Anda di halaman 1dari 16

Menilai Karya Melalui

Kritik dan Esai


KELAS XII
KURIKULUM 2013
PEMBAHASAN

Menganalisis
Membandingkan Menyusun sistematika dan
kritik dengan kritik dan esai. kebahasaan kritik
esai. dan esai.
Pengertian Kritik
Kritik adalah Suatu ungkapan atau tanggapan
mengenai baik atau buruknya suatu tindakan
yang akan atau sudah dibuat.
Di dalam Kamus Besar Bahasa Indonesia
(Depdikbud, 1997 : 531 ), disebutkan kritik
adalah kecaman atau tanggapan, kadang-
kadang disertai uraian dan pertimbangan baik
buruk terhadap sesuatu hasil karya, pendapat,
dan sebagainya.
Membandingkan kritik dengan esai
1 2
Kritik berisi tentang penilaian
Esai tidak hanya terkait
atas kelebihan dan kelemahan
karya, tetapi terdapat obyek
sebuah karya secara objektif,
lain misalnya peristiwa sehari-
disertai dengan data-data
hari bahkan imajinasi dan
pendukung, baik sinopsis karya,
impian penulisnya tentang
alasan logis, maupun teori-
suatu hal atau keadaan.
teori yang mendukung
Menyusun Kritik Sastra
Struktur Kritik:
1 2 3
Evaluasi: Deskripsi Teks:
Penegasan Ulang:
berisi pernyataan bagian isi teks
tanggapan kritis, memuat bagian terakhir teks,
umum mengenai
informasi tentang data- berisi penegasan
suatu yang akan
data dan pendapat- ulang mengenai suatu
disampaikan. pendapat yang mendukung yang sudah dilakukan
pernyataan atau
atau diputuskan.
melemahkan pernyataan.
Kaidah Kritik:
1 2 3
Kalimat Kompleks Konjungsi Kata Rujukan

4
Pilihan Kata
Prinsip-prinsip kritikus (penulis kritik):

1 2 3
Penulis kritik Kritikus harus
Kritikus harus
(kritikus) harus mengumpulkan data-
membekali diri
benar-benar data penunjang dan
dengan pengetahuan
membaca atau alasan logis untuk
tentang karya yang
mengamati karya mendukung penilaian
akan dikritisi.
yang akan dikritik. yang diberikan.
Prinsip-prinsip kritikus (penulis kritik):
4 5
Kritik yang Jika diperlukan,
disampaikan tidak kritikus
hanya mengungkap menggunakan
kelemahan, tetapi kajian teori yang
harus seimbang relevan untuk
dengan mendukung
kelebihannya. penilaiannya
Pengertian Esai
Esai adalah Suatu tulisan yang menggambarkan
opini penulis tentang subyek tertentu yang coba
dinilainya. Bentuk karangan esai dapat berupa
formal atau informal. Esai sering juga disebut
dengan artikel, tulisan atau komposisi. Secara
umum, esai didefinisikan sebagai sebuah
karangan singkat yang berisi pendapat atau
argumen penulis tentang suatu topik.

3
Struktur Esai
1 2 3
Pendahuluan: Bagian isi:
mengungkapkan Pada bagian ini, topik Penutup atau
secara sekilas topik atau tema yang telah Kesimpulan:
atau tema yang dipilih sebelumnya bagian terakhir
akan diangkat pada akan dibahas dan dalam menyusun
dijelaskan secara lebih sebuah esai.
keseluruhan esai.
rinci dan mendetail
2
Kaidah Esai
1 2 3
Baku Logis Ringkas

4 5
Runtun Denotatif
Sistematika dan kebahasaan
kritik dan esai
Menggunakan pernyataan-pernyataan
1 persuasif.
Menggunakan pernyataan yang menyatakan
2 fakta untuk mendukung atau membuktikan
kebenaran argumentasi penulis/penuturnya.
Menggunakan pernyataan atau ungkapan
3 yang bersifat menilai atau mengomentari.
Menggunakan istilah teknis berkaitan dengan
4 topik yang dibahasnya.
Menggunakan kata kerja mental, antara lain:
5 memendam, mengandalkan, mengidentifikasi,
mengingatkan, menegaskan, dan menentukan.
Apa ada
pertanyaan?
Terima
Kasih
Sampai jumpa lagi

Anda mungkin juga menyukai