Anda di halaman 1dari 6

KISI-KISI SOAL PHB SEMESTER GANJIL 2023/2024

PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DAN BUDI PEKERTI


KELAS XI

No. Materi
1 Berpikir Kritis dan Mencintai IPTEK
2 Berpikir kritis dan mencintai IPTEK
KISI-KISI SOAL PHB SEMESTER GANJIL 2023/2024
PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DAN BUDI PEKERTI
KELAS XI

Indikator Soal Bentuk Soal


Peserta didik mampu mengidentifikasi ciri-ciri ulil albab Pilihan Ganda

Peserta didik mampu menentukan asbabun nuzul QS. Ali Imran ayat 190-191 Pilihan Ganda

Peserta didik mampu menentukan perbedaan manusia dengan makhluk lainnya Pilihan Ganda

Peserta didik mampu menentukan batasan berpikir kritis Pilihan Ganda


Peserta didik mampu menterjemahkan QS. Ar Rahman ayat 33 Pilihan Ganda

Peserta didik mampu menentukan kriteria tentang ilmu pengetahuan Pilihan Ganda

Peserta didik mampu menentukan dampak negatif dari berpikir kritis yang tidak
Pilihan Ganda
terbatas
Peserta didik mampu mengidentifikasi tanda-tanda orang yang termasuk ulil
Pilihan Ganda
albab

Peserta didik mampu mengidentifikasi dampak dari penyalahgunaan teknologi Pilihan Ganda

Peserta didik mampu menentukan kandungan QS. Ar Rahman ayat 33 Pilihan Ganda

Peserta didik mampu memaknai hadits tentang perintah menyegerakan beramal


Pilihan Ganda
sebelum 7 perkara
Peserta didik mampu mengidentifikasi contoh perilaku kritis Pilihan Ganda
Peserta didik mampu mengkorelasikan ayat Al Qur'an yang sesuai dengan
Pilihan Ganda
fenomena alam
Peserta didik mampu menentukan makna yang sesuai dengan ayat Al Qur'an
Pilihan Ganda
tentang penciptaan langit dan bumi
Peserta didik mampu mengidentifikasi contoh perilaku berpikir kritis melalui
Pilihan Ganda
fenomena alam yang terjadi
Peserta didik mampu mengidentifikasi perilaku sesuai kandungan QS. Ar Rahman
Pilihan Ganda
ayat 33
Peserta didik mampu menentukan pernyataan yang sesuai dengan makna QS. Ar
Pilihan Ganda
Rahman ayat 33

Peserta didik mampu menentukan manfaat dari perilaku berpikir kritis Pilihan Ganda

Peserta didik mampu menentukan terjemahan dari QS. Ali Imran 190 Pilihan Ganda

Peserta didik mampu menentukan ayat yang sesuai dengan asbabun nuzul yang
Pilihan Ganda
dipaparkan

Peserta didik mampu mengidentifikasi hikmah dari berpikir kritis Pilihan Ganda

Peserta didik mampu menentukan hukum bacaan tajwid dari potongan ayat
Pilihan Ganda
yang ditentukan
Peserta didik mampu menentukan arti kata dari lafadz QS. Ali Imran ayat 190-
Pilihan Ganda
191
Peserta didik mampu menentukan manfaat dari perilaku berpikir kritis melalui
Pilihan Ganda
gambar yang disajikan
Peserta didik mampu menentukan hikmah berpikir kritis melalui contoh perilaku
Pilihan Ganda
yang dipaparkan

Peserta didik mampu mengidentifikasi contoh perilaku berpikir kritis Pilihan Ganda

Peserta didik mampu mengidentifikasi contoh perilaku mencintai IPTEK Pilihan Ganda

Peserta didik mampu menentukan pernyataan yang tepat tentang perilaku


Pilihan Ganda
mencintai IPTEK
Peserta didik mampu mengidentifikasi contoh perilaku yang tepat dalam
Pilihan Ganda
mengembangkan IPTEK
Peserta didik mampu menentukan perilaku yang tepat dalam menghormati guru
Pilihan Ganda
sebagai wujud dari mencintai IPTEK

Peserta didik mampu menyebutkan contoh perilaku yang tepat bagi seorang
Uraian
muslim dalam menuntut ilmu
Peserta didik mampu menguraikan ciri-ciri orang yang termasuk golongan ulil
Uraian
albab

Peserta didik mampu menyebutkan contoh perilaku berpikir kritis Uraian

Peserta didik mampu menguraikan salah satu dari perilaku dalam menuntut ilmu Uraian

Peserta didik mampu menuliskan beberapa hikmah dari fenomena alam yang
Uraian
dipaparkan, terkait dengan perilaku mencintai IPTEK
No. Soal
1

4
5

10

11

12

13

14

15

16

17

18

19

20

21

22
23

24

25

26

27

28

29

30

Anda mungkin juga menyukai