Anda di halaman 1dari 11

AKSI NYATA

FasILITATOR
PEMBELAJARAN
Oleh Adelvina Irmina Rawi
Apa yang dimaksud fasilitator
dalam pembelajaran?

Sebagai fasilitator guru berperan dalam memberikan pelayanan untuk


memudahkan siswa dalam kegiatan proses pembelajaran. fasilitator, guru
berperan sebagai pembantu dalam pengalaman belajar, membantu
perubahan lingkungan, serta membantu terjadinya proses belajar yang
serasi dengan kebutuhan dan keinginan.
Apa Tugas Fasilitator?
Fasilitator juga akan bertugas mendorong dan
membuka kemungkinan-kemungkinan kolaborasi
atau gotong-royong antarseluruh ekosistem
pendidikan sekolah dan pemangku kepentingan di
kabupaten. Selain itu, fasilitator dalam menjalankan
fungsi dan tugas mereka juga akan berkesempatan
belajar dan berbagi bersama pengawas
Fasilitator terdiri dari:
moderator,
motivator,
narasumber,
dan mediator
Pemahaman guru secara umum
Guru dalam dunia pendidikan adalah tenaga
pendidik profesional yang bertanggung
jawab untuk mendidik, mengajar,
membimbing, mengarahkan, melatih, menilai,
dan menyebarkan peserta didik pada
pendidikan anak usia dini melalui jalur
pendidikan dasar formal dan pendidikan
menengah.
Lanjut.....
Guru adalah orang yang mempunyai
kualifikasi cendekiawan dan
kompetensi sebagai agen dalam
pembelajaran, sehat baik jasmani dan
rohani, serta dapat mengajar dan
mendidik muridnya.
Fungsi dan Peran Guru sebagai
Fasilitator Pembelajaran
1.Menggali Potensi Siswa
2. Mendorong Melemahkan Aktif
3. Pembangunan Sumber Daya dan Bimbingan
4. Menggunakan Teknologi Pendidikan
Guru sebagai fasilitator yi:
Sebagai fasilitator guru dituntut untuk
beberapa hal, diantaranya mendengarkan dan
tidak mendominasi, sabar, menghargai dan
rendah hati, mau belajar, menganggap
sederajat dengan siswa, akrab dengan siswa,
tidak menceramahi siswa, berwibawa, tidak
memihak dan mengkritik, bersikap terbuka
dan bersikap positif.
Dokumentasi
Umpan Balik

Anda mungkin juga menyukai