Anda di halaman 1dari 3

KISI-KISI SOAL

Jenis Sekolah : SLB A Bina Insani


Mata Pelajaran : Ilmu Pengentahuan Alam (IPA)
Jumlah soal : 5 soal
Kurikulum : Kurikulum Merdeka
Penulis : Septi Setyaningsih
Kelas/Semester : VIII/I

No Materi Indikator soal teknik bentuk instrumen


penilaian penilaian
1. klasifikasi mendeskripsikan tes tertulis objektif naskah soal
makhluk hidup sel
dan benda menganalisi tes tertulis objektif naskah soal
berdasrkan perbedaan sel
karakteristik hewan dan
yang diamati. tumbuhan
Mengidentifikasi mengumpulkan tes tertulis objektif naskah soal
sifat dan informasi
karakteristik zat. peranan sel
punca dalam
peran medis.

Penilaian pengetahuan

teknik penilaian : tes tertulis KKM : 75%


bentuk istrument : soal analisis dan evaluasi rentang nilai
teks berita sangat baik =91% - 100%
nilai = skor peralihan baik = 83 % - 90%
skor maksimal = 100 cukup = 75% - 82%
perlu perbaikan = 75%
Penilaian pengetahuan

Soal

1. Apa yang dimaksud dengan sel RNA dan sel DNA?


...............................................................................................................................
..............................................................................................................................
2. Apa yang dimaksud dengan sel prokariotik?
.............................................................................................................................
.............................................................................................................................

3. Apa yang dimaksud dengan sel eukariotik?


...............................................................................................................................
...............................................................................................................................
4. Apakah perbedaan antara sel hewan dan tumbuhan?
...............................................................................................................................
...............................................................................................................................

5. Transplantasi sumsum tulang pertama yang sukses tercatat pada tahun 1956, dilakukan
oleh dr. Donnall Thomas yang menyembuhkan seorang pasien leukimia melalui
transplantasi sumsum tulang menggunakan sumsum tulang saudara kembar pasien
tersebut. Secara umum, untuk pasien dengan sumsum tulang yang rusak atau hancur,
misalnya setelah kemoterapi dan/atau radiasi untuk leukemia mieloid akut (AML), sel-
sel turunan sumsum tulang dapat dimasukkan ke dalam aliran darah pasien.
Berdasarkan wacana tersebut, mengapa sumsum tulang belakang bisa dijadikan
sebagai terapi sel punca? Jelaskan jawabanmu!
.................................................................................................................................
.................................................................................................................................
.................................................................................................................................
Rubrik Penilaian Pengetahuan

Indikator skor 3 skor 2 skor 1 skor 0


mendeskripsika mampu mampu mampu tidak mampu
n sel mendskripsikan mendskripsikan mendskripsikan mendskripsikan
dengan baik dengan cukup bagian-bagian bagian-bagian
bagian-bagian baik bagian- sel dengan sel
sel bagian sel bantuan guru
menganalisi mampu mampu mampu tidak mampu
perbedaan sel menganalisi menganalisi menganalisi menganalisi
hewan dan perbedaan sel perbedaan sel perbedaan sel perbedaan sel
tumbuhan hewan dan hewan dan hewan dan hewan dan
tumbuhan tumbuhan tumbuhan tumbuhan
dengan baik dengan cukup dengan bantuan
baik guru
mengumpulkan mampu mampu mampu tidak mampu
informasi mengumpulkan mengumpulkan mengumpulkan mengumpulkan
peranan sel informasi informasi informasi informasi
punca dalam peranan sel peranan sel peranan sel peranan sel
peran medis. punca dalam punca dalam punca dalam punca dalam
peran medis. peran medis. peran medis. peran medis.
dengan bantuan dengan batuan
guru sebagian guru
keterangan :
Skor 3 = baik Skor Skor 1= kurang
Skor 2 = cukup Skor Skor 0 = sangat kurang

Mengetahui Bandar Lampung, 2 Oktober 2023

Kepala Sekolah Guru Kelas

Ance Setia Andayani, MM.Pd. Septi Setyaningsih


NIP.196651108 199501 2 002 NIP.

Anda mungkin juga menyukai