Anda di halaman 1dari 14

LAPORAN AKHIR KONSTRUKSI ALAT UKUR

“DUKUNGAN KELUARGA”

Dosen Pengampu : Shirley Melita S., M.Psi, Psikolog

Oleh :

Kelompok : Dukungan Keluarga

Kelas : B 1

Nama Anggota – NPM

Evi Rama Desi (208600096)

Nurfazlina (208600075)

Rhayhany Azzhara (208600089)

Wina Cahyani Sitorus (208600118)

FAKULTAS PSIKOLOGI

UNIVERSITAS MEDAN AREA

2023
LAPORAN AKHIR MATA KULIAH KONSTRUKSI ALAT UKUR

I. Judul Penelitian : Pola Asuh Keluarga Otoriter

II. Variabel Penelitian : Dukungan Keluarga

III. Subyek Penelitian : Mahasiswa/i

IV. Teori Pendukung :

a. Definisi Konseptual dari Dukungan Keluarga

1. DEFINISI “DUKUNGAN KELUARGA MENURUT PARA AHLI”

 Dukungan keluarga menurut Friedman (2013) adalah sikap, tindakan penerimaan


keluarga terhadap anggota keluarganya, berupa dukungan informasional, dukungan
penilaian, dukungan instrumental dan dukungan emosional. Jadi dukungan keluarga adalah
suatu bentuk hubungan interpersonal yang meliputi sikap, tindakan dan penerimaan terhadap
anggota keluarga, sehingga anggota keluarga merasa ada yang memperhatikan.

 Menurut Setiadi (2008), dukungan keluarga merupakan penerimaan keluarga


terhadap anggotanya yang diwujudkan dalam sikap dan tindakan.

 Susilawati (2013) bahwa dukungan keluarga merupakan bantuan yang bisa


diberikan kepada anggota keluarga lain seperti barang, jasa, nasihat dan informasi yang
dapat membuat seseorang yang penerima dukungan merasakan kasih sayang, dihargai dan
merasakan ketentraman.

Sehingga ditemukan bahwa Definisi Konseptualnya, “Dukungan keluarga adalah


sikap, tindakan penerimaan yang diberikan keluarga terhadap setiap anggota keluarga.”

b. Aspek / Dimensi / Atribut Dukungan Keluarga

ASPEK “ DUKUNGAN KELUARGA “

a) ASPEK DUKUNGAN KELUARGA

Dukungan Keluarga memiliki bentuk dukungan yang dibagi atas 4 dukungan, yaitu :

 Dukungan Emosional
Dukungan ini berasal dari keluarga sebagai tempat yang nyaman, dukungan
emosional mencakup ungkapan empati, kepedulian, dan perhatian terhadap individu
sehingga individu tersebut merasa nyaman, dicintai, dan diperhatikan. Dukungan
emosional memberikan siswa perasaan nyaman, merasa terbantu dalam bentuk semangat,
empati, percaya diri, dan perhatian sehingga siswa merasa berharga dan didukung.

 Dukungan Penghargaan

Dukungan penghargaan merupakan penghargaan yang bersifat positif dapat berupa


dorongan dan arahan bimbingan sebagai umpan balik. Keluarga memberikan bimbingan
dan menengahi sebuah permasalahan yang sedang dihadapi serta dari anggota keluarga
diantaranya memberikan support, penghargaan, dan perhatian. Para siswa memiliki orang
tua yang bias di ajak bicara mengenai masalah atau rencana untuk kedepannya, hal ini
terjadi melalui ekspresi positif yang diterima siswa dari orang tua berupa penyemangat
atau persetujuan dari sebuah idenya.

 Dukungan Informatif

Dukungan ini meliputi jaringan komunikasi dan tanggung jawab bersama, termasuk
memberikan solusi dari masalah, memberikan nasehat, pengarahan, saran ataupun umpan
balik tentang apa yang dilakukan. Bentuk dari dukungan ini dapat berupa pemberian
arahan dan dorongan semangat yang diberikan dari pihak keluarga kepada siswa.

 Dukungan Instrumental

Dukungan ini merupakan sebuah pertolongan praktis dalam hal kebutuhan hidup
yang meliputi penyediaan dukungan, seperti halnya bantuan finansial dan material secara
langsung yang diberikan oleh keluarga.

