Anda di halaman 1dari 9

gerhana

matahari
kelompok 3
Anggota kelompok

Aliza Fahrani Sabila Farrel illyasa susanto


Azka Aulia Syahputra Intan Ramadhani
Annisa Nur Maulida Randy Rianto
Davinza Rafka Raffisya Rezky Danial Ramadhani
Desna Nurdalia Vanezca Aurellia putri
pengertian solat gerhana

Salat kusuf dilakukan ketika gerhana matahari, yaitu peristiwa di


mana sinar matahari menghilang baik sebagian atau total pada siang
hari karena terhalang oleh bulan yang melintas antara bumi dan
matahari. Sebaliknya, salat khusuf adalah solat yang dilakukan ketika
gerhana bulan terjadi.
Salat gerhana terbagi menjadi dua yaitu, kusuf dan khusuf. Salat
kusuf dilakukan ketika gerhana matahari, yaitu peristiwa di mana
sinar matahari menghilang baik sebagian atau total pada siang hari
karena terhalang oleh bulan yang melintas antara bumi dan matahari.
Sebaliknya, salat khusuf adalah solat yang dilakukan ketika gerhana
bulan terjadi.
Tata cara solat
1. berniat dalam hati "Ushallâ sunnatal kusûfil shamsi rak'ataini
dan tidak di lafadzkan mustaqbilal qiblati lillâhita'âlâ."

2. Takbiratul ihram yaitu Allaahu akbar


bertakbir sebagaimana salat biasa

3. Membaca do`a itiftah dan "Allaahu akbar kabiraa walhamdulillaahi katsiiraa, wa


berta'awudz, kemudian membaca surat subhaanallaahi bukratan wa'ashiilaa. Innii wajjahtu
wajhiya4 lilladzii fatharas samaawaati wal ardha
Al Fatihah dan membaca surat yang
haniifan musliman wa maa anaa minal musyrikiin. Inna
panjang sambil dikeraskan suaranya shalaatii wa nusukii wa mahyaaya wa mamaatii lillaahi
rabbil 'aalamiin.
Tata cara solat
Kemudian ruku` sambil "Subhana Robbiyal adzimi
memanjangkannya. wabihamdih." 3x

Kemudian bangkit dari ruku` Sami Allahu liman hamidah Rabbana lakal
hamdu milius samawati wa mil ul Ardhi wa
(i'tidal)
milu maa syita min syaiin ba'du

Setelah i'tidal ini tidak langsung


sujud, namun dilanjutkan Membaca al-fatihah dan
dengan membaca surat Al surat pendek
Fatihah dan surat yang panjang
Tata cara solat
Kemudian ruku` kembali, yang
panjangnya lebih pendek dari ruku` Subhana Robbiyal adzimi
sebelumnya wabihamdih

Kemudian bangkit dari Sami Allahu liman hamidah


ruku` (i'tidal). Rabbana lakal hamdu

Kemudian sujud yang panjangnya Kemudian bangkit dari sujud lalu


sebagaimana ruku`, lalu duduk di mengerjakan raka'at kedua sebagaimana
antara dua sujud kemudian sujud raka`at pertama hanya saja bacaannya
kembali. dianjurkan lebih singkat.
Tata cara solat
Tasyahud
As salaamu'alaika ayyuhan nabiyyu wa
rahmatullaahi wabarakaatuh, assalaamu'alaina
wa'alaa ibaadillaahishaalihiin. asyhaduallaa ilaaha
illallaah, wa asyhadu anna muhammad
rasuulullaah. Aallaahumma shalli'alaa muhammad,
wa'alaa aali muhammad. kamaa shallaita alaa
ibraahiim wa alaa aali ibraahiim.Allaahumma
shalli'alaa muhammad, wa'alaa aali muhammad,
kamaa shallaita alaa ibraahiim wa alaa aali
ibraahiim, wabaarik'al7aa muhammad wa alaa aali
muhammad, kamaa baarakta alaa ibraahiim wa alaa
aali ibraahiim, fil'aalamiina innaka hamiidum
majiid.
hikmah/manfaat
solat gerhana
Hikmah sholat gerhana yang selanjutnya adalah
bentuk pendekatan diri seorang hamba kepada
Allah SWT agar terhindar dari hal yang ditakuti.
Gerhana matahari dan bulan adalah salah satu
tanda kekuasaan Allah SWT dan peringatan dari-
Nya. Dialah yang mengatur semua urusan termasuk
pergerakan matahari dan bulan.
Thank
You

Anda mungkin juga menyukai