Anda di halaman 1dari 1

KAB GUNUNG MAS

KODE ETIK PERILAKU PEGAWAI


PUSKESMAS

UPT
PUSKESMAS KAMPURI

No. Dokumen
440 /PKM-KPR/SOP/
I /2023
Disetujui oleh,
Tanggal Terbit : 04 Januari 2023
Kepala UPT Puskesmas Kampuri
No. Revisi :
SOP
Halaman :1
NICOVIKTORIA FRANTINO, A.Md.Kep
NIP. 19851031 201001 1 009
1. Pengertian Kegiatan yang dilakukan oleh tim mutu dan keselamatan Puskesmas
dalam rangka melakukan evaluasi budaya keselamatan di UPT
Puskesmas Kampuri
2. Tujuan Mengetahui persepsi, pemahaman serta pelaksanaan petugas
tentang budaya keselamatan pasien di UPT Puskesmas Kampuri
3. Kebijakan 1. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia No 129 /SK/ll/2008
tentang standar pelayanan minimal.
2. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 16911 Menkes/Per/Vlll/2011
Pasal 3 ayat (1) tentang Keselamatan Pasien.
3. Keputusan Kepala UPT Puskesmas Kampuri Nomor: 008 / PKM-
KPR /SK/ I / 2023 tentang Kode Etik Pegawai UPT Puskesmas
Kampuri.
4. Prosedur 1. Evaluasi terhadap pelaksanaan kode etik perilaku dilakukan setiap 2
Bulan
2. Petugas menyusun ceklist penilaian kode etik pegawai
3. Petugas melakukan penilaian ceklist kode etik pada pegawai
4. Petugas melakukan pengolahan data atas ceklist kode etik pegawai
yang sudah terkumpul
5. Petugas melakukan evaluasi atas hasil ceklist kode etik pegawai
6. Petugas melakukan pelaporan ke kepala puskesmas
8. Unit Terkait Semua unit pelayanan di UPT Puskesmas Kampuri

Anda mungkin juga menyukai