V. Definisi Operasional dari Dukungan Keluarga

DEFINISI OPERASIONAL

1. Sutama

Definisi operasional yaitu pemberian atau penetapan makna bagi suatu variabel
dengan spesifikasi kegiatan atau pelaksanaan atau operasi yang dibutuhkan untuk mengukur,
mengkategorisasi, atau memanipulasi variabel. Definisi operasional mengatakan pada
pembaca laporan penelitian apa yang diperlukan untuk menjawab pertanyaan atau
pengujian hipotesis(2016:52).

2. Sugiyono

Definisi operasional variabel adalah seperangkat petunjuk yang lengkap tentang apa
yang harus diamati dan mengukur suatu variabel atau konsep untuk menguji kesempurnaan.
Definisi operasional variabel ditemukan item-item yang dituangkan dalam instrumen
penelitian (dalam Sugiarto, 2016:38).

3. Nurcahyo & Khasanah

Definisi operasional variabel penelitian yaitu sebuah definisi berdasarkan pada


karakteristik yang dapat diobservasi dari apapun yang didefinisikan atau mengubah konsep
dengan kata-kata yang menguraikan perilaku yang dapat diamati dan dapat diuji serta
ditentukan kebenarannya oleh seseorang (2016:5).

4. Yunanto

Definisi operasional adalah definisi yang rumusannya didasarkan pada sifat-sifat


atau hal-hal yang dapat diamati. Definisi operasional ini adalah definisi yang rumusannya
menggunakan kata-kata yang operasional, sehingga variabel dapat diukur.

Berdasarkan pendapat-pendapat ahli di atas, dapat dikatakan bahwa suatu definisi


yang berdasarkan karakteristik mengenai hal yang dapat diobservasi, sehingga dapat
menunjukkan apa yang harus dilakukan oleh peneliti dalam menguji hipotesis atau
menjawab pertanyaan.

Definisi operasional sendiri dapat menentukan, menilai, atau mengukur suatu variabel yang
akan digunakan untuk penelitian. Selain itu, hal tersebut juga dapat menjadi panduan bagi
peneliti untuk mengukur, menentukan, atau menilai suatu variabel tersebut dengan cara
merumuskan kata-kata yang bersifat operasional.
VI. Blueprint Skala Dukungan Keluarga

Variabel penelitian : Dukungan Keluarga

Aspek / Dimensi / Indikator Aitem Favorabel Aitem Unfavorabel


Atribut (pilih salah
satu)

1. Dukungan a. Ungkapan Empati  Orangtua saya selalu  Saya merasa pendapat saya
memberikan saya perhatian selalu diabaikan Orangtua
Emosi
b. Punya Rasa dan kasih sayang ( 7) saya (14)
Kepedulian
 Saya selalu merasa aman  Saya selalu berpikiran
berada di dalam keluarga
ingin pergi jauh dari
c. Perhatian (9)
Orangtua (4)

2. Dukungan a. Memberikan  Ayah saya sering  ayah saya tidak pernah


Penghargaan Bimbingan memberikan sebuah reward memberi kan reward
b. Menengahi baik itu berupa hadiah berupa hadiah kepada saya
Sebuah maupun pujian kepada saya (13)
Permasalahan (8)
c. Memberikan  Orang tua saya sering
Support  Orangtua saya sering
mengabaikan pencapaian
d. Memberikan memberikan respon yang
yang saya lakukan. (1)
Penghargaan baik terhadap pencapaian
saya (16)

3. Dukungan a. Memberikan  Ketika saya mengalami  Orangtua saya sering


Informatif Solusi untuk keraguan dalam memilih memberikan umpan balik
Suatu Masalah suatu keputusan, orangtua yang membuat saya
b. Memberikan saya memberikan saya tersinggung.(5)
Nasehat secara arahan dan dukungan yang
baik positif. (6)  Orangtua saya tidak
c. Saling memberikan saya
 Orang tua saya memberikan
Memberikan kebebasan dalam
nasehat tanpa melakukan
Pengarahan, mengambil suatu
kekerasan fisik dan mental
Saran, dan keputusan.(12)
terhadap saya.(3)
Umpan Balik
tentang apa yang
dilakukan.

