Anda di halaman 1dari 13

A.

SOAL PILIHAN GANDA

1. Suatu unsur mempunyai diagram orbital sebagai berikut:

[He]

Nomor atom dari unsur tersebut adalah . (Nomor atom He = 2)


A. 5
B. 11
C. 13
D. 21
E. 39

2. Data percobaan reaksi tembaga dengan sulfur membentuk tembaga (II) sulfida sebagai
berikut :
Massa tembaga Massa sulfur Massa tembaga (II) sulfida
No.
(gram) (gram) (gram)
1. 4 2 6
2. 28 3 9
3. 8 4 12
4. 8 5 12
Berdasarkan data perbandingan massa tembaga dengan sulfur dalam tembaga (II) sulfida
adalah ...
A. 1 : 1
B. 1 : 2
C. 2 : 1
D. 2 : 3
E. 3 : 2

3. Pada pembakaran bensin (C8H18) persamaan reaksinya adalah :


2 C8H18(l) + 25 O2(g) 16 CO2(g) + 18 H2O(g)
Pernyataan yang benar tentang persamaan reaksi tersebut adalah .
A. 2 molekul C8H18 tepat bereaksi dengan 25 molekul gas oksigen
B. tidak semua atom H pada C8H18 membentuk H2O
C. pembakaran 2 gram C8H18 menghasilkan 16 gram CO2
D. jumlah atom O pada reaktan 50 dan jumlah atom O pada produk 32
E. reaksi pembakaran sempurna bensin menghasilkan CO2, H2O dan CO
4. Perhatikan data afinitas elektron berikut!
Unsur Afinitas Elektron
1
X 156 kJ.mol
1
Y 349 kJ.mol
Pernyataan yang tepat untuk menyatakan kestabilan kedua unsur tersebut adalah ....
A. unsur X lebih bersifat non logam daripada unsur Y
B. unsur X lebih sulit melepas elektron daripada unsur Y
C. unsur X lebih mudah menyerap elektron daripada unsur Y

D. ion Y lebih stabil daripada atom Y

E. ion X lebih stabil daripada atom X
1
5. Perhatikan tabel beberapa unsur dengan nomor atomnya berikut!
No. Unsur Nomor Atom
(1) P 5
(2) Q 6
(3) R 7
(4) S 8
(5) T 9
Pasangan senyawa berikut yang menyimpang dari kaidah oktet adalah ....
A. PT3 dan RT5
B. QS2 dan RT3
C. QT4 dan QS2
D. QT4 dan RT3
E. RT5 dan RT3
6. Perhatikan gambar hasil pecobaan uji daya hantar listrik berikut!

Urutan kekuatan larutan berdasarkan daya hantar listrik dari kuat ke lemah adalah ....
A. A>B>C>D
B. D>C>B>A
C. C<B<A<D
D. B<A<D<C
E. A<D<C<B

- 2- 2- -
7.Diketahui: HSO4 (aq) + CO3 (aq) SO4 (aq) + HCO3 (aq)
Pasangan Asam Basa Bronstead Lowry secara berurutan adalah
A. - 2-
HSO4 dan CO3
B. - 2-
HSO4 dan SO4
C. - -
HSO4 dan HCO3
D. 2- 2-
CO3 dan SO4
E. 2- -
SO4 dan HCO3

2
8. Perhatikan data uji pH beberapa larutan!
pH setelah penambahan
Larutan pH awal
Sedikit asam Sedikit basa
P 3,0 1,0 4,0
Q 5,0 4,9 5,1
R 8,0 7,9 8,1
S 9,0 8,5 10,5
T 10,0 8,5 11,0
Larutan yang merupakan larutan penyangga adalah ....
A. P dan Q
B. Q dan R
C. R dan S
D. R dan T
E. S dan T

9. Hasil pengujian air limbah suatu industri makanan dengan beberapa indikator diperoleh
data sebagai berikut:
Warna Warna
Indikator Trayek pH Perubahan Warna
Limbah 1 Limbah 2
Metil Jingga (MJ) 3,1 4,4 Merah Kuning Kuning Kuning
Bromkresol Hijau (BKH) 3,8 5,4 Kuning Biru Hijau Biru
Bromtimol Biru (BTB) 6,0 7,6 Kuning Biru Kuning Biru
Dapat disimpulkan pH air limbah 1 dan 2 tersebut berturut-turut adalah ....
A. 4,4 < pH < 6,0 dan pH > 7,6
B. 3,8 < pH < 5,4 dan pH > 7,6
C. 4,4 < pH < 5,4 dan pH > 7,6
D. 3,8 < pH < 5,4 dan 5,4 < pH < 7,6
E. 3,8 < pH < 6,0 dan pH > 7,6

