Anda di halaman 1dari 8

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Kelas VI (Enam)
TEMA : 5. Wirausaha
SUBTEMA : 2. Usaha Di sekitar Kita
PEMBELAJARAN : 5

Oleh
ASEP ANDI,S.Pd.SD,M.Pd
NIP. 197710282014101001

PEMERINTAH KABUPATEN TASIKMALAYA


DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN
SEKOLAH DASAR NEGERI CIAWI III
2023
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Satuan Pendidikan : SDN Ciawi III


Kelas / Semester : 6 /1
Tema : Wirausaha (Tema 5)
Sub Tema : Usaha Di Sekitarku (Sub Tema 2)
Muatan Terpadu : IPS, SBdP
Muatan KD : 3.3, 3.1
Pembelajaran ke 5
Alokasi waktu : 1 hari

A. TUJUAN PEMBELAJARAN
Kompetensi Dasar Dan Indikator Pencapaian Kompetensi
Muatan : SBdP

Kompetensi Indikator Pencapaian Kompetensi


3.1 Memahami reklame 3.1.1 Memerinci ciri-ciri dan fungsi poster
kegiatan dengan tepat

4.1 Membuat reklame 4.1.1Membuat poster dengan menerapkan 8


kriteria poster kegiatan sebagai media
promosi/informasi.

Muatan : Ilmu Pengetahuan Sosial

Kompetensi Indikator Pencapaian Kompetensi


3.3 Menganalisis posisi dan peran Indonesia 3.3.1 Menganalisis komoditas yang diekspor
Indonesia ke berbagai negara ASEAN
dalam kerja sama di bidang ekonomi, politik,
dengan tepat.
sosial, budaya, teknologi, dan pendidikan
dalam lingkup ASEAN.
4.3 Menyajikan hasil analisis tentang posisi dan 4.3.1 Membuat laporan berdasarkan informasi
peran Indonesia dalam kerja sama di bidang yang diperoleh tentang komoditas yang
ekonomi, politik, sosial, budaya, teknologi, diekspor Indonesia ke berbagai negara
dan pendidikan dalam lingkup ASEAN. ASEAN secara terperinci.
.

