unsur itu merupakan bagian
paling penting dari fakta tersebut.

Anda mungkin juga menyukai