Anda di halaman 1dari 11

DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 2.

2
“MENYUSUN RPP BERDIFERENSIASI DAN
KOMPETENSI SOSIAL EMOSIONAL”
MAPEL PENDIDIKAN AGAMA ISLAM(PAI)

Oleh

ASEP PARHAN, S.Pd.I


CGP Angkatan 9, Kabupaten Cianjur 2023

Tahun 2023
ANALISIS KEBUTUHAN BELAJAR MURID

A. PEMETAAN KEBUTUHAN BELAJAR BERDASARKAN PROFIL BELAJAR


MURID

PROFIL
BELAJAR VISUAL AUDITORI KINESTETIK
MURID
NAMA ● Asilia Nur Khaliza ● Feby Kaila Putri ● Delia Nurcahya
MURID ● Dinda Aini ● Jihan Putri ● Intan Purnamasari
● Leisa Febia Ahyana Ramadhani ● Khori Sania
● Julfikar Kabir Rizki ● Mira Nuraeni Ramadani
● Faiz Rizky Nugraha ● Dafania Cantika ● Fatimah Zahra
● Muhamamad ● M Azzam Nauffal ● Maulana Nabi
Farhan M. ● M Azril M. ● M Aditiya Putra P
● Muhamad Yusuf ● M Variz A ● M Abdul Pahad
● Ahmad Ramdani ● Moch Renaf L ● Moch Agung PP
● Ahmad Jaelani Adrian Herdiansyah
PROSES Saat proses Saat proses Saat proses
pembelajaran pembelajaran pembelajaran, siswa
berlangsung siswa berlangsung siswa mendengarkan dan
membaca dan mendengarkan dan melihat materi tentang
mengamati teks melihat materi
bacaan dan gambar tentang Zakat Fitrah Zakat Fitrah dari
materi tentang Zakat dari youtube secara youtube secara
yang sudah disiapkan langsung. langsung. kemudian
oleh guru menirukan/
mempraktikan tata cara
Zakat Fitrah

B. PEMETAAN KEBUTUHAN BELAJAR BERDASARKAN MINAT MURID

Dalam Menampilkan Hasil karya


MINAT MURID
Tulisan Hasil Karya Prakik Unjuk Diri
NAMA MURID ● Asilia Nur Khaliza ● Feby Kaila Putri ● Delia Nurcahya
● Dinda Aini ● Jihan Putri ● Intan Purnamasari
● Leisa Febia Ahyana Ramadhani ● Khori Sania
● Julfikar Kabir Rizki ● Mira Nuraeni Ramadani
● Faiz Rizky Nugraha ● Dafania Cantika ● Fatimah Zahra
● Muhamamad Farhan ● M Azzam ● Maulana Nabi
M. Nauffal ● M Aditiya Putra P
● Muhamad Yusuf ● M Azril M. ● M Abdul Pahad
● Ahmad Ramdani ● M Variz A ● Moch Agung PP
● Moch Renaf L ● Adrian
● Ahmad Jaelani Herdiansyah
PROSES Membuat Jurnal atau Membuat Hasil Persentasi ke depan
Jawaban Pemantik Karya atau produk kelas menerangkan
dalam bentuk tulisan di (Membuat peta tentang materi zakat
kertas konsep melalui fitrah dan berpain
metode card short peran dalam
dan membuat mempraktikan zakat
Quote tentang fitrah
zakat fitrah)
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

I. INFORMASI UMUM
A. IDENTITAS RPP (MODUL AJAR)
1. Nama Penyusun : Asep Parhan, S.Pd.I
2. Nama Sekolah : SD Negeri Songgom 1
3. Tahun Penyusunan : 2023
4. Mapel : PAI
5. Materi : Hidup Lapang dengan Berbagi
6. Sub Materi : Zakat
7. Fase/Kelas/Semester : B/V/I
8. Alokasi Waktu : 4 JP x 35 menit (1 Pertemuan)

B. PROFIL PELAJAR PANCASILA


1. Beriman Bertakwa kepada Tuhan YME dan Berakhlak Mulia
2. Berkebhinekaan Global
3. Mandiri
4. Bernalar
5. Kritis
6. Kreatif

C. SARANA PRASARANA/ALAT DAN BAHAN


1. Ruang Kelas lengkap beserta perlengkapan di dalamnya
2. Materi dan Sumber Bahan Ajar :
a. Layar Interaktif (Twin Mirror)
b. Power Pont Interaktif (Canva)
c. Buku Pendidikan Agama Islam Kurikulum Merdeka Kelas 5 Kemendikbud RI tahun
2023
d. Aplikasi Qur’an kemenag atau https:// quran.kemenag.go.id/sura/95
e. Buku/materi bacaan tentang Zakat Fitrah
f. Video Youtube tentang Zakat Fitrah
g. Alat Peraga/Media Pembelajaran Tentang Zakat Fitrah
h. Kekengkapann Penerapan Metode Kartu Card Sort & Hasil Karya Siswa (Kertas
Origami, Lem, Steropom, gunting dll).