10. Diberikan lima persamaan reaksi oksidasi atau reduksi yang belum setara.
2
(1) MnO4 MnO4
(2) SO2 SO3
(3) C2H4 C2H6
(4) FeO Fe2O3

(5) Cl2 + 2e 2Cl
Kelompok persamaan reaksi yang mengalami reduksi ditunjukkan oleh nomor-nomor ....
A. (1), (2), dan (3)
B. (1), (3), dan (4)
C. (1), (3), dan (5)
D. (2), (3), dan (4)
E. (2), (3), dan (5)

3
11. Perhatikan tabel hasil uji lakmus terhadap garam-garam berikut :
No. Larutan Uji lakmus
Merah Biru
1. NaCl Merah Biru
2. CH3COONa Biru Biru
3. NH4NO3 Merah Merah
4. NaNO3 Merah Biru
5. K3PO4 Biru Biru
Garam yang mengalami hidrolisis dan sesuai dengan hasil uji lakmusnya adalah . . . .
A. 1, 2, dan 3
B. 2, 3, dan 4
C. 2, 3, dan 5
D. 2, 4, dan 5
E. 3, 4, dan 5

12. Sebanyak 100 ml larutan CH3COOH 0,2 M di reaksikan dengan 100 ml larutan NaOH
-5
0,2 M . Jika harga Ka CH3COOH = 10 maka pH campuran yang terjadi yaitu .
A. 3
B. 5
C. 6
D. 9
E. 12

13. Sebanyak 200 mL larutan AgNO3 0,02 M masing-masing dimasukkan


2- 3+
ke dalam
2- -
lima
wadah
2-
yang berisi lima jenis larutan yang mengandung ion S , PO 4 , CrO 4 , Br , dan
SO4 dengan volume dan molaritas yang sama. Jika harga :
- 49
Ksp Ag2S = 2 x 10
- 20
Ksp Ag3PO4 = 1 x 10
Ksp Ag2CrO4 = 6 x 10 - 5
Ksp AgBr = 5 x 10 -13
Ksp Ag2SO4 = 3 x 10 5
Maka garam yang akan larut adalah ....
A. Ag2S dan Ag3PO4
B. Ag2S dan AgBr
C. Ag2CrO4 dan Ag2SO4
D. Ag3PO4 dan AgBr
E. AgBr dan Ag2SO4

4
14. Perhatikan gambar reaksi dari 4 gram batu pualam (CaCO 3) dengan larutan HCl
pada masing-masing wadah berikut!

Pengaruh luas permukaan terhadap laju reaksi ditunjukkan oleh gambar....


A. (1) dan (2)
B. (1) dan (4)
C. (2) dan (3)
D. (3) dan (4)
E. (3) dan (5)

15. Sebanyak 10 L campuran gas yang mengandung etana (C2H6) dan etena (C2H4)
dibakar pada (T, P) menurut persamaan reaksi berikut.
2C2H6(g) + 7O2(g) 4CO2(g) + 6H2O(g)
C2H4(g) + 3O2(g) 2CO2(g) + 2H2O(g)
Volume uap air yang dihasilkan sebanyak 26 Liter. Volume gas etana dan etena dalam
campuran berturut-turut sebanyak ....
A. 2 L dan 8 L
B. 3 L dan 7 L
C. 6 L dan 4 L
D. 7 L dan 3 L
E. 8 L dan 2 L

16. Pasangan data yang tepat antara sifat koloid dan penerapannya dalam kehidupan sehari-
hari dalam tabel berikut adalah ...
Sifat Koloid Penerapan dalam kehidupan sehari-hari

A. Adsorpsi Penggunan norit

B. Koagulasi Menghilangkan bau badan

C. Dialisis Gelatin pada es krim

D. Efek Tyndall Pembentukan delta di muara sungai

E. Gerak Brown Sorot lampu pada malam hari

5
17. Diketahui Kf air = 1,86. Titik beku dalam radiator mobil yang berisi cairan dengan
perbandingan 62 g etilen glikol, HOCH2CH2OH, dalam 500 g air adalah.
(Ar C = 12; H = 1; O =
o
16) A. 0,93 C
o
B. 1,86 C
o
C. 3,72 C
o
D. 5,58 C
o
E. 7,64 C

18. Perhatikan tabel data hasil penyulingan minyak bumi berikut!


No. Jumlah atom C Titik didih Kegunaan
(1) 1 4 < Pelumas
(2) 5 6 30 Pelarut
(3) 5 6 70 Bahan bakar diesel
(4) 6 12 140 Bahan industri petrokimia

Pasangan data yang berhubungan dengan tepat adalah ....


