Anda di halaman 1dari 2

AUDIT INTERNAL

No.Doku :
men
No.Revisi :
SOP
Tanggal
:
Terbit
Halaman : 1/3
UPT
PUSKESMAS ARIFUDDIN
MANGKOSO

1. Pengertian Kegiatan untuk menilai kinerja puskesmas yang dilakukan oleh tim audit
internal yang dibentuk oleh Kepala Puskesmas berdasarkan
standar/kriteria/target yang ditetapkan
2. Tujuan Sebagai acuan dalam menerapkan kegiatan audit internal puskesmas

3. Kebijakan Surat Kepala Kepala Puskesmas Nomor … Tentang Pengawasan ,


Pengandalian dan Penilaian Kinerja Puskesmas
4. Referensi
5. Alat Alat tulis
Laptop
Proyektor
Sound System
6. Prosedur / 1. Koordinasi dengan audit tentang rencana audit.
Langkah- 2. Mencatat hasil temuan audit kedalam form Laporan Ketidak sesuain
langkah dan Penyelesaiannya.
3. Ketua Tim Audit Internal Puskesmas menandatangani form LKP.
4. Ketua Tim Audit Internal Puskesmas membuat laporan hasil audit yang
berupa LKP dari Auditor.
5. Ketua Tim Audit Internal Puskesmas mempresentasikan hasil audit
kepada Tim Mutu Puskesmas.
6. Ketua Tim Mutu Puskesmas memonitor dan memastikan pelaksanaan
audit internal.
7. Tim Audit Internal Puskesmas melaporkan hasil audit pada saat Rapat
Tinjauan Manajemen.
8. Auditee menindak lanjuti Tindakan perbaikan :
9. Auditee menindak lanjuti hasil audit dengan tindakan perbaikan.
10. Auditor dan Auditee mendokumentasikan hasil audit serta tindakan
perbaikan yang diperlukan.
7. Bagan Alir
Mencatat hasil temuan Ketua Tim Audit Internal
Koordinasi audit ke dalam form Puskesmas
dengan audite Laporan Ketidaksesuain menandatangani form
tentang rencana dan Penyelesaiannya. LKP.

Ketua Tim Mutu Ketua Tim Audit Internal Ketua Tim Audit Internal
Puskesmas memonitor Puskesmas Puskesmas membuat
dan memastikan mempresentasikan hasil laporan hasil audit yang
pelaksanaan audit audit kepada Tim Mutu berupa LKP dari Auditor.
internal.

Tim Audit Internal


Puskesmas melaporkan Auditee menindaklanjuti
hasil audit pada saat
Rapat Tinjauan
Manajemen.

8. Hal-hal yang
perlu
diperhatikan
9. Unit Terkait 1. Semua Unit Layanan
10. Dokumen LKP
Terkait
11. Rekaman
no yang diubah Isi perubahan Tanggal mulai diberlakukan
historis
Perubahan

Anda mungkin juga menyukai