Anda di halaman 1dari 11

Pelatihan Sistem PLTS 07 s.

d 09 Desember 2017

Sistem Pembangkit Listrik Tenaga Surya


(PLTS )
Adjat Sudradjat
Jogjakarta Desember 2017

Pokok Bahasan

 Tujuan dan Sasaran


 Aplikasi sistem PLTS
 Sistem Off-Grid
 Solar Home System
 Sistem Terpusat
 Sistem Hibrida PV-Diesel
 Sistem On-Grid
 Sistem PV On-Grid Roof Top
 Inverter
 KEY Performance Indikator system

Balai Besar Teknologi Konversi Energi 1


Pelatihan Sistem PLTS 07 s.d 09 Desember 2017

Tujuan dan Sasaran

Tujuan pelatihan ini adalah memperkenalkan sistem-sistem fotovoltaik dengan sasaran agar peserta
pelatihan memperoleh pengetahuan tentang sistem fotovoltaik bagaimana sistem tersebut beroperasi,
fungsi masing-masing komponen serta standar yang harus dipakai pada masing-masing sistem.

Diharapkan peserta pelatihan akan mampu menjelaskan tentang jenis-jenis sistem fotovoltaik, bagaimana
sistem fotovoltaik beroperasi serta standar yang dipakai

Pendahuluan

Energi (listrik) berperan penting dalam pembangunan nasional, konsumsinya terus meningkat, sementara
persediaan terbatas; ketergantungan pada energi fosil menyebabkan keterbatasan pembangkitan daya listrik
dan meningkatkan biaya pembangkitan
Energi terbarukan (mis. surya) menawarkan solusi alternatif dalam penyediaan energi (listrik) yang
berkelanjutan, aman, dan ramah lingkungan.
Sistem PLTS dapat dibagi menjadi dua jenis sistem yaitu sistem PLTS off-grid atau sistem yang berdiri sendiri dan
tidak terhubung dengan jala-jala, umumnya sistem ini merupakan sistem yang memerlukan komponen baterai
sebagai penyimpan energy; kemudian sistem on-grid yang merupakan sistem yang terhubung dengan jala-jala
listrik PLN.
Pada pelatihan ini akan diperkenalkan jenis sistem PLTS yang banyak diterapkan di Indonesia.

Balai Besar Teknologi Konversi Energi 2


Pelatihan Sistem PLTS 07 s.d 09 Desember 2017

Aplikasi Sistem Fotovoltaik

Sistem Off-Grid

Batasan: Sistem Fotovoltaik yang tidak terhubung dengan jala-jala (PLN).

Komponen Utama : Modul surya, Baterai, BCR (SCR), Inverter, Beban

Jenis-Jenis Sistem Off-Grid:


• Solar Home System
• Sistem Terpusat
• Sistem Hybrid
• Sistem Lampu Jalan
• Sistem Refrigerator Penyimpan Vaksin
• Sistem Pompa Air.

Balai Besar Teknologi Konversi Energi 3


Pelatihan Sistem PLTS 07 s.d 09 Desember 2017

Solar Home System

Sistem Pompa Air

Balai Besar Teknologi Konversi Energi 4


Pelatihan Sistem PLTS 07 s.d 09 Desember 2017

Kurva Positive Displacement Pump

Sistem Lampu Jalan

Balai Besar Teknologi Konversi Energi 5


Pelatihan Sistem PLTS 07 s.d 09 Desember 2017

Sistem Hibrida PV-Diesel

Balai Besar Teknologi Konversi Energi 6


Pelatihan Sistem PLTS 07 s.d 09 Desember 2017

Sistem Operasi Hybrid PV-Diesel

Standard Terkait

Balai Besar Teknologi Konversi Energi 7


Pelatihan Sistem PLTS 07 s.d 09 Desember 2017

Sistem On-Grid

Batasan: Sistem Fotovoltaik yang terhubung dengan jala-jala (PLN).

Komponen Utama : Modul surya, SCC, Inverter.

1. Dua jenis sistem on-grid, yaitu dengan dilengkapi komponen batere dan tidak dilengkapi
komponen batere.
2. Yang dilengkapi dengan batere biasanya adalah sistem on-grid di perumahan agar pada saat
listrik di grid black-out, rumah masih mempunyai listrik.
3. Sedangkan yang tidak memakai batere, biasanya adalah PV Farm yang keluaran listrik dari PV
array langsung di eksport ke grid. Untuk sistem ini diharuskan bahwa grid selalu ada sistem
tegangan.

Sistem Terpusat On-grid

Balai Besar Teknologi Konversi Energi 8


Pelatihan Sistem PLTS 07 s.d 09 Desember 2017

Sistem Terpusat On-grid

Sistem PV On-Grid Roof Top

Balai Besar Teknologi Konversi Energi 9


Pelatihan Sistem PLTS 07 s.d 09 Desember 2017

Sistem PV On-Grid Roof Top

Balai Besar Teknologi Konversi Energi 10


Pelatihan Sistem PLTS 07 s.d 09 Desember 2017

TERIMA KASIH

Balai Besar Teknologi Konversi Energi 11

Anda mungkin juga menyukai