Anda di halaman 1dari 11

2022

PROPOSAL PERMOHONAN BANTUAN


PENATAAN LINGKUNGAN
(PEMASANGAN PAVING BLOCK DAN
TALUT)

Dusun Jurit Desa Bebuak Kecamatan Kopang Kabupaten


Lombok Tengah

1
YAYASAN CAHAYA ILAHI PERMATA INSANI
JURIT DESA BEBUAK KEC. KOPANG KAB. LOMBOK TENGAH
NUSA TENGGARA BARAT
Alamat: Jln Kopang- Peseng, SIOP No: 460.2/1047/LKS/SOS/2021
Akte No : 30 tahun 2021, HP: 087840640880

Kepada
Yth. Gubernur Nusa Tenggara Barat
Cq. Dinas Perkim Provinsi NTB
di –
Mataram

SURAT PENGANTAR

NOMOR : 20/MT.YN/VIII/2022

No Jenis Yang Dikirim Banyaknya Keterangan


1. Permohonan Bantuan Penataan 1 gabung Dikirim dengan hormat
lingkungan (Pemasangan Paving untuk dimaklumi dan mohon
Block dan Talud) untuk dipertimbangkan
Terima kasih

Bebuak, 07 April 2022


Mengetahui,
Ketua Yayasan

2
ZARKASI MULIA, S.H

3
YAYASAN CAHAYA ILAHI PERMATA INSANI
JURIT DESA BEBUAK KEC. KOPANG KAB. LOMBOK TENGAH
NUSA TENGGARA BARAT
Alamat: Jln Kopang- Peseng, SIOP No: 460.2/1047/LKS/SOS/2021
Akte No : 30 tahun 2021, HP: 087840640880

Nomor : 20/MT.YN/VIII/2022
Lampiran : 1 ( Satu ) gabung
Hal : Permohonan Bantuan Penataan lingkungan
(Pemasangan Paving Block dan Talud)

Kepada
Yth. Gubernur Provinsi Nusa Tenggara Barat
Cq. Dinas Perkim Provinsi NTB
di –
Mataram

Assalamu’alaikum wr. Wb.


Bersama ini kami ajukan kepada bapak, Proposal Permohonan Bantuan
Penataan lingkungan (Pemasangan Paving Block dan Talud) dengan harapan;
kiranya proposal kami dapat dipertimbangankan dan disetujui.

Dengan disetujuinya proposal ini akan dapat membantu kami dalam


pengembangan ekonomi sekaligus meningkatkan taraf hidup para anggota dan
keluarga.

Demikian proposal ini kami buat dan atas perhatian bapak kami ucapkan
terima kasih.

Bebuak, 07 April 2022


Mengetahui,
Ketua Yayasan

ZARKASI MULIA, S.H

4
1. Latar Belakang

Jalan adalah prasarana transportasi darat yang meliputi segala bagian


jalan, termasuk bangunan pelengkap dan perlengkapannya yang diperuntukkan
bagi lalu lintas, yang berada pada permukaan tanah, di atas permukaan tanah, di
bawah permukaan tanah dan/atau air, serta di atas permukaan air, kecuali jalan
kereta api, jalan lori, dan jalan kabel.

Jalan umum adalah jalan yang diperuntukkan bagi lalu lintas umum.Jalan
khusus adalah jalan yang di bangun oleh instasi, badan usaha. Perseorangan,
atau kelompok masyarakat untuk kepentingan sendiri.

Jalan desa adalah jalan yang dapat dikategorikan sebagai jalan dengan
fungsi lokal di daerah pedesaan. Arti fungsi lokal daerah pedesaan yaitu :

a. Sebagai penghubung antar desa atau ke lokasi pemasaran

b. Sebagai penghubung hunian/perumahan

c. Sebagai penghubung desa ke kecamatan/kabupaten/provinsi

Manfaat ditingkatkan/dibangunnya jalan desa untuk masyarakat pedesaan


antara lain :

a. Memperlancar hubungan dan komunikasi dengan tempat lain,

b. Mempermudah pengiriman sarana produksi ke desa,

c. Mempermudah pengiriman hasil produksi ke pasar, baik yang di desa maupun


yang di luar

d. Menigkatkan jasa pelayanan sosial, termasuk kesehatan, pendidikan, dan


penyuluhan

5
2. Tujuan Yang ingin dicapai

Pengajuan Perbaikan lingkungan dengan metode pemasangan paving


block dan talud Kepada Pemerintah Provinsi NTB Melalui Dinas Terkait

3. Lokasi dan Kegiatan

Dusun Jurit Desa Bebuak Kecamatan Kopang Kabupaten Lombok


Tenggah

4. Kegiatan yang akan dilaksanakan pada program ini adalah :

a. Pekerjaan Pemasangan Paving block

b. Pekerjaan Talud

5. Luas Wilayah

Desa Bebuak memiliki luas wilayah 817.10 Ha dengan rincian sebagai


berikut :Sawah : 632,50 Ha Perkebunan : 49,60 Ha , Tambak : 45 Ha dan
Perumahan 90.10 Ha

