Anda di halaman 1dari 19

KISI-KISI PENULISAN SOAL UJIAN SEMESTER GASAL

T.P 2022/2023

SATUAN PENDIDIKAN : SMA SWASTA BRIGJEND KATAMSO JUMLAH SOAL : 35

MATA PELAJARAN : SEJARAH INDONESIA BENTUK SOAL : PB DAN ESSAY

KELAS/JURUSAN : XI/ IA IS WAKTU :

KOMPETENSI MATERI INDIKATOR TAKSONOMI BLOOM TINGKAT NO. KUNCI BOBOT


NO SOAL SKOR
DASAR PEMBELAJARAN SOAL (C1,C2,C3,C4,C5,C6 ) KESUKARAN SOAL JAWABAN SOAL

1 3.1 • Proses masuk • Menjelaskan C1 MD 1 Bangsa Eropa yang D 1 1


Menganalisis dan latar belakang melakukan penjelajahan
proses masuk perkembangan kedatangan samudra pertama kali
dan penjajahan bangsa- adalah….
perkembangan bangsa Eropa bangsa Barat a. Inggris
penjajahan ke Indonesia b. Belanda
bangsa Eropa c. Perancis
(Portugis, d. Portugis
Spanyol, e. Jepang
Belanda,
Inggris) ke
Indonesia
2 3.1 • Proses masuk • Menjelaskan C2 MD 2 Berikut yang bukan C 1 1
Menganalisis dan latar belakang merupakan alasan bangsa
proses masuk perkembangan kedatangan Eropa melakukan
dan penjajahan bangsa- penjelajahan dunia
perkembangan bangsa Eropa bangsa Barat adalah….
penjajahan ke Indonesia a. Ingin mendapatkan
bangsa Eropa rempah-rempah dengan
(Portugis, harga murah
Spanyol, b. Ingin mencari kekayaan
Belanda, di daerah lain
Inggris) ke c. Tingginya permintaan
Indonesia rempah-rempah di eropa
d. Menyebarkan agama
kristen
e. Membuktikan teori
heliosentris
3 3.1 • Proses masuk • Menjelaskan C1 MD 3 Pada tahun 1492 B 1 1
Menganalisis dan latar belakang Christopher Colombus
proses masuk perkembangan kedatangan berhasil mendarat di….
dan penjajahan bangsa- a. Tanjung Harapan
perkembangan bangsa Eropa bangsa Barat b. Kepulauan Bahama
penjajahan ke Indonesia c. Semenajung Yucatan
bangsa Eropa d. Afrika barat
(Portugis, e. Hindia belanda
Spanyol,
Belanda,
Inggris) ke
Indonesia
4 3.1 • Proses masuk • Menjelaskan C1 MD 4 Pelaut Spanyol yang D 1 1
Menganalisis dan latar belakang berhasil mendarat di
proses masuk perkembangan kedatangan kepulauan Filipina
dan penjajahan bangsa- adalah….
perkembangan bangsa Eropa bangsa Barat a. Christhoper Colombus
penjajahan ke Indonesia b. Cheng Ho
bangsa Eropa c. Jacob van Neck
(Portugis, d. Magelhaens
Spanyol, e. Vasco da Gama
Belanda,
Inggris) ke
Indonesia
5 3.1 • Proses masuk • Menjelaskan C1 MD 5 Bangsa Belanda yang A 1 1
Menganalisis dan latar belakang dipimpin oleh Cornelis de
proses masuk perkembangan kedatangan Houtman berhasil mendarat
dan penjajahan bangsa- di…untuk pertama kalinya
perkembangan bangsa Eropa bangsa Barat masuk di wilayah Nusantara
penjajahan ke Indonesia a. Banten
bangsa Eropa b. Malaka
(Portugis, c. Maluku
Spanyol, d. Manado
Belanda, e. Ambon
Inggris) ke
Indonesia
6 3.2 • Strategi • C2 SD 6 Rakyat Maluku melakukan B 1 1
Menganalisis perlawanan Menganalisis perlawanan kepada
strategi bangsa perjuangan Belanda pada tahun 1817
perlawanan Indonesia bangsa yang dipimpin oleh….
