Anda di halaman 1dari 4

MEMBUAT KLIPING GAMBAR CONTOH DARI BUMN, BUMD, DAN BUMS

NAMA : INTAN NUR’AINI


KELAS : XI – 5

TAHUN PELAJARAN
2023/2024
CONTOH BUMN SERO
1. PT. PERTAMINA (PERSERO)

Perusahaan BUMN ini merupakan


perusahaan energi yang bergerak dalam
eksplorasi, produksi, pengolahan,
pemasaran, dan distribusi minyak, gas, dan
produk-produk energi lainnya.

2. PT Telekomunikasi Indonesia (Persero) Tbk (Telkom)

Perusahaan BUMN yang


kedua adalah PT
Telekomunikasi Indonesia.
Perusahaan telekomunikasi
terbesar di Indonesia yang
menyediakan layanan
telepon, internet, dan
jaringan data.

3. PT PLN (Persero)

Perusahaan BUMN yang ketiga adalah PT PLN.


Perusahaan listrik negara yang bertanggung
jawab untuk menyediakan, mengelola, dan
mendistribusikan listrik di Indonesia.
4. PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk (BRI)

Perusahaan BUMN keempat adalah PT Bank Rakyat Indonesia. Salah satu bank terbesar
di Indonesia yang fokus pada pelayanan perbankan untuk sektor mikro, kecil, dan menengah.

5. PT Garuda Indonesia (Persero) Tbk

Perusahan BUMN keenam adalah PT Garuda Indonesia. Maskapai penerbangan nasional


Indonesia yang mengoperasikan penerbangan domestik dan internasional.

6. PT Kereta Api Indonesia (Persero)

Perusahaan BUMN kedelapan adalah PT


Kereta Api Indonesia. Perusahaan yang
mengoperasikan layanan kereta api
penumpang dan barang di Indonesia.

7. PT Jasa Marga (Persero) Tbk

Perusahan BUMN selanjutnya adalah PT


Jasa Marga. Perusahaan yang bergerak
dalam pengembangan, operasi, dan
pemeliharaan jalan tol di Indonesia.
CONTOH BUMN UMUM

1. PERUM DAMRI

Badan Usaha Milik Negara Indonesia yang bergerak di


bidang transportasi darat. Perusahaan ini memulai sejarahnya
sebagai sebuah jawatan dengan diterbitkannya
Maklumat Kementerian Perhubungan RI No.01/DAMRI/46 tanggal
25 November 1946, di mana jawatan tersebut diberi tugas untuk
menyelenggarakan angkutan penumpang dan barang di atas jalan
dengan menggunakan kendaraan bermotor.

2. PERUM BULOG

Sebuah perusahaan umum pangan di Indonesia yang mengurusi tata niaga beras. Perum
Bulog dibentuk pada tanggal 10 Mei 1967 berdasarkan Keputusan Presidium Kabinet Nomor
114/Kep/1967. Sejak tahun 2003, status Bulog menjadi BUMN.

3. PERUM PERURI (PERCETAKAN UANG REPUBLIK INDONESIA)

Perum Percetakan Uang Republik Indonesia atau biasa disingkat menjadi Peruri adalah badan
usaha milik negara Indonesia yang bergerak di bidang percetakan uang dan dokumen keamanan.
Perusahaan ini juga menyediakan jasa keamanan digital. Selain kantor pusat di Jakarta, perusahaan ini
memiliki pabrik di Karawang.

4. PERUM PERUMNAS

Sebuah badan usaha milik negara Indonesia yang bergerak


di bidang pengembangan perumahan. Perusahaan ini
telah membangun sekitar 600.000 rumah di lebih dari 150
kota di Indonesia.

5. PERUM PEGADAIAN

Pegadaian adalah salah satu BUMN yang


bergerak pada tiga lini bisnis, yakni
pembiayaan, emas dan aneka jasa.

Anda mungkin juga menyukai