Anda di halaman 1dari 3

SOP SENAM HAMIL

No. Dokumen :
No. Revisi :
SOP
Tanggal Terbit :
Halaman :

UPT PUSKESMAS drg. Kartika Anggreny Harahap


TEGAL SARI NIP. 198302262010012002

1. Pengertian Senam hamil adalah suatu latihan bagi ibu hamil untuk
menyesuaikan diri dengan perubahan yang terjadi pada tubuhnya
dan merupakan salah satu persiapan proses persalinan. Senam
hamil dapat dikatakan juga suatu bentuk latihan yang berfungsi
memperkuat dan mempertahankan elastisitas otot-otot dinding
perut, ligamen-ligamen, otot dasar panggul yang berhubungan
dengan proses persalinan.
2. Tujuan Sebagai acuan penerapan Langkah Langkah Senam hamil
3. Kebijakan SK Kepala UPT PuskesmasTegal Sari Nomor
Tentang Indikator Mutu dan Kinerja di UPT Puskesmas Tegal
Sari.
4. Referensi Pratiwi, 2013
5. Langkah- 1. Persiapan Alat
langkah a. Menyiapkan alat yaitu matras dan nyalakan musik
b. Persiapan diri yaitu dengan cuci tangan
c. Persiapkan lingkungan yang nyaman dan tenang
2. Langkah-langkah senam hamil
a. Pemanasan
1) Gerakan jalan ditempat secara santai
2) Latihan mengambil napas dengan bernapas dari hidung
keluar lewat mulut
3) Peregangan leher dengan gerakan menekuk,
menengok dan memutar leher
4) Memutar bahu kebelakang
5) Meregangkan otot samping dengan memposisikan
panggul kekanan dan kiri
6) Meregangkan lengan, punggung dan pinggang
7) Meregangkan panggul

b. Latihan kebugaran
1) Gerakan kaki dengan menggerakan tungkai ke kanan
dan kiri serta kedepan secara bergantian
2) Gerakan tangan dengan mendorong kedua lengan
lurus kedepan setinggi bahu, keatas dan kesamping
3) Gerakan kombinasi tangan dan kaki

c. Latihan penguatan dan peregangan


1) Gerakan penguatan otot leher
2) Gerakan penguatan otot bahu
3) Gerakan penguatan otot lengan depan
4) Gerakan penguatan otot perut
5) Gerakan penguatan otot kaki
6) Gerakan penguatan otot samping panggul
7) Gerakan penguatan otot dasar panggul
8) Gerakan penguatan otot bahu
9) Gerakan penguatan otot lengan
10) Gerakan penguatan otot punggung
11) Gerakan penguatan otot panggul
12) Gerakan penguatan otot lengan
13) Gerakan penguatan otot belikat
14) Gerakan penguatan otot tubuh bagian atas
15) Gerakan penguatan otot perut bagian atas
16) Gerakan penguatan otot panggul dan perut bagian
bawah

d. Latihan relaksasi
1) Merelaksasi otot muka
2) Merelaksasi lengan-lengan
3) Merelaksasi otot perut dan dasar panggul
4) Merelaksasi kaki dan tungkai
5) Merelaksasi seluruh tubuh

e. Latihan pernapasan
1) Pernapasan perut
2) Pernapasan dada dalam
3) Pernapasan dada cepat
4) Pernapasan kombinasi perut dan dada
6. Bagan Alir

Pemanasan

Latihan kebugaran

Latihan penguatan dan peregangan

Latihan relaksasi

Latihan pernapasan

7. Hal-hal yang Riwayat kehamilan ibu


perlu
diperhatikan

8. Unit Terkait 1. Posyandu


2. PKD
9. Dokumen Terkait 1. Rekam Medis
2. Catatan Tindakan
10. Rekaman historis Tanggal mulai
No Yang diubah Isi Perubahan
Perubahan diberlakukan

Anda mungkin juga menyukai