Anda di halaman 1dari 10

10/24/23, 9:07 PM Pada Momentum HMS 2023, Pemerintah Berharap Tahun 2024 Semua Daerah di Indonesia Bebas Malaria

Malaria – P2P Kemenkes RI

Pada Momentum HMS 2023, Pemerintah


Berharap Tahun 2024 Semua Daerah di
Indonesia Bebas Malaria
June 16, 2023< http://p2p.kemkes.go.id/2023/06/16/>

RPJMN tahun 2020-2024 menetapkan target 405 kabupaten/kota Bebas


Malaria tahun 2024. Sampai April tahun 2023, ada 5 provinsi dan 381
kabupaten/kota yang telah mendapatkan Sertifikat Bebas Malaria. Hal ini
menunjukkan bahwa pencapaian RPJMN masih On the Track.

p2p.kemkes.go.id/pada-momentum-hms-2023-pemerintah-berharap-tahun-2024-semua-daerah-di-indonesia-bebas-malaria/ 1/10
10/24/23, 9:07 PM Pada Momentum HMS 2023, Pemerintah Berharap Tahun 2024 Semua Daerah di Indonesia Bebas Malaria – P2P Kemenkes RI

Demikian disampaikan oleh Direktur Jenderal Pencegahan dan


Pengendalian Penyakit Kementerian Kesehatan RI Dr. dr. Maxi Rein
Rondonuwu, DHSM., MARS pada Puncak Peringatan Hari Malaria Sedunia
(HMS) 2023, Kamis (15/6) di Titik Nol IKN Penajam Paser Utara, Kalimantan
Timur.

“Menurut penilaian kami sudah mendekati, karena target kita di RPJMN


2024 ada 405 kabupaten yang eliminasi, sekarang sudah 381
kabupaten/kota, tinggal sedikit dengan harapan tahun 2024 bisa lunas,”
ujar Dirjen Maxi

Untuk menggapainya, kata Dirjen Maxi diperlukan itikad dan komitmen


bersama dari seluruh pemangku kepentingan serta masyarakat itu sendiri
dalam memberantas malaria di wilayahnya.

p2p.kemkes.go.id/pada-momentum-hms-2023-pemerintah-berharap-tahun-2024-semua-daerah-di-indonesia-bebas-malaria/ 2/10
10/24/23, 9:07 PM Pada Momentum HMS 2023, Pemerintah Berharap Tahun 2024 Semua Daerah di Indonesia Bebas Malaria – P2P Kemenkes RI

Salah satunya dengan mengadopsi praktik baik yang sudah dilakukan oleh
5 provinsi yakni Banten, Jakarta, Jawa Barat, Jawa Timur dan Bali yang telah
berhasil mencapai eliminasi malaria.

Dirjen Maxi menambahkan, dengan Indonesia yang bebas dari malaria akan
memberikan dampak baik bagi Indonesia. Menurutnya, semakin banyak
daerah yang bebas malaria maka kepercayaan dunia luar terhadap
Indonesia semakin tinggi.

p2p.kemkes.go.id/pada-momentum-hms-2023-pemerintah-berharap-tahun-2024-semua-daerah-di-indonesia-bebas-malaria/ 3/10
10/24/23, 9:07 PM Pada Momentum HMS 2023, Pemerintah Berharap Tahun 2024 Semua Daerah di Indonesia Bebas Malaria – P2P Kemenkes RI

“Saya sampaikan terima kasih kepada seluruh jajaran Pemda Provinsi dan
Kabupaten di Indonesia, meskipun telah melalui pandemi COVID-19 tahun
2020-2022. Namun upaya mencapai Eliminasi Malaria tak pernah surut. Ini
menunjukkan bahwa kita adalah negara yang kuat,” ungkap Dirjen Maxi

Dikesempatannya, Dirjen Maxi juga mengucapkan selamat kepada jajaran


Pemda Provinsi, Kabupaten/Kota yang telah berhasil mencapai status bebas
malaria. Proses yang tidak mudah ini dilakukan atas kerja sama yang baik
antar semua komponen yang terlibat di tingkat kabupaten/kota dan
provinsi.