bangsa terhadap Indonesia di a. Sisingamangaraja
Indonesia penjajahan berbagai b. Pattimura
terhadap bangsa Eropa daerah dalam c. Pangeran Diponegoro
penjajahan sampai awal melawan d. Sultan Hasanuddin
bangsa Eropa abad ke-20 kolonialisme e. Tuanku Imam Bonjol
(Portugis, dan
Spanyol, imperialisme
Belanda, Barat di
Inggris) sampai Indonesia
dengan abad
ke-20
7 3.2 • Strategi • C1 SD 7 Perlawanan rakyat terjadi A 1 1
Menganalisis perlawanan Menganalisis hampir di seluruh daerah di
strategi bangsa perjuangan indonesia termasuk juga
perlawanan Indonesia bangsa perlawanan di Riau
bangsa terhadap Indonesia di melawan Portugis dan VOC
Indonesia penjajahan berbagai dipimpin oleh….
terhadap bangsa Eropa daerah dalam a. Indra Pahlawan
penjajahan sampai awal melawan b. Sultan Agung Tirtayasa
bangsa Eropa abad ke-20 kolonialisme c. Pattimura
(Portugis, dan d. Sultan Baabullah
Spanyol, imperialisme e. Sultan Hasanuddin
Belanda, Barat di
Inggris) sampai Indonesia
dengan abad
ke-20
8 3.2 • Strategi • C4 SD 8 Strategi perang yang B 1 1
Menganalisis perlawanan Menganalisis digunakan oleh Pattimura
strategi bangsa perjuangan dan Christina Martha
perlawanan Indonesia bangsa Tiahahu di Maluku
bangsa terhadap Indonesia di adalah….
Indonesia penjajahan berbagai a. Diplomasi
terhadap bangsa Eropa daerah dalam b. Gerilya
penjajahan sampai awal melawan c. Perang
bangsa Eropa abad ke-20 kolonialisme d. Baku hantam
(Portugis, dan e. Tombak
Spanyol, imperialisme
Belanda, Barat di
Inggris) sampai Indonesia
dengan abad
ke-20
9 3.2 • Strategi • C4 SK 9 Perhatikan beberapa D 1 1
Menganalisis perlawanan Menganalisis perjanjian di bawah ini:
strategi bangsa perjuangan 1) Renville
perlawanan Indonesia bangsa 2) Saragosa
bangsa terhadap Indonesia di 3) Linggarjati
Indonesia penjajahan berbagai 4) Bongaya
terhadap bangsa Eropa daerah dalam Kekalahan gowa atas
penjajahan sampai awal melawan belanda meghasilkan
bangsa Eropa abad ke-20 kolonialisme Perjanjian antara kedua
(Portugis, dan belah pihak yang
Spanyol, imperialisme bernama….
Belanda, Barat di a. Jika (1), (2) dan (3) benar
Inggris) sampai Indonesia b. Jika (1) dan (3) benar
dengan abad c. Jika (2) dan (4) benar
ke-20 d. Jika hanya (4) yang
benar
e. Jika semuanya benar
10 3.2 • Strategi • C2 SD 10 Salah satu kebijakan VOC B 2 2
Menganalisis perlawanan Menganalisis di nusantara yaitu
strategi bangsa perjuangan mendatangkan orang-orang
perlawanan Indonesia bangsa Cina dari Tiongkok ke Jawa
bangsa terhadap Indonesia di adalah dengan tujuan….
Indonesia penjajahan berbagai a. Untuk membantu dalam
terhadap bangsa Eropa daerah dalam berdagang
penjajahan sampai awal melawan b. Untuk mendukung
bangsa Eropa abad ke-20 kolonialisme perekonomian di Jawa
(Portugis, dan c. Untuk membantu dalam
Spanyol, imperialisme mengawasi budak di Jawa
Belanda, Barat di d. Untuk dijadikan buruh
Inggris) sampai Indonesia dengan upah yang rendah
dengan abad e. Untuk membantu dalam
ke-20 memproduksi barang
dagang
11 3.4 • Sumpah • Menghayati C4 SK 11 Perhatikan pernyataan A 2 2
Menghargai Pemuda tumbuhnya berikut.
