Anda di halaman 1dari 3

Makalah

Pola Dan Perilaku Kegiatan Ekonomi

Disusun Oleh : Laura Natya B

Hesti apriliani

Hasna Afifah

Syidqi Fadilah

Fakultas Ekonomi Dan Bisnis

Prodi Manajemen F

Universitas Perjuangan
Kelas : Manajeman F
Mata Kuliah : Pengantar Ilmu Makro

Dosen : Ghaling Achmad Abdul ,M.M.

A. Petani
Observasi Masalah :
Cuaca yang ekstrem sehigga meninggalkan gagal panen dan juga harga pasar menjadi turun.
Padi dimakan burung dan tikus sehingga meningkatkan rusak terhadap padi .

Masalah :

Gagal Panen dan turun Harga

Solusi:

Karena kita tidak bisa memprediksi cuaca, kita bisa mencegah dengan cara tidak menanam
padi secara berlebihan agar tidak banyak kerugian dan dengan pencegahan tersebut kitab isa
memprediksi cuaca tersebut melalui berita di TV,Internet, ataupun Ramalan cuaca di HP.

Pendapat:

Menurut pendapat kami dengan mencegah nya harga pasar yang turun para petani sebaiknya
memprediksi perkiraan cuaca yang kurang baik untuk menghindari kerugian dan harga jual
yang menurun.

B. Bank
Observasi Masalah:
Untuk memulai usaha atau bisnis sebuah perusahaan yang besar kita membutuhkan modal
yang besar sehingga kita meminjam uang ke bank .

Masalah:
Bunga yang sangat tinggi serta waktu jatuh tempo sebentar atau singkat.

Solusi:
Meringankan bunga supaya pelaku UMKM tidak terbebani dengan bunga yang besar.

Pendapat:
Mencari bank dengan bunga yang rendah dan tempo peminjaman tidak terlalu lama.
C. Kenaikkan BBM
Observasi Masalah:
Kenaikkan BBM ini mengakibatkan semua warga Indonesia merasa keberatan sehingga
bahan bakar, BBM yang merupakan suatu komoditas yang sangat berperan penting dalan
kegiatan per ekonomian. Sebagaimana yang kita ketahui saat ini bangsa kita sedang
mengalami masalah BBM. Ini dikarenakan permintaan masyarakat yang membung bung
tinggi sementara penyediaan barang mengalami kekurangan yang membuat harga barang
tersebut menjadi naik dan timbulnya inflasi.

Masalah:
Kenaikkan harga BBM terntu saja memberatkan bagi masyarakat terutama bagi mereka yang
berasal dari kalangan bawah dan bagi pelaku bisnis atau pengusaha.

Solusi:
Pemerintah harus merancang lagi suatu startegi untuk mengatasi masalah seperti ini dan
untuk mengurangi kendaaraan bermotor dan meringankan BBM nya, pemerintah seharusnya
memberikan fasilitas umum dengan baik seperti kereta MRT atau Busway itu dapat
mengurangi bahan bakar secara personal dan mengurangi juga polusi udara .

Pendapat:
Menurut pendapat kami pemerintah harus memkirkan secara menyeluruh dengan jangka
yang lebih Panjang seperti hal positif dan negative bagi masyarakat.
Contohnya, Banyak profesi atau pelaku usaha yang dirugikan karena kenaikkan BBM, dari
kenaikkan BBM pun banyak dampak negative bagi perusahaan. Tidak sedikit perusahaan
perusahaan yang mengalami perununan jumlah profit karena terpotong oleh bahan bakar.

Anda mungkin juga menyukai