Tujuan Pembelajaran
1. Dengan menggali informasi dari berbagai sumber dan menyimak video melalui power point,
siswa mampu menganalisis komoditas yang diekspor Indonesia ke berbagai negara ASEAN
minimal 4 bidang dengan benar.
2. Dengan menggali informasi dari berbagai sumber dan menyimak video melalui power point,
siswa mampu membuat laporan berdasarkan informasi yang diperoleh tentang komoditas yang
diekspor Indonesia ke berbagai negara ASEAN secara terperinci.
3. Dengan mengamati contoh dan menyimak video melalui PPT, siswa mampu memerinci delapan
ciri poster kegiatan dan fungsinya dengan tepat.
4. Dengan mengamati contoh dan menyimak video melalui PPT, siswa mampu membuat poster
dengan menerapkan 8 kriteria poster kegiatan
B. KEGIATAN PEMBELAJARAN
Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan Waktu
Pendahuluan • Melakukan Pembukaan dengan Salam dan Dilanjutkan Dengan 15
Membaca Doa, dan presensi (Orientasi) menit
• Siswa dan guru menyanyikan lagu nasional “Tanah Airku”
• Mengaitkan Materi Sebelumnya dengan Materi yang akan dipelajari
dan dikaitkan dengan pengalaman peserta didik (Apersepsi)
• Siswa menyimak gambaran tentang manfaat mempelajari pelajaran
yang akan dipelajari dalam kehidupan sehari-hari. (Motivasi)
• Siswa bermain “Cepat-Tepat” Dengan menunjukan beberapa
contoh reklame, siswa diminta untuk menjawab pertanyaan yang
diberikan misalnya menyebutkan jenis reklame yang ditampilkan
dan ciri-cirinya (salah satunya poster). Siswa yangmenjawab cepat
dan tepat mendapat poin.
• Siswa melakukan refleksi pada permainan yang dilakukan,
dengan mengajukan beberpa pertanyaan seperti:
“Bagaimana perasaan mereka pada saat permainan dilakukan?”
“Apa yang paling menarik pada permainan itu?
“Kedepannya kamu mau permainan seperti apa?”
“Dari semua jenis reklame, jenis mana yang paling mereka sukai?”
• Guru akan mencatat dan menggunakan informasi yang didapat dari
permainan tersebut untuk memetakan sejauh mana pengetahuan
awal murid
• Siswa menuliskan (dalam bentuk mind map atau ilustrasi 140
Kegiatan Inti gambar) apa yang mereka ketahui atau pahami tentang poster. menit
Jika anak kesulitan, guru bisa membantu dengan memberikan
pertanyaan pemantik:
“Apakah yang kalian ketahui tentang poster?”
“Anak-anak apa yang dimaksud dengan poster?”
“Apa saja ciri-ciri poster?”
“Poster apa yang kalian sukai?”
“Bagaimana langkah-langkah membuat poster?”
“Apa fungsi poster dalam kegiatan ekonomi?”
• Siswa menyampaikan apa yang sudah ditulis didepan kelas. (
• Guru mengapresiasi semua hasil tulisan anak (benar salah tidak
masalah)
• Guru akan menggunakan hasil pekerjaan murid untuk memetakan
kebutuhan belajar murid
• Siswa melalui bimbingan guru mengambil jeda secara fisik dan
mental dengan Latihan STOP
• Siswa menyimak video tentang poster.
• Siswa diminta memerhatikan kembali rancangan poster yang
telah mereka buat dengan tema komoditi ekspor Indonesia pada
pertemuan sebelumnya. Siswa diberi kebebasan memilih jenis
komoditi ekspor yang akan dipromosikan misalnya tentang
produk seni daerahnya (stimulation) (diferensiasi produk)
• Siswa secara berkelompok mendiskusikan kembali
rancangan poster yang telah dibuat. (problem statement)
• Siswa yang sudah cakap langsung melakukan kegiatan yang
terdapat pada LKPD, siswa yang belum cakap dalam
membuat rancangan poster dikelompokan dan berdiskusi
dengan difasilitasi guru sebelum melanjutkan mengerjakan
kegiatan pada LKPD (diferensiasi proses)
• Siswa memastikan rancangan poster yang dibuat telah
memenuhi syarat (memuat ciri-ciri dan fungsi poster) dengan
memberi tanda centang (v) pada kolomYa atau Tidak yang
terdapat pada LKPD (data processing)
• Siswa merancang poster dengan menarik dan rapi sesuai
minatnya masing-masing (diferensiasi produk). (verification,
Creativity and Innovation)
• Siswa membuat poster dan mempresentasikan hasilnya di
depan kelas.(generalization)
• Guru dan siswa bertanya jawab tentang poster dan komoditi
ekspor pada poster yang dibuat siswa (stimulation) untuk
mengetahui pengetahuan awal siswa tentang komoditi ekspor
Indonesia
• Siswa menggali informasi tentang komoditi ekspor Indonesia
melalui video dan teks yang telah disediakan (ditempelkan di
pojok ruangan) (diferensiasi konten)
• Siswa mrengerjakan LKPD 2 dengan mendiskusikan pertanyaan
berikut secara berpasangan: (problem statement) “Apa saja
komoditas yang diekspor Indonesia ke berbagai negara di
lingkup ASEAN?” (meliputi berbagai komoditi seperti hasil
industry, hasil perkebunan, hasil pertanian, dan lain-lain)
• Siswa yang belum memiliki pengetahuan yang baik diminta untuk
mencari informasi tambahan dari berbagai sumber (buku teks,
artikel yang disediakan guru atau melalui wawancara dengan
narasumber di sekitar sekolah) (diferensiasi proses)
• Siswa menyimak arahan dan bimbingan guru untuk menuliskan
informasi penting yang diperoleh dari kegiatan belajar di sesi ini.
Dapat dituangkan melalui laporan, peta konsep, poster dan atau
media lainnya sesuai minat siswa (diferensiasi produk) (data
collection)
• Siswa mempresentasikan secara bergiliran informasi yang
mereka peroleh, (data processing) dan siswa yang menyimak
presentasi dapat membuat catatan penting pada tabel yang
tersedia di LKPD (verification)
• Siswa diingatkan untuk tertib dan saling disiplin saat presentasi
berlangsung.(generalization, Critical Thinkinga and Problem
Formulation)
• Siswa melakukan evaluasi .