A. (1) dan (2)
B. (1) dan (3)
C. (2) dan (3)
D. (2) dan (4)
E. (3) dan (4)

19. Perhatikan konfigurasi


2
2 buah unsur berikut :
X = [ He ] 2s
2 5
Y = [ Ne ] 3s 3p
Bentuk molekul yang terjadi antara 2 unsur jika berikatan adalah ...
A. segitiga planar
B. linear
C. tetrahedral
D. oktahedral
E. segitiga bipiramida

20. Berikut ini beberapa peristiwa dalam kehidupan sehari-hari.


(1) Hujan yang terbentuk dari uap air
(2) Es mencair
(3) Fotosintesis
(4) Air membeku
(5) Batu kapur dilarutkan dalam air

Pasangan peristiwa yang menunjukkan reaksi endoterm adalah ....


A. (1) dan (2)
B. (1) dan (4)
C. (2) dan (3)
D. (3) dan (4)
E. (3) dan (5)
6
21. Pada elektrolisis larutan ZnSO4 terbentuk 4,48 L gas di anoda (STP). Jumlah endapan yang
terjadi di katoda sebesar . ( Ar Zn = 65 )
A. 1,3 gram
B. 6,5 gram
C. 13,0 gram
D. 26,0 gram
E. 52,0 gram

22. Percobaan terbentuknya gas hidrogen dari reaksi antara logam magnesium (Mg) dengan
larutan asam klorida (HCl) menurut reaksi: Mg(s) + 2HCl(aq) MgCl2(aq) + H2(g)
diperoleh data sebagai berikut.
Waktu (detik) Volume Gas H2 (mL)
20 16
40 24
60 32
80 40

Bentuk grafik yang dihasilkan dari data tersebut adalah ....


A. V B. V

C. D.
V V

t t

V
E.

t
7
23. Beberapa kegunaan senyawa turunan benzena sebagai berikut:
1) pengawet makanan
2) desinfektan
3) antioksidan
4) obat-obatan
5) minyak wangi

Kegunaan senyawa yang mempunyai struktur adalah .

A. 1)
B. 2)
C. 3)
D. 4)
E. 5)

24. Beberapa manfaat makalan bagi tubuh manusia:


1) sebagai sumber energi;
2) bahan penyusun struktur tubuh;
3) cadangan makanan;
4) membangun bagian sel yang rusak; dan
5) pelarut vitamin.
Kegunaan dari karbohidrat adalah nomor ....
A. 1) dan 2)
B. 1) dan 3)
C. 2) dan 4)
D. 3) dan 4)
E. 4) dan 5)

25. Perhatikan struktur senyawa berikut!


H3C CH CH = C CH2 CH3

CH3 CH3
Nama senyawa tersebut adalah.
A. 2,4-dimetil heptana
B. 2,4-dimetil heksena
C. 3,5-dietil-3-heksena
D. 2,4-dimetil-3-heksena
E. 3,5-dimetil-3-heptena

8
26. Perhatikan tabel jenis polimer, reaksi pembentukan, dan contoh polimer berikut :

No. Jenis Polimer Reaksi Pembentukan Contoh


1. Polietilen adisi plastik

2. PVC kondensasi pipa

3. Polipropilena adisi teflon

4. Nilon kondensasi parasut

Pasangan data yang tepat adalah.