nilai-nilai ruh 1) Jiwa patriot bangsa
sumpah kebangsaan 2) Rasa cinta tanah air
pemuda dan 3) Tercapainya
maknanya bagi kesejahteraan bagi seluruh
kehidupan rakyat Indonesia
kebangsaan di 4) Keraguan atas realita
Indonesia pada adanya perbedaan dan
masa kini keberagaman
5) Menyesali tumbuhnya
kebanggaan sebagai
bangsa Indonesia
Contoh sikap positif yang
berkaitan dengan nilai
semangat sumpah pemuda
ditunjukkan nomor….
a. 1, 2 dan 3
b. 1, 2 dan 4
c. 2, 3 dan 4
d. 3, 4 dan 5
e. 2, 3 dan 5
12 3.4 • organisasi- • C2 SD 12 Sebuah organisasi B 2 2
Menghargai organisasi Menganalisis pendidikan yang bercorak
nilai-nilai kebangsaan perjuangan nasional didirikan oleh Ki
sumpah organisasi hajar dewantara tanggal 3
pemuda dan pergerakan juli 1922 bernama….
maknanya bagi kebangsaan. a. GAPI
kehidupan b. Taman siswa
kebangsaan di c. PPPI
Indonesia pada d. Muhammadiyah
masa kini e. NU
13 3.4 • organisasi- • C1 SD 13 Yang merupakan tokoh D 3 2
Menghargai organisasi Menganalisis pendiri dari indische partij
nilai-nilai kebangsaan perjuangan adalah….
sumpah organisasi a. Moh. Tabrani
pemuda dan pergerakan b. Ir. Soekarno
maknanya bagi kebangsaan. c. Sugondo joyopuspito
kehidupan d. Dr. cipto mangunkusumo
kebangsaan di e. Moh. Yamin
Indonesia pada
masa kini
14 3.2 • Perebutan • Melacak C4 SK 14 1)menguasai seluruh B 3 2
Menganalisis politik hegemoni kronologi perdagangan rempah-
strategi bangsa Eropa kedatangan rempah di Indonesia
perlawanan bangsa- 2) menghindari persaingan
bangsa bangsa Barat yang tidak sehat antar
Indonesia ke Indonesia sesama pedagang belanda
terhadap 3) memperkuat kedudukan
penjajahan Belanda dalam menghadapi
bangsa Eropa persaingan dengan para
(Portugis, pedagang dari negara lain
Spanyol, 4) menaklukan wilayah di
Belanda, Indonesia untuk dikuasai
Inggris) sampai Belanda
dengan abad Yang merupakan tujuan dari
ke-20 VOC ialah …..
a. 1 & 4
b. 2 & 3
c. 1 & 3
d. 2 & 4
e. 3 & 4
15 3.2 • Perebutan • Melacak C1 SD 15 VOC dipimpin oleh sebuah E 3 2
Menganalisis politik hegemoni kronologi dewan yang
strategi bangsa Eropa kedatangan beranggotakan….orang
perlawanan bangsa- a. 11
bangsa bangsa Barat b. 12
Indonesia ke Indonesia c. 13
terhadap d. 15
penjajahan e. 17
bangsa Eropa
(Portugis,
Spanyol,
Belanda,
Inggris) sampai
dengan abad
ke-20
16 3.2 • Perebutan • Melacak C2 SD 16 Dalam menjalankan E 3 2
Menganalisis politik hegemoni kronologi kekuasaannya, VOC
strategi bangsa Eropa kedatangan diberikan hak istimewa (hak
perlawanan bangsa- oktroi) oleh pemerintah
bangsa bangsa Barat Belanda, yaitu sebagai
Indonesia ke Indonesia berikut kecuali….