6. Gambaran Umum Desa

Desa Bebuak terletak di wilayah Kecamatan Kopang Kabupaten


Lombok Tengah dengan dengan batasan wilayah sebagaiberikut :

Sebelah Utara : Desa Wajageseng Kecamatan Kopang Kabupaten


Lombok Tengah

Sebelah Selatan : Desa Montong Gamang Kecamatan Kopang


Kabupaten Lombok Tengah

Sebelah Timur : Desa Lando dan Jenggik Utara Kecamatan Terara


Kabupaten Lombok Timur

Sebelah Barat : Desa Bebuak Kecamatan Kopang Kabupaten


Lombok Tengah

Desa Bebuak mempunyai luas Wilayah 817 Ha, sementara Jarak dari
pusat pemerintahan Kecamatan 3 Km, Jarak dari pusat pemerintahan Kabupaten

6
25 Km, Jarak dari pusat pemerintahan Provinsi 35 Km, Jarak dari pusat
pemerintahan Negara 1.331 Km.

Sarana transportasi umum dari pusat pemerintahan desa ke kecamatan


dan kabupaten yaitu sepeda motor (ojek), minibus dan mobil pickup untuk
angkutan barang. Sementara transportasi dari dusun ke dusun lainnya atau ke
pusat desa secara umum berupa ojek.

Kondisi penataan pemukiman penduduk Desa tergolong cukup baik.


Lokasi pemukiman penduduk dibuat terpisah dengan sarana umum seperti pasar,
pertokoan dan beberapa jenis sarana umum yang lain. Setiap jenis sarana umum
didesain terpusat dan lebih teratur. Penempatan sarana umum seperti pasar dan
pertokoan cukup strategis dan mudah dijangkau masyarakat.

Tidak hanya pertokoan dan beberapa sarana umum yang didesain


terpisah dengan pemukiman penduduk, untuk kemudahan sawah dan kebun juga
ditempatkan terpisah dengan pemukiman penduduk.

Hubungan kekerabatan masyarakat di Desa cukup kuat, tampak dalam


bentuk pemukiman penduduk yang masih berkelompok. Sebagian besar yang
berkelompok adalah satu garis keturunan, mereka hidup bersama dalam satu
lingkungan atau juga sering disebut dengan istilah “Pedalaman”. Kondisi ini masih
banyak berlaku di masyarakat dan berbeda dengan masyarakat pendatang,
dimana mereka banyak membuat tempat tinggal dengan membeli terlebih dahulu
lahan. Komunitas lain yang masih dalam bentuk kelompok ini sangat terlihat pada
kehidupan komplek perumahan.

Selain itu ada juga masyarakat yang tinggal terpisah, artinya membuat
rumah di sekitar sawah atau perkebunan. Namun biasanya yang membuat rumah
seperti ini adalah masyarakat yang bermata pencaharian sebagai petani.
Pertimbangannya lebih untuk memudahkan kontrol terhadap kebun dan atau
sawahnya yaitu:

7. Potensi Produksi,

7
Potensi Jalan sangat pital karna dilalui oleh petani untuk kegiatan
pertanian.

8. Usulan Kegiatan Dan Jumlah Biaya Yang Dibutuhkan

a) Usulan kegiatan
Kegiatan yang kami usulkan berupa Pemasangan Paving block dan
Talud yang berlokasi di Dusun Jurit Desa Bebuak, kecamatan Kopang
Kabupaten Lombok Tenggah
b) Biaya
Bantuan dari pemerintah Propensi Nusa Tenggara Barat yang
penyalurannya melalui Dana Aspirasi DPRD dengan jumlah biaya yang
dibutuhkan sebesar :Rp.402.230.662,00 ( Empat Ratus Dua Tujuh Juta Dua
Ratus Tiga Puluh Dua Ribu Enam Puluh Dua Rupiah )

9. Lampiran-lampiran

a. StrukturPengusul
b. Fotocopi KTPPengusul

8
STRUKTUR PENGUSUL
PEMBINA
NURTA`AT, S.Pd.I

PENGAWAS
PEGI WAHYU WIDIANTARA

KETUA
ZARKASI MULIA, S.H

SEKRETARIS BENDAHARA
KAMARUDIN, ST NADIA SUSANTI, S.Pd

BIDANG
BIDANG BIDANG
BIDANG KEAGAMAAN SOSIAL
KEWIRAUSAHAAN PENDIDIKAN

HENDRI ADRIANTO SUBUR MAKMUR, S.Pd


AHMAD MUNAWAR IRWAN YASIN

9
KTP PENGUSUL :

10
11

Anda mungkin juga menyukai