Anda di halaman 1dari 3

Waktu Penyerahan Hasil

Pemeriksaan Laboratorium
SOP No. Dokumen :
No. Revisi : 01
Tanggal Terbit : 24/03/2023
Halaman :½

Puskesmas dr. Anton Hermawan


Karangawen II NIP. 197008192007011016
1. Pengertian Tepat waktu pemeriksaan adalah semua hasil pemeriksaan
laboratorium tidak boleh lebih lama dari waktu yang telah ditentukan
2. Tujuan Sebagai acuan petugas agar hasil laboratorium layak
digunakan sebagai penunjang diagnosis.
3. Kebijakan Surat Keputusan Kepala Puskesmas Nomor:449.1/ / TAHUN
2023 tentang Waktu Penyerahan Hasil Pemeriksaan Laboratorium

4. Referensi 1. Permenkes No 75 tahun 2014 Tentang Puskesmas


2. Permenkes No. 37 tahun 2012 Tentang Penyelanggaraan
Laboratorium Pusat Kesehatan Masyarakat.
3. Permenkes No 43 tahun 2013 Tentang Cara
Penyelenggaraan Laboratorium Yang Baik dan Benar
5. Prosedur/ 1. Persiapan Alat & Bahan
Langkah- a. Buku register Laboratorium
langkah b. Formulir Permintaan Lab
c. Formulir Hasil Pemeriksaan Laboratorium
2. Petugas yang melaksanakan
a. Pranata Laboratorium Kesehatan
3. Langkah – langkah
a. Petugas Lab menulis hasil pemeriksaan sesuai dengan
yang tertera pada formulir hasil pemeriksaan
b. Petugas Lab menyerahkan lembar hasil pemeriksaan
kepada pasien tepat waktu sesuai dengan SK tentang waktu
penyerahan hasil Pemeriksaan Laborat
6. Bagan Alir
Menulis hasil Menyerahkan lembar hasil
pemeriksaan di pemeriksaan sesuai dengan
lembar hasil SK waktu penyerahan Hasil
pemeriksaan Pemeriksaan Lab

7. Hal – hal Perhatikan waktu penyerahan hasil pemeriksaan Laboratorium


yang perlu
diperhatikan
8. Unit terkait 1. Ruang Pelayanan Umum
2. Ruang Pelayanan Gigi
3. Ruang Pelayanan Lansia
4. Ruang Pelayanan KIA
5. Puskesmas Pembantu/ PKD

9. Dokumen 1. Buku Register Laboratorium


Terkait 2. Lembar hasil Pemeriksaan Lab
10.Rekam NO Yang Diubah Isi Perubahan Tanggal Mulai
Historis Perubahan
Perubahan
DAFTAR TILIK
SOP Waktu Penyerahan Hasil Pemeriksaan Laboratorium
Nama Petugas yang dinilai : Ana Ria Shofa
Tanggal Penilaian :
Petugas Penilai : Sundari
No Pertanyaan Ya Tidak

1. Apakah Petugas Lab menulis hasil pemeriksaan


sesuai dengan yang tertera pada formulir hasil
pemeriksaan
2. Apakah Petugas Lab menyerahkan lembar hasil
pemeriksaan kepada pasien tepat waktu sesuai
dengan SK tentang waktu penyerahan hasil
Pemeriksaan Laborat
JUMLAH

CR: ∑ YA / YA + TIDAK X 100% =

PENILAI,

Sundari, S.SiT, SKM, M.Kes


NIP. 19690604 198903 2 007

Anda mungkin juga menyukai