terhadap a. Hak monopoli dagang
penjajahan b. Hak memiliki angkatan
bangsa Eropa perang sendiri
(Portugis, c. Hak mengangkat
Spanyol, pegawai sendiri
Belanda, d. Hak untuk mencetak
Inggris) sampai uang
dengan abad e. Hak sejajar dengan
ke-20 kerajaan belanda
17 3.2 • Perebutan • Melacak C2 SD 17 Pada masa kejayaannya D 3 2
Menganalisis politik hegemoni kronologi wilayah kekuasaan VOC
strategi bangsa Eropa kedatangan semakin luas ternyata hal
perlawanan bangsa- ini menimbulkan masalah
bangsa bangsa Barat dalam pemerintahan antara
Indonesia ke Indonesia lain sebagai berikut,
terhadap kecuali…
penjajahan a. Pegawai VOC banyak
bangsa Eropa yang korupsi
(Portugis, b. Hidup berfoya-foya
Spanyol, c. Besarnya biaya perang
Belanda, d. Pemberontakan dari
Inggris) sampai mataram
dengan abad e. Utang VOC meningkat
ke-20
18 3.2 • Gubernur • Melacak C4 SK 18 1) membangun pangkalan C 3 2
Menganalisis jenderal hindia kronologi angkatan laut di anyer
strategi belanda kedatangan 2) meningkatkan jumlah
perlawanan bangsa- tentara
bangsa bangsa Barat 3) membagi pulau jawa
Indonesia ke Indonesia menjadi Sembilan daerah
terhadap prefektur
penjajahan 4) membentuk badan
bangsa Eropa peradilan
(Portugis, Yang merupakan langkah
Spanyol, Deandels dibidang
Belanda, keamanan dan pertahanan
Inggris) sampai adalah….
dengan abad a. 1 & 3
ke-20 b. 2 & 3
c. 1 & 2
d. 2 & 4
e. 3 & 4
19 3.2 • Gubernur • Melacak C4 SK 19 Perhatikan beberapa nama D 3 2
Menganalisis jenderal hindia kronologi di bawah ini:
strategi belanda kedatangan 1) Van Der Capellen
perlawanan bangsa- 2) Van Den Bosch
bangsa bangsa Barat 3) Cornelis De Houtman
Indonesia ke Indonesia 4) Thomas Stamford Rafles
terhadap Pilihlah gubernur jenderal
penjajahan yang berkewarganegaraan
bangsa Eropa inggris dan berkuasa di
(Portugis, Nusantara....
Spanyol, a. Jika (1), (2) dan (3) benar
Belanda, b. Jika (1) dan (3) benar
Inggris) sampai c. Jika (2) dan (4) benar
dengan abad d. Jika hanya (4) yang
ke-20 benar
e. Jika semuanya benar
20 3.3 Dampak • C2 SD 20 Berikut ini yang merupakan E 3 2
Menganalisis Penjajahan Menganalisis dampak positif penjajahan
dampak politik, Bangsa Eropa dampak dalam bidang pendidikan
budaya, sosial, (Portugis, penjajahan adalah….
ekonomi, dan Spanyol, kondisi sosial, a. Pembangunan jalan raya
pendidikan Belanda, ekonomi, pos
pada masa Inggris) bagi politik, dan b. Didirikan de javasche
penjajahan Bangsa pendidikan bank
bangsa Eropa Indonesia Indonesia c. Diskriminasi kaum
(Portugis, • Pendidikan pribumi
Spanyol, d. Berkembangnya agama
Belanda, di Indonesia
Inggris) dalam e. Dibangunnya sekolah
kehidupan khusus kaum pribumi
bangsa
Indonesia masa
kini
21 3.2 • Strategi • C2 SD 21 Salah satu kebijakan VOC E 3 2
Menganalisis perlawanan Menganalisis di nusantara untuk
strategi bangsa perjuangan membatasi kedatangan
perlawanan Indonesia bangsa orang-orang Tionghoa dari
bangsa terhadap Indonesia di Cina ke Jawa adalah….
