Anda di halaman 1dari 8

MODUL PROYEK PROFIL PELAJAR PANCASILA

TEMA : KEWIRAUSAHAAN

WIRAJUMPUT MOJO

Disusun Oleh :

1. Sri Subagiyono, S.Pd


2. Rita Pangesti, S.Pd
3. Siti Rohana, S.Pd
4. Irma Fudtriani, S.Pd
5. Guntar Panharseno, S.Pd
6. Muhammad Ainul Yaqin, S.Pd

PEMERINTAH KABUPATEN KEDIRI

UPTD SMP NEGERI 2 MOJO

DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN

2023

MODUL P5
KEWIRAUSAHAAN 1
MODUL PROJEK PENGUATAN PROFIL PELAJAR PANCASILA
TEMA KEWIRAUSAHAAN
TOPIK PROJEK : PEMBUATAN DAN PEMASARAN BATIK JUMPUT

A. INFORMASI UMUM
Tim Penyusun Projek Penguatan Profil Pelajar
Nama Penyusun
Pancasila

Nama Institusi UPTD SMP Negeri 2 Mojo Kabupaten Kediri

Tahun Penyusunan 2023

Kelas VII

Terstruktur = 24 JP
Alokasi Waktu
Tidak terstruktur = 60 JP

1. Lingkungan sekitar
2. Laptop
Sarana dan prasarana 3. Handphone
4. Wifi
5. LKPD
6. Referensi
Target peserta didik Siswa reguler/tipikal

 Dengan mempelajari dan mempraktikan


kewirausahaan pembuatan batik, maka siswa
mampu memiliki keterampilan membatik sebagai
Relevansi tema dan topik usaha untuk melestarikan seniman batik di sekitar
proyek untuk satuan Kecamatan Mojo, Kabupaten Kediri.
Pendidikan  Dengan mempelajari dan mempraktikan
kewirausahaan pembuatan batik, maka siswa
memiliki jiwa kewirausahaan sebagai usaha untuk
membuka lapangan pekerjaan di masa depan.

B. KOMPETENSI INTI
1. Deskripsi Singkat Projek
Projek ini dibuat oleh tim penyusun P5 yang dibentuk oleh sekolah
dan terdiri dari beberapa guru mata pelajaran UPTD SMP Negeri 2 Mojo,
dimana dipimpin oleh seorang koordinator yang berkompeten dalam

MODUL P5
KEWIRAUSAHAAN 2
pembuatan batik. Target dalam projek ini adalah semua Peserta didik
reguler fase D kelas VII yang berjumlah 361 siswa dari 9 rombongan
belajar. Projek ini bertujuan untuk mengembangkan jiwa kewirausahaan
peserta didik melalui pembuatan batik yang memang menjadi budaya
lokal dari Kabupaten Kediri khususnya Kecamatan Mojo. Selanjutnya
untuk jangka panjang, peserta didik diharapkan mampu menciptakan
lapangan pekerjaan bagi masyarakat sekitar Kecamatan Mojo, sehingga
mampu meningkatkan perekonomian masyarakat setempat yang
sekaligus untuk melestarikan para seniman batik generasi milineal.
Kewirausahaan ini masih bersifat internal, sehingga dalam pemasarannya
masih sebatas di lingkungan sekolah dengan sasaran konsumen para guru
pengajar di UPTD SMP Negeri 2 Mojo. Harapannya usaha batik ini bisa
berkembang, sehingga bisa dipasarkan lebih luas secara online melalui
website maupun pameran.
2. Dimensi dan Sub Elemen
Dimensi Profil Elemen Profil Sub elemen Target Pencapaian
Pelajar Pelajar diakhir Fase D
Pancasila Pancasila
Dimensi 1 Akhlak kepada - Berempati Mewujudkan sikap
Beriman, manusia kepada orang menghargai ketika guru
Bertakwa kepada lain menjelaskan materi
Tuhan YME,
Berakhlak mulia
Dimensi 2 Mengenal dan - Mendalami Memahami salah satu
Berkebhinakaan menghargai budaya dan budaya di sekitar
Global budaya identitas budaya lingkungan dan cara
melestarikannya
Dimensi 3 Kolaborasi - Kerja sama Melaksanakan peran
Gotong royong - Koordinasi sosial dan tugas kelompok
sesuai dengan
kesepakatan bersama
Dimensi 4 Regulasi diri - Mengembangkan Berkomitmen dan
Mandiri pengendalian konsisten terhadap
dan disiplin diri tujuan belajar yang
- Percaya diri, sudah direncanakan
tangguh dan
adaptif

