Anda di halaman 1dari 4

Berpikir Algoritmik

1.) Teknologi Computasional Thinking

Computasional Thinking adalah terminology yang sekarang ini digunakan untuk merujuk
pada ide dan konsep dalam berbagai penerapan bidang computer science (CS) atau teknik
informatika.

A.) Aspek dan karakter

Ada dua aspek dari definisi tersebut adalah :

1.Computational Thinking adalah sebuah proses pemikiran, yang terlepas dari teknlogi.

2.Computational Thinking adalah metode penyelesaian masalah yang dirancang untuk dapat
diselesaikan dan dijalankan oleh manusia, computer atau dua-duanya.

Karakteristik computational thinking meliputi hal-hal berikut :

1. Memformulasikan permasalahan dengan cara yang mana membuat kita dapat


menggunakan computer atau alat lain untuk membantu menyelesaikan.

2. logika dalam mengelompokkan dan menganalisa data.

3. mempresentasikan data melalui abstraksi seperti model dan simulasi.

4. solusi yang automatisasi melalui proses berpikir secara algoritmik.

5. identifikasi, analisa dan mengimplementasikan kemungkinan solusi dengan tujuan


memanfaatkan kombinasi langkah-langkah ataupun sumber daya yang paling hemat dan
efektif.

6. generalisasi dan pemindahan cara penyelesaian masalah ini dalam masalah yang lebih
umum.

B.) Artfical Intelligence (AI)

AI adalah kecerdasan buatan, seperti kepanjangan AI yaitu Artifical Intelligence, AI


merupakan teknologi yang dirancang untuk membuat sistem komputer mampu meniru
kemampuan intelektual manusia. AI memungkinkan komputer untuk belajar dari pengalaman
mengidentifikasi pola, membuat keputusan, dan menyelesaikan tugas komplek dengan cepat
dan efisien.

4 persepsi Artifical Intelligence :

1. perspektif kecerdasan ( intelligence )

AI adalah cara bagaimana membuat mesin yg “cerdas” dan dapat melakukan hal-hal yang
sebelumnya bahkan dapat dilakukan oleh manusia.
2. perspektif bisnis

AI adalah sekelompok alat bantu (tool) yang berdaya guna, dan metrologi yang menggunakan
tool tersebut guna menyelesaikan masalah bisnis

3. perspektif pemograman ( programming )

AI termasuk ilmu yang mempelajari tentang pemograman simbolik, pemecahan masalah,


proses pencarian (search)

4. perspektif penelitian ( research )

Piset tentang AI dimulai pada tahun 1960-an dan percobaan pertama adalah membuat
program permainan catur, membuktikan teori, dan general, dan general problem solving

C.) Sistem Pakar

Sistem komputer yang bisa menyamai/meniru kemampuan seorang pakar.

Kelebihan:

1. dapat digunakan mengakses basis data dengan cara cerdas

2. dapat beroprasi dalam lingkup berbahaya

3. pelayanan konsumen lebih baik

4. memberikan solusi tepat waktu

5. bisa melakukan proses secara berulang secara otomatis

D.) Decision Support System

Merupakan sistem informasi yang dirancang untuk membantu pengambilan keputusan dalam
organisasi

Karakteristik:

1. memudahkan proses menganbil keputusan dan focus terhadap managemen yang sesuai
persepsi dan informasi yang ada.

2. membantu sejumlah proses mengambil keputusan dengan terstruktur, tak terstruktur,


maupun semi struktur .

3. memilih beberapa sub sistem yang saling terintegrasi dan berfungsi dalam kesatuan sistem
dengan handel.

4. ada interface mesin/manusia, dimana user/manusia tetap memegang control susunan pada
proses mengambil keputusan.
2.) Penerapan Teknologi CT

A. Biometric system

teknologi yang menggunakan karakteristik/perilaku individu untuk mengidentifikasi dan


memferivikasi identitas seseorang.

Kegunaaan:

-Meningkatkan keamanan

-Mengurangi penipuan

-Mempercepat proses proses identifikasi dan efisiensi

Contoh Penerapan: Menempelkan sidik jari untuk absen di kantor, scan wajah, serta KTP
untuk mengakses fitur premium.

B. Face Recognition

sistem identifikasi dan autentikasi seorang dengan menggunakan wajah yang dimiliki.

Kegunaan:

-Sebagai sistem keamanan smartphone atau aplikasi

Contoh penerapan: mendeteksi suhu, cek demografi, cek pemikiran dengan foto, maupun
sebagai sistem absensi dengan face recognition.

C. Speech recognition / Voice

Sistem yang digunakan untuk menganalisi perintah kata dari manusia dan kemudian
diterjemahkan menjadi suatu data yang dimengerti oleh komputer.

Kegunaan:

-Mengkonversi bahasa lissn kedalam input data

Contoh penerapan: mengubah suara yang direkam dengan menggunakan perangkat terkait
dengan mikrofon

D. Computer Aided Dragnosis

Teknologi multi disiplin yang menggabungkan teknik pengolahan sinyal digital dengan
kedokteran.

Kegunaan:

- untuk mendesain sebuah produk di fase desain selama proses engginering


Contoh penerapan: digunakan sedi bidang teknik mesin, CAD juga banyak digunakan oleh
arsitek , teknik sipil bahkan desain interior

E. Optical Character recognition

Teknologi yang mengekstrak teks dari gambar

Kegunaan:

- Dapat memindai dokumen dan membaca tanda untuk meningkat secara otomatis

Contoh penerapan: scan hard copy dokumen dalam bentuk digital yang dapat diolah software
M.S word ataupun Google docs

F. Machine Vision

Proses menerapkan teknologi untuk inpeksi otomatis berbasis image, kontrol proses dan
pemanduan robot pada berbagai aplikasi industri dan rumah tangga.

Kegunaan:

- inspeksi kualitas komponen seperti mesin, body kendaraan dan kaca

Contoh Penerapan: dapat mendeteksi cacat seperti goresan, retak atau kekurangan pada
permukaan sehingga memastikan kualitas produk yang tinggi

G. Data Mining

Suatu insert proses pengukuran atau pengumpulan informasi penting dari suatu data yang
besar.

Kegunaan:

- Membantu berbagai aspek perencanaan

Contoh penerapan: mengidentifikasi target audiens meramaikan tren pasar

Anda mungkin juga menyukai