Indonesia penjajahan berbagai a. Melarang imigran dari
terhadap bangsa Eropa daerah dalam cina ke pulau jawa
penjajahan sampai awal melawan b. Melakukan razia di setiap
bangsa Eropa abad ke-20 kolonialisme pelabuhan di Indonesia
(Portugis, dan c. Memberikan hukuman
Spanyol, imperialisme terhadap para pendatang
Belanda, Barat di dari cina
Inggris) sampai Indonesia d. Bekerjasama dengan
dengan abad para penguasa lokal di
ke-20 Indonesia
e. Dengan membuat surat
izin tinggal bagi orang
tionghoa di jawa
22 3.2 • Strategi • C1 MD 22 Nama pahlawan yang C 3 3
Menganalisis perlawanan Menganalisis berasal dari tapanuli yang
strategi bangsa perjuangan berjuang dalam perang
perlawanan Indonesia bangsa batak yaitu….
bangsa terhadap Indonesia di a. Pangeran pattimura
Indonesia penjajahan berbagai b. Pangeran diponegoro
terhadap bangsa Eropa daerah dalam c. Raja Sisingamangaraja
penjajahan sampai awal melawan XII
bangsa Eropa abad ke-20 kolonialisme d. Cut nyak dien
(Portugis, dan e. Pangeran antasari
Spanyol, imperialisme
Belanda, Barat di
Inggris) sampai Indonesia
dengan abad
ke-20
23 3.2 • Strategi • C2 SD 23 Alasan bangsa Portugis B 3 3
Menganalisis perlawanan Menganalisis ingin menguasai Maluku
strategi bangsa perjuangan adalah....
perlawanan Indonesia bangsa a. Agar kerajaan yang ada
bangsa terhadap Indonesia di di Maluku tunduk terhadap
Indonesia penjajahan berbagai portugis
terhadap bangsa Eropa daerah dalam b. Ingin menguasai
penjajahan sampai awal melawan rempah-rempah yang ada di
bangsa Eropa abad ke-20 kolonialisme Maluku
(Portugis, dan c. Untuk membuktikan
Spanyol, imperialisme kehebatan tentara portugis
Belanda, Barat di d. Maluku merupakan
Inggris) sampai Indonesia pelabuhan yang paling
dengan abad sibuk
ke-20 e. Persaingan dengan
spanyol
24 3.2 • Strategi • C2 SD 24 Perang padri merupakan B 3 3
Menganalisis perlawanan Menganalisis perang dalam skala
strategi bangsa perjuangan nasional karena
perlawanan Indonesia bangsa keikutsertaan Belanda
bangsa terhadap Indonesia di dalam peristiwa tersebut.
Indonesia penjajahan berbagai Sebelum keikutsertan
terhadap bangsa Eropa daerah dalam Belanda perang hanya
penjajahan sampai awal melawan bersifat kedaerahan, hal
bangsa Eropa abad ke-20 kolonialisme tersebut disebabkan oleh....
(Portugis, dan a. Adanya pertentangan
Spanyol, imperialisme antar penguasa dan
Belanda, Barat di masyarakat minangkabau
Inggris) sampai Indonesia b. Adanya pertentangan
dengan abad antara kaum agama dan
ke-20 kaum adat
c. Terdapat monopoli di
kalangan kerajaan
d. Penyiksaan yang
semena- mena oleh
kalangan kerajaan
e. Pertentangan antar
internal kaum agama
25 3.2 • Strategi • C4 SK 25 Perhatikan pernyataan di A 3 3
Menganalisis perlawanan Menganalisis bawah ini:
strategi bangsa perjuangan 1) Adanya monopoli
perlawanan Indonesia bangsa perdagangan yang
bangsa terhadap Indonesia di dilakukan pihak Belanda
Indonesia penjajahan berbagai 2) Belanda memasang
terhadap bangsa Eropa daerah dalam tonggak untuk membuat rel
penjajahan sampai awal melawan kereta api melewati makam
bangsa Eropa abad ke-20 kolonialisme leluhurnya
(Portugis, dan 3) Belanda campur tangan
Spanyol, imperialisme dalam urusan internal
Belanda, Barat di pemerintahan
Inggris) sampai Indonesia 4) Adanya pertentangan
dengan abad antara kaum adat dan kaum
ke-20 agama
Perlawanan pangeran
diponegoro terhadap
kolonial belanda terjadi
karena....