p2p.kemkes.go.id/pada-momentum-hms-2023-pemerintah-berharap-tahun-2024-semua-daerah-di-indonesia-bebas-malaria/ 4/10
10/24/23, 9:07 PM Pada Momentum HMS 2023, Pemerintah Berharap Tahun 2024 Semua Daerah di Indonesia Bebas Malaria – P2P Kemenkes RI

Tahun ini merupakan tahun yang luar biasa dalam upaya pencapaian
eliminasi malaria, dimana keberhasilan dari Kabupaten Sorong Selatan
Provinsi Papua Barat Daya menunjukkan bahwa regional Papua mampu
untuk mencapai situasi bebas malaria.

Peringatan Hari Malaria Sedunia Tahun 2023 mengusung tema Global “Time
to deliver zero malaria: Invest, Innovate, Implement”, dan Tema Nasional
kita adalah “Dengan Investasi, Inovasi dan Implementasi Kita Capai
Indonesia Bebas Malaria. Tema ini sejalan dengan semangat kita dalam
berjuang mengupayakan penanggulangan malaria dengan adanya investasi
kesehatan dan inovasi yang memacu kreatifitas lokal dan menerapkan
implementasi secara tepat dan optimal.

p2p.kemkes.go.id/pada-momentum-hms-2023-pemerintah-berharap-tahun-2024-semua-daerah-di-indonesia-bebas-malaria/ 5/10
10/24/23, 9:07 PM Pada Momentum HMS 2023, Pemerintah Berharap Tahun 2024 Semua Daerah di Indonesia Bebas Malaria – P2P Kemenkes RI

Selain itu dikesempatan yang sama dilakukan juga penyerahan Sertifikat


Eliminasi Malaria dari Menteri Kesehatan yang diserahkan oleh Dirjen P2P
kepada 5 Provinsi yaitu Provinsi Banten, DKI Jakarta, Jawa Barat, Jawa Timur,
dan Bali. Kemudian juga kepada 30 Kabupaten/Kota yaitu Kabupaten
Mandailing Natal, Tapanuli Tengah, Musi Rawas, Ogan Komering Ulu (OKU),
OKU Timur, OKU Selatan, Bengkulu Utara, Bengkulu Selatan, Lampung
Selatan, Pesisir Barat, Pangandaran, Banjar, Sekadau, Landak, Mahakam
Ulu, Gunung Mas, Minahasa Selatan, Buton, Buton Selatan, Konawe
Kepulauan, Pangkajene Kepulauan, Tana Toraja, Buru, Halmahera Barat,
Halmahera Tengah, Nagekeo, Manggarai Barat, Sorong Selatan, Kota Tual,
dan Kota Manado. (ADT/SSH/CRP)

Berita Lainnya

p2p.kemkes.go.id/pada-momentum-hms-2023-pemerintah-berharap-tahun-2024-semua-daerah-di-indonesia-bebas-malaria/ 6/10
10/24/23, 9:07 PM Pada Momentum HMS 2023, Pemerintah Berharap Tahun 2024 Semua Daerah di Indonesia Bebas Malaria – P2P Kemenkes RI

Koordinasi Pembinaan Wilayah Provinsi Sumatera Selatan <


http://p2p.kemkes.go.id/ditjen-p2p-koordinas-pembinaan-wilayah-
provinsi-sumatera-selatan/>

<
http://p2p.kemkes.go.id/ditjen-
p2p-koordinas-
pembinaan-wilayah-
provinsi-sumatera-
selatan/>

Penguatan Surveilans dan Kekarantinaan Kesehatan untuk Capai


Indikator Program < http://p2p.kemkes.go.id/penguatan-
surveilans-dan-kekarantinaan-kesehatan-untuk-capai-indikator-
program/>

<
http://p2p.kemkes.go.id/penguatan-
surveilans-dan-
kekarantinaan-
kesehatan-untuk-capai-
indikator-program/>

