Anda di halaman 1dari 11

#LMANbisa

#LMANersHISPEEDEMPIRE

KOMPETISI THE ASSET MANAGER


2022
Sekilas Tentang LMAN
Lembaga Manajemen Aset Negara ( LMAN ) merupakan Badan Layanan Umum dibawah
Direktorat Jenderal Kekayaan Negara Kementerian Keuangan
Visi Menjadi pengelola dan penggerak optimalisasi aset Negara untuk kepentingan publik
Mengelola aset kelolaan untuk menghasilkan manfaat finansial dan non-finansial bagi Negara;
Misi Menggerakkan optimalisasi aset Negara untuk meningkatkan nilai tambah aset (added value);
Mendanai pengadaan tanah untuk pembangunan infrastruktur strategis nasional;
Menciptakan daya ungkit (leverage) atas aset kelolaan; dan
Melaksanakan penugasan khusus pemerintah (fungsi sovereign

Aset Kelolaan LMAN


288 aset properti, 2 aset Kilang (Bontang dan Lhokseumawe),
Pengelolaan Properti
serta 1 aset Kawasan Ciperna
(Sewa Guna, KSPd, KSM, KSO)

Pendapatan
Jasa Konsultansi PNBP 2022 s.d. 17 Juni 2022 Rp. 746,11 milyar
(Feasibility study, Highest and Best Use,
Concept Development, Capacity
building, Arranger*)
Konsultasi Aset
LMAN sudah melakukan 7 kajian rekomendasi optimalisasi aset , 2
diantaranya adalah kerjasama arranger bersama KJRI LA dan BLU Pengelola
Kawasan Kemayoran

Pendanaan Lahan
(Dana Talangan, Pembayaran Pendanaan Lahan
Langsung) Rp. 6.982 Triliun untuk PSN Infrastruktur Jalan Tol,
Bendungan, Jalur KA, Irigasi
Portofolio Aset Kelolaan LMAN
Gd. DHANADYAKSA DIPATI UKUR Jl. Dipatiukur Bandung No.33

Aset kelolaan LMAN


yang berada di
Bandung dijadikan
Hub Industri dan
Coworking Space

Gd. DHANADYAKSA Panglima Polim No.20 Kebayora Lama, Jakarta Selatan

Aset kelolaan LMAN


yang berada di Jakarta
Selatan di jadikan Hub
Industri Kreatif dan
produk UMKM
Tentang The Asset Manager

Merupakan kompetisi antar para pengelola aset negara (state


asset manager) pada Kementerian/Lembaga, Pemerintah Daerah,
Badan Layanan Umum serta BUMN yang mengadu kompetensi,
pemahaman, dan kreativitas dalam mengelola aset negara.
Kompetisi dilakukan dalam beberapa tahapan eliminasi dengan
menguji berbagai studi kasus terkait pengelolaan aset negara

Tujuan

Mencari SDM unggulan yang memiliki semangat, paradigma baru dan kemampuan eksekusi yang
tinggi di bidang Manajemen Aset dan Properti

Meningkatkan kesadaran pentingnya optimalisasi aset negara kepada seluruh


Kementerian/Lembaga, BLU/D, Pemerintah Kota/Daerah dan BUMN/D

Melahirkan konsep dan inovasi pengelolaan dan optimalisasi aset negara melalui penggalian ide
dan kreativitas generasi muda

Membangun komunitas yang makin luas bagi para pengelola aset.


The Asset Manager
The Asset Manager 2018 :
Pertama Kali dan Diikuti oleh
K/L dan BLU

The Asset Manager 2019 :


Diikuti oleh K/L, BLU dan
BUMN

The Asset Manager 2020 :


Diikuti oleh K/L, BLU, Pemda,
BLUD, BUMN dan anak -
perusahaan BUMN
The Asset Manager
Registrasi

Registrasi peserta dilakukan mulai tanggal 18 Juli – 5 Agustus 2022 pukul 23:59 WIB melalui
platform The Asset Manager lmantheassetmanager.id

