Anda di halaman 1dari 3

TUGAS 2

BAHASA DAN SASTRA INDONESIA DI SD

PDGK 4109

Nama Tutor : NURHAJIJAH, S.Pd.M.Pd

Nama Mahasiswa : MELISA DEFI

NIM : 858083189

1. Modul 4

Modul 5
2. Buatlah kalimat berdasarkan perspektif Ragam Makna masing – masing dua kalimat !
Jawab :
 Makna Leksikal dan Makna Gramatikal
Contohnya : - Bunga mawar itu sudah layu.
- Rima Gadis cantik itu menjadi bunga kampus.
- Mobil butut itu sudah sepuluh kali mogok.
- Para buruh berdemo dengan cara mogok makan.
 Makna Denotatif dan Makna Konotatif
Contohnya : - Gadis cantik itu berbadan lansing
- Badannya kerempeng seperti kurang gizi.
- Siswa yang berkelompok itu sedang mendiskusikan presiden baru.
- Gerombolan mahasiswa itu memadati jalan utama.
 Makna Konseptual dan Makna Asosiatif
Contohnya : - Burung merpatinya leluar dari kendang dan terbang jauh
- Nena dan Suci sedang menanam bunga
- Tokoh Gatotkaca berotot kawat dan bertulang besi
- Anak yang sering tinggal kelas itu dijuliki teman – temannya si kerbau.
 Makna Kata Umum dan Makna Kata Khusus
Contohnya : - Ibu sedang berkunjung ke toko elektronik
- Ibu membeli Televisi baru minggu kemarin
- Riko bekerja di toko furniture
- Riko butuh lemari untuk menyimpan barangnya.

3. Tuliskan contoh kata berdasarkan relasi makna, masing – masing lima kata !
Jawab :
 Sinonim dan Antonim
Contoh kata Sinonim = Mati – tewas
Buruk – Jelek
Bohong – Dusta
Senang – Bahagia
Paras - Wajah

Contoh Antonim = Tinggi – Rendah


Kaya – Miskin
Kecil – Besar
Bersih – Kotor
Cantik - jelek
 Homonim, Homofon, Homograf, dan Polisemi
Contoh Homonim = Bulan
Beruang
Kali
Serang
Malang
Contoh Homofon = Rok (Pakaian) Rock (Aliran musik)
Bank ( Tempat menyimpan uang) bang (Panggilan kakak)
Massa (Media masa ) Masa (Waktu)
Tang ( alat pekakas ) Tank ( Kendaraan Perang )
Buku ( Bahan bacaan ) Buku ( Bagian diantara dua ruas )
Contoh Homograf = Apel ( buah atau kumpul )
Serang ( Perang atau nama tempat)
Kecap (Merasakan dengan lidah) Kecap (Bumbu masakan)
Mental (Terpental) Mental (Bersangkutan dengan watak)
Teras ( Bagian rumah ) Teras (Inti kayu)
Contoh Polisemi = Meja ( Perabotan / tempat negosiasi)
Ekor ( Mengikut / bagian belakang dari hewan
Api (Kebakaran) Api (sakit hati)
Kursi (Tempat duduk) Kursi (Tempat jabatan)
Kucing ( Hewan ) Kucing (Permainan)
 Hiponim
Contohnya = Anggrek - Bunga
Kucing – Binatang
Merpati – Burung
Sepeda motor – Kendaraan
Singa – Hewan Buas

4. Buatlah kamus sederhana di bidang Pendidikan minimal 20 Kata !


Jawab :
1) Papan tulis
2) Meja Belajar
3) Kursi duduk
4) Alat tulis
5) Pajangan bunga
6) Buku tulis
7) Rak sepatu
8) Pensil warna
9) Kotak pensil
10) Lemari buku
11) Kertas
12) Buku Pelajaran
13) Jam dinding
14) Tempat sampah
15) Taplak meja
16) Tiang bendera
17) Kepala sekolah
18) Ruang guru
19) Tempat parkir
20) Sepatu
5. Menjawab pertanyaan yang tersedia di Latihan pada modul halaman 5.10 dan 5.11
1) Siapa yang terlibat konflik dalam kutipan tersebut ?
Jawab : Tiang dan Ibunya
2) Mengapa Gusti Biang bersikeras memaksakan keingginannya ?
Jawab : Karna Tiang sudah dijodohkan oleh Ibu nya dari sejak kecil dengan Sagung
Rai
3) Tema apa yang ingin disampaikan oleh pengarang dalam kutipan tersebut !
Jawab : Percintaan sang anak yang di tentang oleh Ibu nya.

Anda mungkin juga menyukai