Anda di halaman 1dari 13

MENGGALI POTENSI PENDIDIKAN

POLITIK DALAM NAHDLATUL WATHAN:


MENYONGSONG KEPEMIMPINAN
PELAJAR YANG BERKUALITAS

By TGKH. Muhammad Zainuddin Atsani


Mengapa Pendidikan Politik itu Penting dalam
Organisasi Nahdlatul Wathan?

Pertama:
Pendidikan politik merupakan komponen penting
dalam pembentukan pemimpin yang berkualitas.
Melalui pemahaman tentang sistem politik, nilai-nilai
demokrasi, hak-hak warga negara, dan proses
pengambilan keputusan, pemimpin pelajar dapat
lebih efektif dalam mempengaruhi perubahan positif
di lingkungan mereka.

10/27/2023
Kedua:
Organisasi Nahdlatul Wathan adalah organisasi
yang berpengaruh dan memiliki jangkauan luas di
Indonesia, khususnya di wilayah Nusa Tenggara
Barat. Oleh karena itu, memahami potensi
pendidikan politik dan kepemimpinan di dalam
organisasi NW dapat memiliki dampak signifikan
pada politik dan kepemimpinan di tingkat lokal,
regional, dan nasional.

10/27/2023
Ketiga:
Pendidikan politik dapat membantu anggota
organisasi untuk memahami sistem politik, hak-hak
politik mereka, dan cara berpartisipasi dalam
proses demokrasi. Ini penting dalam
mengembangkan masyarakat yang sadar politik
dan aktif dalam proses politik

10/27/2023
Keempat:
Mempelajari pendidikan politik dalam
organisasi Nahdlatul Wathan mungkin
memiliki dampak yang signifikan dalam
menghasilkan pemimpin pelajar yang
memahami kebijakan, tata pemerintahan,
dan masalah politik di Indonesia.

10/27/2023
Kelima:
Pemimpin pelajar adalah pemimpin
masa depan, dan pendidikan politik
yang berkualitas dalam organisasi
seperti Nahdlatul Wathan dapat
membantu membentuk pemimpin yang
bertanggung jawab, etis, dan mampu
berkontribusi positif pada masyarakat
dan negara

10/27/2023
Kelima:
Pemimpin pelajar adalah pemimpin
masa depan, dan pendidikan politik
yang berkualitas dalam organisasi
seperti Nahdlatul Wathan dapat
membantu membentuk pemimpin yang
bertanggung jawab, etis, dan mampu
berkontribusi positif pada masyarakat
dan negara

10/27/2023
ُ
‫إن أكرمكم عندي أنفعكم لنهضة الوطن‬
ُّ ‫ر‬ ‫ر‬
‫وإن شكم عندي أضكم لنهضة الوطن‬
Inna akramakun ‘indii anfa’ukum li
Nahdhatil Wathan
Wa inna syarrakum ‘indii
adurrukum li Nahdlatil Wathan

10/27/2023
Ma’na Anfa’:
berarti paling
bermanfaat
10/27/2023
TAPI, “JANGAN PERNAH
MENGANGGAP DIRI
BERMANFAAT NAMUN
MERUSAK PERJUANGAN
ORGANISASI NAHDLATUL
WATHAN”

10/27/2023
APAKAH MUNGKIN KITA BERMANFAAT,
SEMENTARA KITA TIDAK MEMATUHI
PIMPINAN TERTINGGI ORGANISASI?
JUSTRU KITA TELAH MENJADI
“ADURRU”, YAITU ORANG YANG
PALING MERUSAK PERJUANGAN
NAHDLATUL WATHAN

10/27/2023
“PERJUANGAN POLITIK ORGANISASI
NW ADALAH PERJUANGAN
KOLEKTIFITAS, PERJUANGAN
BERJAMAAH. BUKAN SENDIRI-SENDIRI,
BUKAN BERNAFSI-NAFSI DAN
BERNAFSU-NAFSU UNTUK
KEPENTINGAN DIRI SENDIRI

10/27/2023
JIKA KITA BERADA DI SATU PARTAI
MAKA KITA MEMILIKI KEKUATAN
KOLEKTIFITAS, KEKUATAN BERJAMAAH,
KEKUATAN YANG TIDAK HANYA
DIDASARI OLEH KEPARTAIN, NAMUN
JUGA KEKUATAN PERSAUDARAAN
DALAM NAHDLATUL WATHAN

10/27/2023

Anda mungkin juga menyukai