a. Jika (1), (2) dan (3) benar
b. Jika (1) dan (3) benar
c. Jika (2) dan (4) benar
d. Jika hanya (4) yang
benar
e. Jika semuanya benar
26 3.2 • Strategi • C2 SD 26 Banten merupakan bandar E 3 3
Menganalisis perlawanan Menganalisis perdagangan strategi di
strategi bangsa perjuangan pulau jawa. Dalam
perlawanan Indonesia bangsa menghadapi perlawanan
bangsa terhadap Indonesia di rakyat Banten, VOC
Indonesia penjajahan berbagai menerapkan politik devide
terhadap bangsa Eropa daerah dalam et impera antara….
penjajahan sampai awal melawan a. Sultan Haji dengan
bangsa Eropa abad ke-20 kolonialisme Sultan Agung
(Portugis, dan b. Sultan Agung dengan
Spanyol, imperialisme Sultan Trunojoyo
Belanda, Barat di c. Pangeran Diponegoro
Inggris) sampai Indonesia dengan Tuanku Imam
dengan abad Bonjol
ke-20 d. Pattimura dengan Sultan
Hasanuddin
e. Sultan Ageng Tirtayasa
dengan Sultan Haji
27 3.2 • Strategi • C2 SD 27 Orang Tionghoa yang ada C 3 3
Menganalisis perlawanan Menganalisis di batavia juga pernah
strategi bangsa perjuangan melakukan pemberontakan
perlawanan Indonesia bangsa terhadap VOC dan
bangsa terhadap Indonesia di mendapat bantuan dari
Indonesia penjajahan berbagai raja....
terhadap bangsa Eropa daerah dalam a. Amangkurat
penjajahan sampai awal melawan b. Pangeran diponegoro
bangsa Eropa abad ke-20 kolonialisme c. Pakubuwana II
(Portugis, dan d. Pangeran pattimura
Spanyol, imperialisme e. Sultan haji
Belanda, Barat di
Inggris) sampai Indonesia
dengan abad
ke-20
28 3.2 • Strategi • C4 SK 28 Apakah yang dimaksud D 4 3
Menganalisis perlawanan Menganalisis dengan Hukum Tawang
strategi bangsa perjuangan Karang yang ada di Bali....
perlawanan Indonesia bangsa a. Hukum adat yang
bangsa terhadap Indonesia di mengatur mengenai pajak
Indonesia penjajahan berbagai yang diberikan kepada para
terhadap bangsa Eropa daerah dalam pedagang atau kapal yang
penjajahan sampai awal melawan singgal di Bali
bangsa Eropa abad ke-20 kolonialisme b. Hukum adat yang
(Portugis, dan mengatur mengenai
Spanyol, imperialisme pemberian hadiah kepada
Belanda, Barat di kapal yang telah singgah
Inggris) sampai Indonesia atau terdampar di Bali
dengan abad c. Hukum adat yang
ke-20 mengatur mengenai jumlah
muatan barang yang
dibawa oleh para pedagang
yang singgah di Bali
d. Hukum adat yang
mengatur apabila ada suatu
kapal yang terdampar di
Bali, muatan kapal beserta
penumpangnya menjadi
milik raja besar setempat
e. Hukum adat yang
mengatur mengenai adanya
larangan bahwa kapal
dagang VOC dilarang
memasuki wilayah Bali
29 3.4 • organisasi- • C2 SD 29 Berikut merupakan E 4 3
Menghargai organisasi Menganalisis organisasi awal pergerakan
nilai-nilai kebangsaan perjuangan di Indonesia, kecuali….
sumpah organisasi a. Budi Utomo
pemuda dan pergerakan b. Sarekat Islam
maknanya bagi kebangsaan. c. Indische Partij
kehidupan d. Perhimpunan Indonesia
kebangsaan di (PI)
Indonesia pada e. Partai Indonesia Merdeka
masa kini
30 3.4 • organisasi- • C4 SK 30 Organisasi budi utomo D 4 3
Menghargai organisasi Menganalisis merupakan “fajar baru”
nilai-nilai kebangsaan perjuangan dalam pergerakan
sumpah organisasi Indonesia, karena
pemuda dan pergerakan mempunyai cita-cita berikut,
maknanya bagi kebangsaan. kecuali….
