Anda di halaman 1dari 2

Palembang, 3 Juli 2023

Perihal: Permohonan Cerai Talak


Kepada Yth.
Bapak Ketua Pengadilan Agama Palembang
Jl. Pangeran Ratu, Kec Jakabaring Palembang

Assalamu’alaikum Wr. Wb.

Yang bertanda tangan di bawah ini saya :

Nama : Ferry Efriza Effendi, SH


Umur : 43 tahun
Agama : Islam
Pekerjaan : Wiraswasta
Pendidikan : S 1 Hukum
Tempat kediaman di : Jln. Bank Raya 1 (Tanjung Raya) RT 53 RW 15
No.4842, Kel. Lorok Pakjo, Kec. Ilir Barat I Palembang
HP 081271332278, email :duskueku@gmail.com

Dengan hormat, Pemohon mengajukan permohonan cerai talak berlawanan dengan :

Nama : Yenni Martiani


Umur : 52 tahun
Agama : Islam
Pekerjaan : Wiraswasta
Pendidikan : SMA
Tempat kediaman di : Jln. Lakitan Raya No 228 Rt34 Rw08 Kelurahan Sialang
Kecamatan Sako Palembang, sebagai Termohon;

Dengan keterangan dan alasan/dalil-dalil permohonan sebagai berikut :

1. Bahwa pada hari Senin, tanggal 11 Januari 2016 jam 09.00 WIB, Pemohon telah
melangsungkan pernikahan dengan Termohon yang dicatat oleh Pegawai Pencatat
Nikah Kantor Urusan Agama Kecamatan Sako Kota Palembang, sebagaimana dalam
Duplikat/ Kutipan Akta Nikah nomor 029/29/I/2016 tanggal 11 Januari 2016

2. Bahwa sebelum menikah Pemohon berstatus Duda tanpa anak dan Termohon berstatus
Janda dengan 4 anak kandung.

3. Bahwa setelah pernikahan tersebut, Pemohon dengan Termohon bertempat tinggal di


Rumah Sewa/mengontrak di Lorong Bakti ,Kelurahan Lorok Pakjo selama 1 tahun.

4. Bahwa selama menikah tersebut TELAH berhubungan layaknya suami istri, dan
BELUM dikaruniai anak dan, selama pernikahan Pemohon dan Termohon TELAH
pernah bercerai secara agama;

5. Bahwa semula rumah tangga Pemohon dan Termohon berjalan harmonis, namun sejak
bulan Januari. tahun 2017. rumah tangga Pemohon dengan Termohon mulai goyah dan
sering terjadi perselisihan dan pertengkaran yang disebabkan permasalahan ekonomi
dimana pemohon gagal memenuhi kewajiban menafkahi keluarga akibat
kebangkrutan usaha, sehingga sering berakhir dengan pertengkaran dan
perbedaan pandangan dalam mengarungi biduk rumah tangga.
6. Bahwa puncak perselisihan dan pertengkaran tersebut terjadi pada bulan Februari tahun
2017 , yang akibatnya TERMOHON pergi meninggalkan Pemohon, kembali ke
rumah orang tuanya, dan PEMOHON secara lisan/tulisan pesan singkat telah
mengucapkan talak cerai dan berpisah rumah hingga sekarang selama 6.tahun 8.bulan,
dan selama itu PEMOHON sudah TIDAK LAGI memberikan nafkah lahir batin dan
tidak ada hubungan lagi;

8. Bahwa sejak berpisah rumah tangga dengan termohon, PEMOHON kembali


tingggal/berdomisili di Jalan Bank Raya I (Tanjung Raya) RT.53, RW.15 No 4842 kel.
Lorok Pakjo, Kec. Ilir Barat I Palembang yang merupakan rumah/kediaman Orang Tua
kandung PEMOHON

7. Bahwa berdasarkan uraian di atas, permohonan Pemohon telah memenuhi alasan


perceraian sebagaimana diatur dalam Undang-Undang Nomor 1 Tahun 1974 jo.
Peraturan Pemerintah Nomor 9 Tahun 1975 pasal 19 huruf (b); dan Kompilasi Hukum
Islam pasal 116 huruf (b); yang menyatakan bahwa salah satu pihak meninggalkan
pihak lain selama 2 (dua) tahun berturut-turut tanpa izin pihak lain dan tanpa alasan
yang sah atau karena hal lain diluar kemampuannya; dan huruf (f) yang menyatakan
bahwa antara suami dan isteri terus menerus terjadi perselisihan dan pertengkaran dan
tidak ada harapan akan hidup rukun lagi dalam rumah tangga.

8. Bahwa Pemohon sanggup membayar seluruh biaya yang timbul dalam perkara ini;

Berdasarkan alasan/dalil-dalil di atas, Pemohon merasa sudah tidak tahan lagi untuk
meneruskan kehidupan rumah tangganya bersama dengan Termohon, dan mohon agar Ketua
Pengadilan Agama Palembang c.q. Majelis Hakim segera memeriksa dan mengadili perkara
ini, selanjutnya menjatuhkan putusan yang amarnya berbunyi :
PRIMER :
1. Mengabulkan permohonan Pemohon;
2. Menetapkan memberi ijin kepada Pemohon (Ferry Efriza Effendi bin M Effendi Zairi.)
untuk menjatuhkan talak terhadap Termohon (.Yenni Martiani.binti Achmad Farouk
Somad ) di hadapan sidang Pengadilan Agama Kelas 1A Palembang;
3. Membebankan biaya perkara kepada Pemohon;

SUBSIDER :
Mohon putusan yang seadil-adilnya;

Demikian atas terkabulnya permohonan ini, Pemohon menyampaikan terima kasih.


Wassalamu’alaikum Wr. Wb.

Hormat Pemohon,

Ferry Efriza Effendi, SH

Anda mungkin juga menyukai