Penutup • Guru memeriksa pekerjaan siswa dan mengapresiasi semua tugas 15


projek/produk/ portofolio/unjuk kerja yang dibuat. menit
• Siswa dengan bimbingan guru menyimpulkan (CREATIVITY)
dengan bimbingan guru tentang point-point penting yang muncul
dalam kegiatan pembelajaran tentang materi yang baru dilakukan.
• Siswa bersama guru melakukan refleksi terhadap pembelajaran
yang telah berlangsung
“Bagaimana perasaan kalian setelah pembelajaran hari ini?”
“Apakah bagian yang paling menarik dari pembelajaran hari ini?
Mengapa?”
“Berdasarkan apa yang telah kalian pelajari, menurut kalian
bagaimana memanfaatkan poster dalam kegiatan ekspor dan
kegiatan mengenalkan budaya Indonesia?”
“Menurutmu, pentingkah mempelajari komoditi ekspor dan
membuat poster ini?
“Tantangan apa yang masih kamu temui dalam mempelajari materi
ini? Bagaimana kamu akan berlatih untuk mengatasi tantangan
tersebut?
“Apa yang akan kamu lakukan agar hasil belajarmu lebih
memuaskan di masa mendatang?”
• Guru memberikan tindak lanjut dengan memberi tugas mandiri dan
tugas bersama orang tua dan menyampaikan kegiatan
pembelajaran untuk esok hari
• Guru dan siswa bersama menutup pembelajaran dengan berdoa

C. PENILAIAN (ASSESMEN)
Penilaian Sikap, Pengetahuan dan Keterampilan (Lihat Lampiran)
1. Sikap
Menggunakan Jurnal penilaian sikap (disiplin, kerja sama, tanggung jawab)
2. Pengetahuan
Menggunakan print out soal (tes tertulis).
3. Keterampilan
➢ SBdP: Membuat Poster
Penilaian menggunakan daftar periksa
➢ Persentasi tentang komoditi ekspor Indonesia ke negara-negara ASEAN
Penilaian menggunakan rubrik.

Mengetahui Tasikmalaya, Oktober 2023


Kepala Sekolah, Guru Kelas VI

ASEP ANDI,S.Pd,SD,M.Pd ASEP ANDI,S.Pd.SD,M.Pd


NIP. 197710282014101001
NIP. 197710282014101001
LAMPIRAN

PENILAIAN

1. Penilaian Sikap
a. Sikap Spiritual

Mengucap
Berdo’a Memberi pada Saat
Syukur ketika
Sebelum dan Awal Pembelajaran Total
Berhasil Predikat
No Nama Siswa Sesudah dan Akhir Skor
Mengerjakan
Belajar Pembelajaran
Tugas

4 3 2 1 4 3 2 1 4 3 2 1

1 .
2
3
4
dst

Keterangan:
4 : selalu, apabila selalu melakukan pernyataan
3 : sering, apabila sering melakukan pernyataan dan kadang-kadang tidak melakukan
2 : kadang-kadang, apabila kadang-kadang melakukan dan sering melakukan
1 : tidak pernah, apabila tidak pernah melakuka
b. Sikap Sosial

Perubahan Tingkah Laku


No Nama Siswa
Disiplin Kerjasama Sportivitas
BT MT MB SM BT MT MB SM BT MT MB SM
1
2
3
4 dst

Keterangan:

1. BT : Belum Terlihat
2. MT : Mulai Terlihat
3. MB : Mulai Berkembang
4. SM : Sudah Membudaya
2. Penilaian pengetahuan
a. Soal IPS