D. METODE PEMBELAJARAN/INOVASI PEMBELAJARAN


1. Pembelajaran Berdiferensiasi
2. Penerapan Komptensi Sosial & Emosional (KSE)
3. Metode Pembelajaran Active Learning (Model Pembelajaran Card Sort)
II. INFORMASI KHUSUS
A. TUJUAN PEMBELAJARAN
1. Menjelaskan makna zakat fitrah dengan benar.
2. Menunjukkan perilaku dermawan sebagai bukti mengimplementasikan zakat fitrah
dengan benar.
3. Menjelaskan ketentuan-ketentuan zakat fitrah dengan benar.

B. KOMPETENSI INTI
 CAPAIAN PEMBELAJARAN FASE C & BERDASARKAN ELEMEN FASE B
Pada elemen fikih, peserta didik mampu memahami zakat, infak, sedekah dan hadiah.

C. KEGIATAN PEMBELAJARAN
Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu
Kegiatan 1. Kelas dibuka dengan salam, menanyakan kabar dan 20 menit
Pendahuluan menyapa siswa dengan hangat, presensi siswa, dan
dilanjutkan dengan berdoa yang dipimpin oleh satu orang
perwakilan siswa
2. Siswa diingatkan untuk selalu menerapkan keyakinan kelas
yang sudah dibuat. (KSE kesadaran diri)
Kalimat yang di katakan guru “anak-anak apakah masih
ingat keyakinan kelas kita? Jangan lupa selalu
melaksanakannya.
3. Mengaitkan materi sebelumnya dengan materi yang akan
dipelajari dari pengalaman siswa (Apersepsi)
4. Guru mengadakan tes kemampuan awal mengenai materi
yang akan di pelajari melalui assesmen diagnostik untuk
memetakan kesiapan belajar siswa. Dengan memberikan
pertanyaan, contoh pertanyaan nya adalah :
 Apakah penah mendengar kata zakat?
 Zakat merupakan salah satu rukun islam yang ke berapa?
5. Siswa mendengarkan musik instrumental/maindfulnes
(menghadirkan kesadaran penuh agar siswa fokus, rileks,
nyaman dan senantiasa mengucap Syukur)
https://youtu.be/AgRlGAtqQ9Q?si=sYB_Y7-W6oEc_RTE
6. Menyampaikan tujuan pembelajaran
Kegiatan 1. Guru memberikan pertanyaan pemantik sebagai langkah 105
Inti awal sebelum masuk kepada materi zakat fitrah yang akan Menit

dipelajari. Contoh pertanyaan pemantik nya adalah :


 Bagaimana perasaan kalian pada Bulan Ramadan tiba?
Tentu sangat menyenangkan. Apalagi menjelang akhir
Ramadan, sungguh sangat membahagiakan, apalagi
kalian bisa berbagi bahan makanan pokok atau yang
lainnya. Bagaimana pengalaman kalian di akhir bulan
Ramadan?
 Bagaimana perasaan orang-orang yang membutuhkan
(fakir miskin) pada hari raya?

2. (Ayo Mengamati)
Guru mengantarkan pembelajaran diawali dengan
mengamati gambar dan video yang di tampilkan sebagai
stimulus. Dapat pula guru memberikan stimulus
pembelajaran yang berhubungan dengan materi yang akan
disajikan.

Link Video Senang Berbagi :


https://youtu.be/LUOlClpSMyA?si=WtnTgACqwRUx_Dce

Setelah melihat gambar dan video senang berbagi yang di


tampilkan, guru dapat mengembangkan stimulus dengan
Siswa diajak merenungi dan berpikir. Kegiatan ini siswa
dibantu untuk membuat pernyataan, pendapat, dan
pertanyaan terkait dengan gambar. Pendapat dapat
disampaikan dalam bentuk tulisan atau persentasi lisan
disesuaikan dengan kesiapan belajar siswa (kesiapan, minat
& profil belajar siswa) sebagai mana rubrik Aktivitasku.
(Diferensiasi Produk)

3. (Ayo Mencari Tahu)


Murid membaca dan menyimak materi tentang “Zakat
Fitrah” dari teks bacaan, gambar, alat peraga dan video
youtube, sesuai dengan minatnya (Diferensiasi Konten)

Siswa yang visual:


Siswa membaca dan mengamati teks bacaan dan gambar
materi tentang Zakat yang sudah disiapkan oleh guru.
Siswa yang auditori:
Siswa mendengarkan dan melihat materi tentang Zakat Fitrah
dari youtube secara langsung.
https://youtu.be/o6rbNb4R-Js?si=0vI2Xsh1FTdNKQVm
Siswa yang kinestetik:
Siswa mendengarkan dan melihat materi tentang Zakat Fitrah
dari youtube secara langsung. kemudian menirukan/
mempraktikan tata cara Zakat Fitrah.
Guru memberikan pendalaman materi tentang Zakat Fitrah
menggunakan alat peraga/media pembelajaran (Kotak Pintar
Zakat Fitrah/MEBEL KOPAZA).

4. (Ayo Berkolaborasi)
Siswa berdiskusi dengan kelompoknya untuk membuat
Peta Konsep tentang materi yang sedang dipelajari yakni
Materi Zakat Fitrah. Peta konsep di buat dengan metode
Card Sort (Diferensiasi Proses).
Adapun Langkah-langkah dalam penerapan metode card
short adalah sebagai berikut:
 Guru menyiapkan kartu berisi tentang materi zakat fitrah,
perkirakan jumlah kartu sama dengan jumlah murid
dalam kelas. Isi kartu terdiri dari kartu induk/topik utama
dan kartu rincian
 Seluruh kartu diacak/ dikocok agar campur
 Bagikan kartu kepada peserta didik di masing-masing
kelompok dan pastikan masing-masing memperoleh satu
(dua boleh)
 Perintahkan peserta didik berdiskusi dan bekerja sama
dengan baik antar anggota kelompok nya untuk mencari
kartu induk dan mencocokan dengan kartu rinciannya
(KSE Keterampilan Berelasi)
 Dalam jalan nya diskusi kelompok guru mengingatkan
agar siswa saling menghormati pendapat orang lain dan
selalu aktif selama diskusi berlangsung. (KSE
Kesadaran Sosial)
 Setelah kartu induk beserta kartu rincianya ketemu,
perintahkan masing-masing kelompok untuk
menempelkan hasilnya di papan (Steropom) secara urut.
(Diferensiasi Produk).
 Lakukan koreksi bersama setelah semua kelompok
menempelkan hasilnya
 Mintalah salah satu penanggung jawab kelompok untuk
menjelaskan hasil sortir kartunya, kemudian mintalah
komentar dari kelompok lainya.
 Berikan apresiasi setiap hasil kerja peserta didik
 Lakukan klarifikasi, penyimpulan dan tindak lanjut.
 Di pertengahan diskusi guru melakukan mengehentikan
sejenak aktivitas siswa dengan menggunakan Teknik stop

Teknik Pranayama
Siswa melakukan pranayama sejenak dengan panduan guru
sebagai berikut.
 Untuk sementara hentikan aktifitas yang anak-anak
lakukan
 Ambil posisi duduk yang nyaman
 Letakkan telapak tangan kiri di perut dan telapak tangan
kanan di dada
 Tarik napas melalui lubang hidung lalu alirkan udara
sambal mengembangkan perut bawah, perut atas, dan
dada. Saat menarik napas, gunakan telapak tangan untuk
merasakan diafragma teregang sehingga perut bawah
mengembang. Kemudian, rasakan perut atas mengembang
karena paru-paru terisi udara. Terakhir, rasakan rongga
dada mengembang. Amati otot perut dan dada bergerak
naik selama anak-anak menarik napas
 Buang nafas sambil menghembuskan udara melalui
hidung dimulai dari dada, perut atas, lalu perut bawah.
 Ulangi proses tersebut 2-3 kali
 Latihan selesai, anak-anak dapat melanjutkan kegiatan
diskusinya.
5. Siswa membuat satu Quote tentang Zakat/perilaku saling
berbagi kepada yang membutuhkan. Dibuat secara individu
pada kertas berwarna.
Contoh quote: “Tangan di atas lebih baik daripada tangan
di bawah”. (Diferensiasi Produk)
(KSE Pengambilan Keputusan Bertanggungjawab).