MODUL P5
KEWIRAUSAHAAN 3
Dimensi 5 Memperoleh dan - Mengidentifikasi, Mencatat hal-hal
Bernalar kritis memproses mengklarifikasi penting dari materi
informasi dan dan mengolah yang disampaikan,
gagasan informasi dan memahami kebenaran
gagasan materi dan
mengolahnya menjadi
sebuah tindakan
Dimensi 6 Menghasilkan karya dan tindakan yang Menghasilkan produk
Kreatif orisinil dan cara
mempromosikan
prodek dari ide orisinil
yang lebih menarik

3. Tujuan Spesifik
Hasil yang diharapkan dari kegiatan ini adalah peserta didik dapat
terampil dalam pembuatan batik jumput untuk melestarikan batik di
sekitar Kecamatan Mojo dan memiliki jiwa kewirausahaan untuk
mempromosikan batik jumput
4. Alur Kegiatan Projek
No.
Tahap Jenis Aktivitas
Aktivitas

Pengenalan: 1 - Mengamati demonstrasi latar belakang projek

- Menggali informasi - Mengamati video sejarah batik di Indonesia


tentang latar belakang - Mengamati demonstrasi ragam motif batik
projek jumput
- Menggali informasi - Mengamati demonstrasi pengenalan alat dan
tentang sejarah, ragam bahan pembuatan batik jumput
motif, alat, bahan, dan - Mengamati video dan demonstrasi teknik
2
teknik pembuatan batik pembuatan batik jumput
jumput - Membuat rangkuman dari hasil pengamatan
- Pembentukan kelompok kajian pustaka
kerja - Membentuk kelompok
- Membagi tugas masing-masing anggota
kelompok

- Diskusi kelompok
Kontekstualisasi:
- Merencanakan alat dan bahan pembuatan
Mengontekstualisasi
3 batik jumput
masalah di lingkungan
- Menyusun langkah-langkah kegiatan
sekitar
pembuatan batik jumput

MODUL P5
KEWIRAUSAHAAN 4
Aksi Nyata : bersama-sama - Mempersiapkan alat dan bahan yang
mewujudkan pelajaran dibutuhkan dalam pembuatan batik jumput
4
yang didapatkan oleh murid - Melaksanakan pembuatan batik jumput sesuai
melalui aksi nyata dengan langkah-langkah kegiatan yang sudah
direncanakan
- Mempresentasikan hasil kerja dari projek
pembuatan batik jumput (Asesmen Formatif)

Asesmen sumatif: Penilaian aksi

5 nyata

Refleksi dan Tindak


Lanjut: berbagi karya Gelar karya memamerkan hasil produk dari
evaluasi, refleksi, dan projek dengan mengadakan bazzar batik
menyusun langkah jumput
strategis.
Evaluasi aksi dan solusi :

6 evaluasi keseluruhan dari aksi dan solusi yang


ditawarkan serta mengevaluasi gelar karya

5. Kegiatan Pembelajaran
Pertemuan Ke-1

Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu

Pendahuluan 15 menit 1. Peserta didik bersama guru menyampaikan salam dan


berdo’a.
2. Peserta didik bersama guru mengkondisikan kelas.
3. Peserta didik menerima informasi dari guru tentang topik
pembelajaran yaitu pembuatan dan pemasaran batik jumput

Kegiatan Inti 50 menit 1. Guru mengenalkan sejarah batik melalui video


2. Guru menjelaskan pada peserta didik ragam motif batik
3. Guru mengenalkan alat dan bahan pembuatan batik jumput
4. Siswa mengamati teknik pembuatan batik jumput yang
ditampilkan melalui video
5. Siswa merangkum materi dan hasil pengamatan yang telah
diterima
6. Guru membagi siswa menjadi beberapa kelompok kerja
7. Guru membagi tugas masing-masing anggota kelompok
Penutup 15menit 1. Peserta didik diberi kesempatan untuk menanyakan hal-hal
yang belum dipahami.
2. Guru memberikan penjelasan atas pertanyaan yang
disampaikan oleh peserta didik.

MODUL P5
KEWIRAUSAHAAN 5
Pertemuan ke-2

Kegiatan Alokasi
Deskripsi Kegiatan
waktu

Pendahuluan 15menit 1. Peserta didik bersama guru menyampaikan salam dan


berdoa.
2. Peserta didik bersama guru mengkondisikan kelas
3. Peserta didik menerima informasi dari guru tentang
langkah-langkah pembuatan batik jumput

Kegiatan Inti 50 menit 1. Guru meminta siswa berkumpul dengan kelompok yang
telah dibentuk
2. Guru meminta siswa menentukan tema dalam pembuatan
batik jumput
3. Guru meminta siswa membuat rencana atau rancangan
pembuatan batik jumput
4. Siswa merencanakan alat dan bahan dalam pembuatan batik
jumput
5. Siswa membuat langkah-langkah pembuatan batik jumput
Penutup 15 menit 1. Peserta didik diberi kesempatan untuk menanyakan hal-hal
yang belum dipahami.
2. Guru memberikan penjelasan atas pertanyaan yang
disampaikan oleh peserta didik.
3. Peserta didik diingatkan untuk menyempurnakan hasil
kerjanya.