4. Dukungan a. Memberikan  orang tua saya sering  saya sering mendapati


memberikan saya waktu sebuah ancaman dan
Instrumental bantuan secara
luang untuk bermain tekanan dari orangtua saya
Finansial dan bersama teman- teman saya (11)
(10)  saya sering mendapati
Material kepada
tuntuttan seperti yang
Anggota  orang tua saya selalu
diinginkan orang tua saya
Keluarga. memberikan kepercayaan
(2)
kepada saya (15)

Total Aitem : 8 Aitem 8 Aitem


VII. Penskalaan

AITEM FAVORABEL :

Jika menjawab ‘Sangat Setuju’ diberi nilai 4

Jika menjawab ‘Setuju’ diberi nilai 3

Jika menjawab ‘Tidak Setuju’ diberi skor 2

Jika menjawab ‘Sangat Tidak Setuju’ diberi skor 1

AITEM UNFAVORABEL

Jika menjawab ‘Sangat Setuju’ diberi nilai 1

Jika menjawab ‘Setuju’ diberi nilai 2

Jika menjawab ‘Tidak Setuju’ diberi skor 3

Jika menjawab ‘Sangat Tidak Setuju’ diberi skor 4

VIII. Analisa & Seleksi Aitem


Berdasarkan uji coba terhadap skala Likert yang memiliki aitem sebanyak 16 butir,
diketahui bahwa terdapat 1 aitem yang gugur dan 15 aitem yang valid. Aitem yang valid
tersebut diketahui memiliki koefisien korelasi rbt = 0,365 (angka terkecil) sampai rbt =
0,839 (angka terbesar). Ringkasan mengenai distribusi penyebaran aitem setelah uji coba
pertama ditampilkan dalam tabel di bawah ini :
Variabel penelitian : Dukungan Keluarga

Aspek / Dimensi / Indikator Nomor Aitem Nomor Aitem


Atribut (pilih salah Favorabel Unfavorabel
satu) Valid Gugur Valid Gugur

1. Dukungan a. Ungkapan - - - -
Emosi Empati

b. Punya Rasa
Kepedulian

c. Perhatian

2. Dukungan a. Memberikan - - - -
Penghargaan Bimbingan
b. Menengahi
Sebuah
Permasalaha
n
c. Memberikan
Support
d. Memberikan
Penghargaan

3. Dukungan a. Memberikan - - - 12
Informatif Solusi untuk
Suatu
Masalah
b. Memberikan
Nasehat
secara baik
c. Saling
Memberikan
Pengarahan,
Saran, dan
Umpan Balik
tentang apa
yang
dilakukan.

4. Dukungan a. Memberikan - - - -
Instrumental bantuan
secara
Finansial dan
Material
kepada
Anggota
Keluarga.

Selain itu, pada uji coba yang pertama ini diketahui bahwa skala Likert. Memiliki
nilai reliabilitas Cronbach Alpha sebesar 0,896 Dengan demikian, skala ini dinyatakan
Reliabilitas
*Optional :
Setelah aitem yang gugur dikeluarkan dari skala dan reliabilitasnya dihitung ulang,
maka diperoleh nilai reliabilitas Cronbach Alpha sebesar 0,902 Dengan demikian, skala
ini dinyatakan Reliabilitas
Setelah dilakukan uji validitas, diketahui pula bahwa aitem yang valid pada skala ini
berjumlah 15 butir. Aitem-aitem tersebut dinyatakan valid karena memiliki nilai sig. ≤ 0,05.

IX. Analisis Deskriptif dari Skor Subyek

ALL VARIABLES

Case Processing Summary

N %

Cases Valid 30 100,0

Excludeda 0 ,0
Total 30 100,0

a. Listwise deletion based on all variables in the


procedure.