A. 1 dan 2
B. 2 dan 3
C. 3 dan 4
D. 1 dan 4
E. 2 dan 4
o
27. Dalam suatu ruang yang volumenya 1 liter pada suhu 50 C telah terjadi
kesetimbangan sebagai berikut:
2HBr(g) + Cl2(g) 2HCl(g) + Br2(g)

Pada saat terjadinya kesetimbangan terdapat 0,1 mol HBr, 0,1 mol Cl 2, 0,2 mol 1
HCl,1dan 0,1
mol Br2. Nilai K c dan Kp untuk reaksi tersebut adalah .... (R = 0,082 L.atm.mol .K )
A. 0,2 dan 2
B. 0,2 dan 4
C. 0,4 dan 2
D. 2,0 dan 4
E. 4,0 dan 4

28. Data percobaan uji protein sebagai berikut:


Perubahan warna dengan
Bahan Makanan
Biuret Xantoprotein Pb-asetat
Putih telur Ungu Jingga Hitam
Susu Ungu - -
Tahu Ungu - -
Ikan Ungu Jingga -

Berdasarkan data di atas, maka protein yang mengandung gugus inti benzena adalah...
A. susu dan ikan
B. susu dan tahu
C. susu dan putih telur
D. tahu dan ikan
E. putih telur dan ikan

9
29. Diketahui reaksi:
1) CH3CHOHCH2CH3 CH3CH2 CH2CH3 + H2O
O O

2) CH3COH + CH3OH CH3COCH3 + H2O
3) CH2CHCH3 + H2O CH3CHOHCH3

Reaksi-reaksi senyawa karbon pada nomor 1, 2, dan 3 berturut-turut adalah reaksi ....
A. eliminasi, substitusi dan adisi
B. eliminasi, adisi dan substitusi
C. adisi, substitusi dan eliminasi
D. adisi, eliminasi dan substitusi
E. substitusi, adisi dan eliminasi

30. Suatu senyawa karbon dengan rumus molekul C3H8O tidak bereaksi dengan logam Na
tetapi dapat bereaksi dengan HI menghasilkan senyawa alkil iodida dan alkohol. Senyawa
tersebut mempunyai gugus fungsi....
A. O
B. OH
O
//
C. C H
O
//
D. C
O
//
E. C O

31. Berikut ini data hasil titrasi antara Ca(OH)2 dengan larutan asam asetat 0,1 M.
Volume Ca(OH)2 Volume CH3COOH
Percobaan
(mL) (mL)
(1) 20 20,5
(2) 20 20,0
(3) 20 19,5

Berdasarkan pada data tersebut, massa Ca(OH)2 yang bereaksi adalah ....
1
(Mr Ca(OH)2 = 74 gram.mol ).
A. 0,037 gram
B. 0,074 gram
C. 0,37 gram
D. 0,74 gram
E. 1,48 gram

10
32. Dari beberapa sifat unsur berikut:
(1) dapat membentuk ion positif
(2) kurang reaktif terhadap unsur alkali
(3) keelektronegatifan besar
(4) dapat membentuk asam kuat
Sifat unsur yang tepat untuk golongan halogen adalah .
A. (1) dan (2)
B. (1) dan (3)
C. (2) dan (3)
D. (2) dan (4)
E. (3) dan (4)

33. Perhatikan tabel unsur logam dan batuannya berikut!


No. Mineral Unsur Logam
1. gipsum Ca
2. kriolit Al
3. hematit Fe
4. magnetit Mg
5. bauksit Ba
Pasangan data yang berhubungan dengan tepat ditunjukan oleh nomor .
A. 3, 4, dan 5
B. 2, 3, dan 4
C. 1, 3, dan 5
D. 1, 2, dan 4
E. 1, 2, dan 3

34. Perhatikan tabel berikut!

No. Unsur Proses pembuatan Kegunaan


1. Fe Tanur tinggi Semikonduktor
2. Cr Goldschmidt Kabel listrik
3. P Oswald Pupuk
4. Mg Down Antasida
5. S Frasch Vulkanisir karet ban

Pasangan data yang ketiganya berhubungan dengan tepat adalah .


A. 1 dan 2
B. 2 dan 3
C. 3 dan 4
D. 3 dan 5
E. 4 dan 5

35. Beberapa sifat unsur sebagai berikut:


(1) Dapat membentuk ion kompleks
(2) Bersifat sangat reaktif
(3) Membentuk ikatan menggunakan elektron orbital s
(4) Senyawa umumnya berwarna
(5) Mempunyai beberapa bilangan oksidasi
Sifat unsur yang terletak pada golongan transisi periode ke-4 terdapat pada nomor ...
11
A. (1), (2), dan (3)
B. (1), (4), dan (5)
C. (2), (3), dan (4)
D. (2), (4), dan (5)
E. (3), (4), dan (5)

SOAL URAIAN
Kunci:

1-10 ACADAABBBC
11-20 CBCDCACCBB
21-30 DEAADDEEAA
31-35 CECCB

Anda mungkin juga menyukai