Pertemuan Ke-3

Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
waktu

Pendahuluan 15 menit 1. Peserta didik bersama guru menyampaikan salam dan


berdo’a.
2. Peserta didik bersama guru mengkondisikan kelas.
3. Peserta didik menerima informasi dari guru tentang topik
pembelajaran yaitu proses membuat proyek dan finalisasi.
Kegiatan Inti 50 menit 1. Guru meminta siswa mempersiapkan alat dan bahan yang
digunakan dalam pembuatan batik jumput
2. Guru meminta siswa melaksanakan pembuatan batik
jumput sesuai dengan langkah-langkah yang telah
direncanakan.
3. Guru mengawasi, memberi arahan, dan menyamakan
persepsi dengan masing-masing kelompok agar mereka
mudah dalam proses pengerjaan.
4. Siswa mempresentasikan hasil karyanya

Penutup 15 menit 1. Peserta didik diberi kesempatan untuk menanyakan hal- hal
yang belum dipahami.
2. Guru memberikan penjelasan atas pertanyaan yang

MODUL P5
KEWIRAUSAHAAN 6
disampaikan oleh peserta didik.
3. Peserta didik diingatkan untuk menyempurnakan hasil
kerjanya.
4. Guru menginformasikan kegiatan pada pertemuan
selanjutnya yakni kegiatan gelar karya dan asesmen
sumatif.

Pertemuan ke-4

Kegiatan Alokasi Deskripsi Kegiatan


waktu

Pendahuluan 15 menit 1. Peserta didik bersama guru menyampaikan salam dan


berdoa.
2. Peserta didik bersama guru mengkondisikan tempat bazar
3. Peserta didik menerima informasi dari guru tentang topik
pembelajaran yaitu tentang finalisasi produk dan gelar
karya.
Kegiatan Inti 50 menit 1. Peserta didik menyiapkan hasil karya yang akan
ditampilkan di tempat bazar
2. Peserta didik mempresentasikan dan memasarkan hasil
karya.
3. Guru menilai hasil karya dari setiap kelompok.
Penutup 15 menit 1. Guru memberikan evaluasi keseluruhan dari hasil karya.
2. Guru memberikan solusi dari permasalahan yang muncul.
3. Guru mengapresiasi semua hasil karya siswa yang saat itu
ditampilkan.

6. Asesmen
a) Asessmen Formatif
Membuat batik jumput
Teknik : Observasi
Alat : Lembar observasi

Dimensi Profil Penguatan Projek Pelajar Pancasila


Mengucapka
Sopan
NAMA n salam
NO berkata Percaya Berani Hasil
SISWA sebelum dan Kerjasama
dan diri berpendapat karya
sesudah
berperilaku
presentasi

b) Asessmen Sumatif

MODUL P5
KEWIRAUSAHAAN 7
Teknik : Tes tulis
Alat : Penilaian Diri

Nama : No. Absen :


Kelas : Projek :
Kewirausahaan Batik

Berikan tanda centang pada kolom Ya atau Tidak sesuai dengan yang
kamu alami!

JAWABAN
NO PERTANYAAN
YA TIDAK
1. Apakah kamu berdoa ketika sebelum dan sesudah
kegiatan projek?
2. Apakah kamu memperhatikan bapak atau ibu guru ketika
menyampaikan materi?
3. Apakah kamu suka dengan kegiatan membatik dalam
projek ini?
4. Apakah kamu ingin menjadi pengusaha atau pengrajin
batik di kemudian hari?
5. Apakah kamu suka memakai batik?
6. Apakah kamu mengerjakan tugas kelompok dengan baik?
7. Apakah kamu membawa alat dan bahan projek yang
ditugaskan oleh kelompok?
8. Apakah kamu membantu anggota kelompokmu?
9. Apakah kamu semangat ketika megikuti kegiatan projek?
10. Apakah peranmu dalam kelompok sudah sesuai dengan
keinginanmu?
11. Apakah kamu pernah bertanya atau menyampaikan
pendapat selama melaksanakan projek?
12. Apakah kamu pernah mencari informasi tentang materi
projek selain yang sudah disampaikan di sekolah?
13. Apakah kamu pernah memberikan pendapat kepada
kelompok terkait pembuatan projek?
14. Apakah kamu puas dengan hasil karya yang telah dibuat
oleh kelompok?

MODUL P5
KEWIRAUSAHAAN 8

Anda mungkin juga menyukai