6. (Ayo Berlatih)
Guru melakukan penilaian dengan memberikan tes tertulis
untuk mengetahui sejauh mana siswa memahami materi
yang sudah dipelajari.
Kegiatan 1. Siswa diarahkan untuk membuat kesimpulan pembelajaran 15 Menit
Penutup 2. Siswa bersama guru merefleksikan hasil pembelajaran
3. Siswa ditanya mengenai kesulitan dan perasaannya selama
mengikuti pembelajaran. (Keterampilan Manajemen Diri)
4. Salah satu orang siswa memimpin doa untuk mengakhiri
kegiatan pembelajaran
5. Siswa dingatkan untuk menjaga kerapian diri sebelum
pulang, diingatkan mengenai hal apa yang harus dilakukan
dan disiapkan untuk pertemuan yang akan datang, serta
membersihkan sampah di sekeliling tempat duduknya
sebelum pulang. (Keterampilan Kesadaran Diri)
6. Guru menutup pembelajaran dengan salam

C. PENILAIAN
1. Penilaian Sikap
a. Melakukan observasi selama kegiatan berlangsung dan menuliskannya pada jurnal, baik
sikap positif dan negatif.
b. Melakukan penilaian antarteman.
c. Mengamati refleksi peserta didik

2. Penilaian Pengetahuan
Penilaian pengetahuan bertujuan untuk mengukur keberhasilan pembelajaran dengan
mengacu pada tujuan pembelajaran dengan Memberikan tugas tertulis, lisan, dan tes
tertulis
3. Penilaian Keterampilan
a. Presentasi
b. Proyek
c. Portofolio

Mengetahui, Cianjur, 12 November 2023


Kepala Sekolah, Guru PAI,

N. Ayi Mulyati, S.Pd.I Asep Parhan, S.Pd.I


NIP 196409021984122001 NIP. -
LAMPIRAN-LAMPIRAN

Penilaian
1. Penilaian Sikap: Observasi dan pencatatan sikap selama kegiatan
a. Format Jurnal Sikap Spritual
Catatan Butir Sikap
No. Tanggal Nama siswa
perilaku
1. Berdoa Berdoa
sebelum dan sebelum dan
sesudah makan sesudah
melakukan
kegiatan
2.
….

b. Formaat Jurnal Sikap Sosial


Catatan Butir Sikap
No. Tanggal Nama siswa
perilaku
1. Berani Percaya diri
mengemukakan
pendapat
2.
….

a. Formaat Jurnal Kompeteni Sosial Emosional (KSE)


KSE

Nama
No. Tanggal Kesadaran Keterampilan Pengambilan
siswa Kesadaran Manajemen
Sosial Membangun Keputusan
Diri Diri
Relasi Bertanggungjawab
1.
2.
….

2. Penilaian Pengetahuan
Tes Tulis
1) Pemberian seseorang dalm bentuk bahan makanan pokok dengan syarat dan ketentuan
dinamakan …
a. Hadiah c. Infak
b. Zakat Fitrah d. Sedekah
2) Ketentuan mengeluarkan beras sebesar ….. Kg
a. 2,5 c. 2
b. 3 d. 3,5
3) Orang yang berhak menerima zakat disebut …
a. Muzaki c. Fisabilillah
b. Amil Zakat d. Mustahiq
4) Salah satu golongan orang yang berhak menerima zakat adalah garim, yang artinya …
a. Orang yang berjuang di jalan Allah
b. Melakukan perjalanan dengan tujuan kebaikan
c. Orang yang terlili hutang
d. Orang yang mengelola zakat
5) Waktu mengeluarkan zakat fitrah adalah …
a. Bulan apa saja c. Hari raya idul fitri
b. Selama bulan ramadahan d. bulan Rabiul Awal

Skor Penilaian tes tertulis = Jumlah benar x 20 = ….


3. Penilaian Keterampilan (Hasil Produk)
a. Karya hasil diskusi dalam bentuk peta konsep melalui model pembelajaran card sort
Contoh rubrik

Penilaian
No Nama
Ketepatan Kerapihan

Keterangan :
Ketepatan 1 : Sangat tepat dalam memasangkan peta konsep materi zakat fitrah antara
kartu induk dan kartu rinciannya
Ketepatan 2 : ada 1 atau 2 kurng tepat dalam memasangkan peta konsep materi zakat fitrah
antara kartu induk dan kartu rinciannya namun
Ketepatan 3 : ada lebih dari 2 kurang tepat dalam memasangkan peta konsep materi zakat
fitrah antara kartu induk dan kartu rinciannya
Kerapihan 1 : Sangat rapi
Kerapihan 2 : Rapi
Kerapihan 3 : Kurang rapi

b. Hasil karya membuat quote

Membuat quote perilaku saling berbagi kepada yang membutuhkan


Dibuat secara individu pada kertas Contoh quote:
“Tangan di atas lebih baik daripada tangan di bawah”
Contoh rubrik
Penilaian
No Nama Ketepatan Kerapihan
3 2 1 3 2 1

Contoh rubrik
Penilaian
No Nama Ketepatan Kerapihan
3 2 1 3 2 1

Anda mungkin juga menyukai