Anda di halaman 1dari 2

Asesmen Sumatif Harian Bab 4 Nama:

Seni Budaya Kelas:


Mengenal Teater
A. Berilah tanda silang (×) pada huruf a, b, atau c!
1. Dalam teater, kita membutuhkan teman untuk …
a. menulis b. bermain peran c. membersihkan kelas
2. Saat berkenalan, ekpresi yang kita lakukan yaitu …
a. marah dan tidak peduli
b. gelisah dan marah
c. tersenyum dan bertanya kabar
3. Untuk berlatih peran dapat kita lakukan di depan …

a. cermin b. pensil c. kertas

4. Saat menampilkan pertunjukkan di atas panggung, maka


a. kesal dan gelisah
b. bernyanyi dan menari sesuai irama lagu
c. diam saja karena malu

5. Ekspresi wajah sangat penting dalam teater, gambar di


samping merupakan ekspresi
a. malu b. kesal c. senang

6. Dalam tablo, pemain tidak …


a. bersuara b. memperagakan gerak c. bertata krama

7. Tablo disebut juga dengan …


a. drama bernarasi b. drama diam c. drama sehari hari

8. Contoh gerakan tangan adalah …


a. berjalan b. menoleh c. membuka buku

9. Contoh gerakan kaki adalah …


a. menoleh b. melompat c. menulis

10. Pada hari Minggu, orangtuamu mengajakmu bertamasya ke pantai yang indah.
Kamu sangat suka pemandangan pantai. Ekspresimu saat itu …

a. gelisah b. senang c. kesal

Asesmen Sumatif Harian Bab 4 / Seni Budaya Page 1


/2023
B. Hubungkan dengan jenis ekspresi wajah di samping!
11. Saat hujan deras, tiba tiba ada petir
ekspresi wajahmu adalah

12. Saat kamu menulis, temanmu usil kepadamu Kesal


maka ekspresi wajahmu adalah

13. Saat kamu berjalan, ada banyak orang yang Terkejut


memandangmu, ekspresi wajahmu adalah

14. Saat kamu menulis, kertasmu disobek adik Malu


Maka ekspresi wajahmu adalah

15. Saat kamu belajar, tiba – tiba kucingmu


melompat ke arahmu, ekspresi wajahmu adalah

C. Kerjakan soal berikut dengan jawaban yang tersedia!

16. Pakaian yang digunakan saat pertunjukkan … (kaos / kostum)

17. Suara yang ditampilkan dalam teater harus … (pelan / jelas)

18. Tampilan gerak tari dalam teater secara bersama harus… (kompak / acuh)

19. Panggung Teater membutuhkan ruang gerak yang … (besar / kecil)

20. Meskipun berbeda adat dalam tampilan teater, kita harus … (acuh / menghormati)

Asesmen Sumatif Harian Bab 4 / Seni Budaya Page 2


/2023

Anda mungkin juga menyukai