kehidupan a. Mencapai Indonesia
kebangsaan di merdeka
Indonesia pada b. Merekrut golongan
masa kini priyayi jawa
c. Menolak kebudayaan
barat
d. Mengumpulkan dana
untuk studyfonds
e. Menghidupkan budaya
jawa
31 3.1 • Proses masuk • Menjelaskan C2 MD 1 Berikan 3 latar belakang - jatuhnya 5 2
Menganalisis dan latar belakang terjadinya imperialisme dan kota 4
proses masuk perkembangan kedatangan kolonialisme bangsa barat konstantinopel 6
dan penjajahan bangsa- ke tangan
perkembangan bangsa Eropa bangsa Barat turki
penjajahan ke Indonesia - penemuan
bangsa Eropa kapal dan
(Portugis, kompas
Spanyol, - bangsa
Belanda, eropa
Inggris) ke membutuhkan
Indonesia rempah-
rempah
- paham 3G
- penemuan
teori
heliosentris
- penaklukan
terhadap
islam
32 3.2 • Perebutan • Melacak C2 SD 2 Tuliskan 3 hak istimewa 1. hak 5 2
Menganalisis politik hegemoni kronologi (oktroi) yang dimiliki oleh monopoli 6
strategi bangsa Eropa kedatangan VOC perdagangan 8
perlawanan bangsa- 2. mencetak
bangsa bangsa Barat mata uang
Indonesia ke Indonesia sendiri
terhadap 3.
penjajahan mengangkat
bangsa Eropa pegawai
(Portugis, 4.
Spanyol, mengadakan
Belanda, perjanjian
Inggris) sampai 5. memerintah
dengan abad di negeri
ke-20 jajahan dll
33 3.2 • Gubernur • Melacak C2 SD 3 Buatlah 3 kebijakan herman 1. kerja paksa 6 2
Menganalisis jenderal hindia kronologi william daendels 2. 6
strategi belanda kedatangan membangun 8
perlawanan bangsa- jalan anyer-
bangsa bangsa Barat panarukan
Indonesia ke Indonesia 3.
terhadap membangun
penjajahan benteng
bangsa Eropa pertahanan
(Portugis, 4. menambah
Spanyol, jumlah tentara
Belanda, 5.
Inggris) sampai membangun
dengan abad pangkalan
ke-20 laut dll
34 3.2 • Strategi • C4 SK 4 Tuliskan 3 perlawanan 1. aceh vs 6 2
Menganalisis perlawanan Menganalisis rakyat di daerah dalam portugis dan 6
strategi bangsa perjuangan melawan kongsi dagang voc 8
perlawanan Indonesia bangsa 2. Maluku
bangsa terhadap Indonesia di angkat
Indonesia penjajahan berbagai senjata
terhadap bangsa Eropa daerah dalam 3. riau angkat
penjajahan sampai awal melawan senjata
bangsa Eropa abad ke-20 kolonialisme 4. orang cina
(Portugis, dan berontak
Spanyol, imperialisme 5. perlawanan
Belanda, Barat di gowa dll
Inggris) sampai Indonesia
dengan abad
ke-20
35 3.4 • Tumbuhnya • Menghayati C5 SK 5 Apa yang menyebabkan Kurangnya 6 2
Menghargai kesadaran awal tumbuhnya perlawanan rakyat rasa 5
nilai-nilai kebangsaan ruh Indonesia selalu gagal persatuan 10
sumpah kebangsaan dalam melawan bangsa antar daerah
pemuda dan asing dan suku
maknanya bagi Senjata
kehidupan kurang
kebangsaan di canggih
Indonesia pada Belum ahli
masa kini dalam strategi
militer
Belum
mendapat
pendidikan
yang baik dll
Ket : Medan,

C1 : Mengingat Guru Bidang Study


C2 : Memahami
C3 : Menerapkan / Mengaplikasikan
C4 : Menganalisa
C5 : Menilai/ Mengevaluasi WIRANDA R SIHALOHO
C6 : Mengkreasi / Mencipta

Anda mungkin juga menyukai