Jumlah soal 5
Setiap soal dijawab benar bernilai 2 Skor maksimal 10
(𝐽𝑢𝑛𝑙𝑎ℎ 𝑠𝑜𝑎𝑙 𝑑𝑖𝑗𝑎𝑤𝑎𝑏 𝑏𝑒𝑛𝑎𝑟 𝑥 2)
Nilai = x 100
𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑚𝑎𝑘𝑠𝑖𝑚𝑎𝑙
b. Soal SBDP

Jumlah soal 5
Setiap soal yang benar bernilai 2 Skor maksimal 10
(𝐽𝑢𝑛𝑙𝑎ℎ 𝑠𝑜𝑎𝑙 𝑑𝑖𝑗𝑎𝑤𝑎𝑏 𝑏𝑒𝑛𝑎𝑟 𝑥 2)
Nilai = x 100
𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑚𝑎𝑘𝑠𝑖𝑚𝑎𝑙

3. Penilaian Keterampilan
a. IPS
Presentasi dinilai dengan rubrik

Sangat Baik Baik Cukup Kurang


Kriteria
(4) (3) (2) (1)
Konten Menjelaskan Menjelaskan Menjelaskan Menjelaskan
4 contoh 3 contoh 2 contoh 1 contoh
komoditas komoditas komoditas komoditas
yang diekspor yang diekspor yang diekspor yang diekspor
Indonesia ke Indonesia ke Indonesia ke Indonesia
berbagai berbagai negara berbagai ke berbagai
negara di ASEAN negara negara di
di ASEAN V di ASEAN ASEAN
Data Seluruh data Sebagian besar Sebagian kecil Data tidak
Pendukung yang disajikan data yang data yang sesuai dengan
sesuai dengan disajikan sesuai disajikan referensi
referensi dengan sesuai
referensi dengan
V referensi
Penguasaan Penguasaan Penguasaan Penguasaan Penguasaan
Materi terhadap terhadap materi terhadap materi terhadap
materi cukup baik V kurang baik materi tidak
sangat baik baik
Catatan: Centang (v) pada bagian yang memenuhi kriteria

b. SBdP dinilai dengan daftar periksa.


Nilai Catatan
No Indikator
1 2 3 4
1 Saya membuat judul
poster sesuai tema
2 Saya menulis kata,
kelompok kata, dan
kalimat sesuai dengan
tema
3 Saya membuat gambar
pada poster
sesuai dengan tema
4 Saya mencantumkan
tanggal, waktu, dan
tempat pelaksanaan
kegiatan pada poster

D. REMEDIAL DAN PENGAYAAN


1. Remedial
Siswa yang belum mampu memahami Komoditas yang diekspor Indonesia ke berbagai
negara ASEAN di beri tugas untuk mencari informasi tentang komoditas yang diekspor.
2. Pengayaan
Siswa dapat diberikan berbagai contoh poster yang sering digunakan dalam kehidupan
sehari-hari, khususnya yang dekat dengan kehidupan siswa. Guru dan siswa dapat
membawa contoh berbagai poster ke dalam kelas.

E. SUMBER DAN MEDIA


1. Buku Pedoman Guru Tema 5 Kelas 6 dan Buku Siswa Tema 5 Kelas 6 (Buku Tematik Terpadu
Kurikulum 2013, Jakarta: Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan, 2018).
2. Media Ajar Guru Indonesia websiteedukasi.com untuk kelas 6
3. Teks bacaan
4. Bahan ajar https://drive.google.com/file/d/1OobC16q8TX3EyhQlRHafNFSgqJCEqLnk/view?usp=sharin
5. LKPD https://drive.google.com/file/d/1HhFQ5e4vIseUjTN-cj_o52qEYGIasnVq/view?usp=sharing
6. Lingkungan sekitar
7. Kertas karton/ Buku gambar
8. Pensil
9. Pensil warna
10. Krayon
11. PPT
https://docs.google.com/presentation/d/1Zx0X_tUP9aDH2gY2G8ReAfh5ZuQM8xzk/edit?usp
=sharing&ouid=101093281819480762883&rtpof=true&sd=true

Anda mungkin juga menyukai