Reliability Statistics

Cronbach's
Alpha N of Items

,902 15

Item-Total Statistics

Cronbach's
Scale Mean if Scale Variance if Corrected Item- Alpha if Item
Item Deleted Item Deleted Total Correlation Deleted

AITEM_1 41,73 60,202 ,532 ,898

AITEM_2 42,07 60,685 ,488 ,899

AITEM_3 41,50 58,259 ,702 ,892

AITEM_4 42,23 59,840 ,447 ,901

AITEM_5 42,17 55,040 ,835 ,886

AITEM_6 41,50 60,948 ,425 ,901

AITEM_7 41,63 59,413 ,598 ,895

AITEM_8 41,97 54,447 ,727 ,890

AITEM_9 41,57 55,633 ,742 ,889

AITEM_10 41,67 61,747 ,399 ,902

AITEM_11 41,90 59,541 ,394 ,905


AITEM_13 42,13 54,671 ,761 ,888

AITEM_14 42,07 58,064 ,643 ,894

AITEM_15 41,60 62,317 ,391 ,902

AITEM_16 41,47 58,878 ,743 ,892

Scale Statistics

Mean Variance Std. Deviation N of Items

44,80 66,855 8,177 15

X. Kategorisasi Skor

Setelah melalui proses seleksi aitem, diketahui bahwa skala Dukungan Keluarga memiliki
16 butir aitem yang sahih yang diformat dengan penskalaan Likert dalam 30 buah pilihan
jawaban. Dengan demikian, mean hipotetiknya adalah (16 X 1)} + (16 X 4) : 2 = 80 : 2 = 40

Selanjutnya, untuk menentukan kategorisasi skor subyek secara keseluruhan, dilakukan


perbandingan antara mean empiric dan mean hipotetik yang digambarkan sebagai berikut :

Kurva Distribusi Normal Kategorisasi Skor Skala Likert

Sedang

Rendah Tinggi

Sangat
Sangat
Rendah Tinggi
23,66 31,83 40 44.80 48,17 56,34

Dengan melihat pada kurva di atas, maka diketahui bahwa variabel dukungan keluarga terhadap
mahasiswa/i diketahui tergolong SEDANG

XI. Kelemahan Penelitian & Pembelajaran

*Bagian ini diisi dengan hal-hal yang dinilai kelompok sebagai kesalahan/kekeliruan/
kelalaian yang dilakukan selama proses penelitian dan dampaknya terhadap hasil penelitian.
Dilengkapi juga dengan rencana aksi yang akan dilakukan kelak saat skripsi agar kesalahan/
kekeliruan/kelalaian saat ini tidak terulang kembali.

Kelemahan Dampak terhadap Hasil Penelitian Rencana Perbaikan

Kurangnya Hasil pengamatan menjadi kurang Memberikan reward


kepeminatan valid kepada responden untuk
responden dalam lebih semangat dalam
mengisi kuisioner mengerjakan angket

Aitem terlalu sedikit Sehingga, penekanan dalam suatu Lebih menambahkan


pernyataan kurang akurat aitem yang mengandung
pernyataan penekanan

XII. Kinerja Kelompok

*Bagian ini diisi dengan daftar nama & NPM dari anggota kelompok yang aktif dan tidak
aktif berkontribusi dalam proses pengerjaan tugas kelompok. Lakukan penilaian secara
obyektif. Lengkapi juga dengan kesan yang dirasakan selama bekerjasama mengerjakan
tugas kelompok ini.

Nama Mahasiswa NPM Keterangan Keaktifan

Wina Cahayani Sitorus 208600118  Mengerjakan SPPS


 Menyusun makalah

 Mengerjakan kurva variabel

 Menghitung skoring

 Menyusun aitem

Evi Rama Desi 208600096  Melengkapi makalah

 Membuat PPT

 Menyebarkan angket

 Membuat angket hardcopy

Nurfazlina 208600075  Menghitung skoring

 Menyebarkan angket

Rhayhany Azzhara 308600089  Menghitung skoring

 Melengkapi makalah

 Membantu SPPS dan Kurva

XIII. Daftar Pustaka

Sri Lestari, Psikologi Keluarga: Penanaman Nilai dan Penanganan Konflik dalam Keluarga,
Jakarta: Kencana Prenada Media Group, 2012, hlm. 3

Riduan, Adun Rusyana, Enas, Cara Mudah Belajar SPSS 17.0 dan Aplikasinya, Bandung:
ALFABETA, 2013,hlm. 119

M. Fahli Zatra Hadi, Pengantar Konseling Perkawinan, Pekanbaru: Riau Creative Multimedia,
2016, hlm. 55
DAFTAR LAMPIRAN

Anda mungkin juga menyukai