Anda di halaman 1dari 1

LATIHAN SOAL

AKUNTANSI BIAYA

Berikut Data-Data Produksi dari PT. Chayra Pada Tahun 2012 Sebagai Berikut :
KETERANGAN DEPARTEMEN A DEPARTEMEN B
Produk yang dimasukkan dalam proses 5.000 Unit 3.500 Unit
Produk Jdi yang ditransfer kedepatemen B 3.500 Unit -
Produk Jadi yang ditransfer ke Gudang - 2.800 Unit

Barang dalam Proses, Tingkat


Penyeleasiannya :
- BB 100 %, BTK75 %, BOP 60 % 1.500 Unit -
- BTK 50 %, BOP 30 % - 700 Unit

Biaya Produksi : (Rp)


- Biaya Bahan Baku (BB) 20.000.000 -
- Biaya Tenaga Kerja (BTK) 30.000.000 25.000.000
- Biaya OVerjead Pabrik (BOP) 45.000.000 15.000.000
-
Total Biaya Produksi 95.000.000 40.000.000

Diminta :
1. Buatlah Laporan biaya Produksi Departemen A dan Departemen B
2. Buatlah Jurnal-Jurnal Yang diperlukan

Anda mungkin juga menyukai