Pencanangan Introduksi Imunisasi Japanese Encephalitis (JE) <


http://p2p.kemkes.go.id/pencanangan-introduksi-imunisasi-
japanese-encephalitis-je/>

p2p.kemkes.go.id/pada-momentum-hms-2023-pemerintah-berharap-tahun-2024-semua-daerah-di-indonesia-bebas-malaria/ 7/10
10/24/23, 9:07 PM Pada Momentum HMS 2023, Pemerintah Berharap Tahun 2024 Semua Daerah di Indonesia Bebas Malaria – P2P Kemenkes RI

<
http://p2p.kemkes.go.id/pencanangan-
introduksi-imunisasi-
japanese-encephalitis-
je/>

Komitmen Bersama Stop Buang Air Besar Sembarangan Menuju


Air dan Sanitasi Aman < http://p2p.kemkes.go.id/rakornas-stop-
babs/>

<
http://p2p.kemkes.go.id/rakornas-
stop-babs/>

Ditjen P2P Kemenkes Selenggarakan Pertemuan Koordinasi


Terpadu Dalam Rangka Implementasi Transformasi Kesehatan di
Provinsi Sulawesi Barat < http://p2p.kemkes.go.id/ditjen-p2p-
kemenkes-selenggarakan-pertemuan-koordinasi-terpadu-dalam-
rangka-implementasi-transformasi-kesehatan-di-provinsi-sulawesi-
barat/>

<
http://p2p.kemkes.go.id/ditjen-
p2p-kemenkes-
selenggarakan-

p2p.kemkes.go.id/pada-momentum-hms-2023-pemerintah-berharap-tahun-2024-semua-daerah-di-indonesia-bebas-malaria/ 8/10
10/24/23, 9:07 PM Pada Momentum HMS 2023, Pemerintah Berharap Tahun 2024 Semua Daerah di Indonesia Bebas Malaria – P2P Kemenkes RI

pertemuan-koordinasi-
terpadu-dalam-rangka-
implementasi-
transformasi-kesehatan-
di-provinsi-sulawesi-
barat/>

Polusi Udara di dalam Ruangan juga Perlu Diwaspadai <


http://p2p.kemkes.go.id/polusi-udara-dalam-ruangan/>

<
http://p2p.kemkes.go.id/polusi-
udara-dalam-ruangan/>

Bontang Siap Luncurkan Nyamuk Ber-Wolbachia <


http://p2p.kemkes.go.id/bontang-siap-luncurkan-nyamuk-ber-
wolbachia/>

<
http://p2p.kemkes.go.id/bontang-
siap-luncurkan-nyamuk-
ber-wolbachia/>

Kegiatan Penyusunan Rencana Kebutuhan Barang Milik Negara


(RKBMN) Tahun 2025 Ditjen P2P <
http://p2p.kemkes.go.id/kegiatan-penyusunan-rencana-
kebutuhan-barang-milik-negara-rkbmn-tahun-2025-ditjen-p2p/>

p2p.kemkes.go.id/pada-momentum-hms-2023-pemerintah-berharap-tahun-2024-semua-daerah-di-indonesia-bebas-malaria/ 9/10
10/24/23, 9:07 PM Pada Momentum HMS 2023, Pemerintah Berharap Tahun 2024 Semua Daerah di Indonesia Bebas Malaria – P2P Kemenkes RI

<
http://p2p.kemkes.go.id/kegiatan-
penyusunan-rencana-
kebutuhan-barang-
milik-negara-rkbmn-
tahun-2025-ditjen-p2p/>

Penyelenggaraan 5th Indonesia Tuberkulosis International


Research Meeting (INA – TIME) di Yogyakarta <
http://p2p.kemkes.go.id/penyelenggaraan-5th-indonesia-
tuberkulosis-international-research-meeting-ina-time/>

<
http://p2p.kemkes.go.id/penyelenggaraan-
5th-indonesia-
tuberkulosis-
international-research-
meeting-ina-time/>

p2p.kemkes.go.id/pada-momentum-hms-2023-pemerintah-berharap-tahun-2024-semua-daerah-di-indonesia-bebas-malaria/ 10/10

Anda mungkin juga menyukai