Ketentuan

1. Tim terdiri 2 orang yang berasal dari Kementerian/Lembaga, Satker, Pemerintah Daerah, Badan Layanan
Umum//Daerah dan BUMN/D dan 1 orang merupakan pejabat Eselon IV atau pejabat setara Level Manajer
beserta 1 orang staf pelaksana
2. Dalam proses setiap babak, 1 tim wajib diwakili oleh minimal 1 orang anggota. Apabila tidak terdapat perwakilan,
maka tim akan dinyatakan gugur
3. Peserta melakukan registrasi hanya melalui platform The Asset Manager yang telah disediakan oleh Panitia
4. Peserta bersedia untuk mengikuti seluruh tahapan kegiatan The Asset Manager hingga selesai dan mengisi
formulir yang telah disediakan.
5. Dalam melakukan penyusunan analisa, peserta bebas untuk menggunakan data dan metode yang dinilai oleh
peserta paling tepat.
6. Keputusan Dewan Juri bersifat mutlak dan tidak dapat diganggu gugat.
7. Semua hasil kajian atas studi kasus dalam kompetisi ini akan menjadi milik Lembaga Manajemen Aset Negara
8. Khusus untuk K/L dan BLU yang pernah mengikuti The Asset Manager sebelumnya dapat mengikuti kembali The
Asset Manager 2022 dengan calon peserta yang berbeda dari tahun sebelumnya.
9. Pelaksanaan kegiatan The Asset Manager 2022 babak I hingga babak Grand Final dilakukan secara daring
(online) dan luring (offline)
Konsep Kegiatan The Asset Manager
Terdapat Dua Kategori

Kategori Maestro Kategori Master

Untuk para peserta yang berasal dari Untuk para peserta yang berasal dari
Kementerian/Lembaga beserta satuan BLU/BLUD pengelola kawasan dan
kerjanya, BLU/BLUD non pengelola BUMN atau BUMD beserta anak
kawasan, serta Pemerintah Daerah perusahaannya

Prosedur

Babak Penyisihan
Registrasi Babak Semifinal Babak Final
(8-13 Agustus 2022)

Registrasi (18 Juli – 5 Agustus 2022) Peserta akan hadir ke Jakarta atas beban DIPA Peserta akan menuju Yogyakarta (22
LMAN untuk dikarantina (17 Agustus 2022) 22 Agustus 2022)
Calon Peserta diwajibkan Menyusun (8-13 Agustus 2022)
essay dan analisis kasus yang telah PEMBEKALAN MATERI (Diikuti oleh seluruh Kunjungan Lapangan ke Lokasi Aset
diberikan pendaftar secara online) – 15-16 Agustus 2022 yang menjadi studi kasus

Diberikan studi kasus ke-2 (16 Agustus 2022) Presentasi di hadapan Dewan Juri
Kehormatan (25 Agustus 2022)
Dipilih 3 tim terbaik di masing-masing kategori (19
Agustus 2022) Dihadiri Menteri Keuangan/Wakil
Menteri Keuangan
Benefit The Asset Manager
Benefit The Asset Manager

Komunitas The Asset Manager menjadi Pembaharuan paradigma pengelolaan


aset negara melalui jejaring dan
Perluasan jaringan wadah dan tuker pikiran, ide inovasi pembekalan materi
penegelolaan aset negara The Asset Manager

*disesuaikan dengan peraturan dan ketentuan perjalanan


Pemenang The Asset Manager
yang berlaku Pemenang The Asset Manager

Pemenang I : Pelatihan ke luar negeri*


Grand Finalis: Pelatihan Dalam Negeri*
Ayooo Daftar
Atau melalui tautan dibawah

https://bit.ly/theassetmanager
Untuk informasi lebih lanjut,
bisa hubungi
Melalui WhatsApp
SapaLMAN 0878.7001.6778
Kredibel. Optimal.Kontributif

THANKYOU
Email : info.lman@kemenkeu.go.id
Alamat : Jl. Pangeran Diponegoro No. 62A Pegangsaan
Kec. Menteng - Jakarta Pusat, 10330
Telp Kantor : (021) 213 92823 atau (021) 1500-417
SapaLMAN : 0878.7001.6778
www.lman.kemenkeu.go.id #LMANbisa
#LMANersHISPEEDEMPIRE
LembagaManajemenAsetNegara @BLU_LMAN #LMANMenujuZI-WBK

@blu.lman Lembaga Manajemen Aset Negara

Anda mungkin juga menyukai