Anda di halaman 1dari 5

SILABUS PEMBELAJARAN

PPL

OLEH
NEPI ANITA, S.Pd.
NIM. 19525299144

PPG DALJAB TAHAP-IV


PRODI TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI
UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA
TAHUN 2019
SILABUS PEMBELAJARAN

Nama Sekolah : SMA Negeri 1 Depok


Mata Pelajaran : Bimbingan Teknologi Informasi dan Informasi
Kelas / Semester :X/1
Materi Pokok : Perangkat Lunak Pembuat Grafis CorelDraw X8

KI.1 : Memahami, menerapkan, menganalisis, dan mengevaluasi tentang pengetahuan faktual, konseptual, operasional dasar, dan
(Pengetahuan)
metakognitif sesuai dengan bidang dan lingkup kerja Teknik Komputer dan Informatika pada tingkat teknis, spesifik, detil, dan
kompleks, berkenaan dengan ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dalam konteks pengembangan potensi
diri sebagai bagian darikeluarga, sekolah, duniakerja, warga masyarakat nasional, regional, dan internasional.
KI.2 : Melaksanakan tugas spesifik, dengan menggunakan alat, informasi, dan prosedur kerja yang lazim dilakukan serta
(Keterampilan)
menyelesaikan masalah sederhana sesuai dengan bidang dan lingkup kerja Teknik Komputer dan Informatika. Menampilkan
kinerja mandiri dengan mutu dan kuantitas yang terukur sesuai dengan standar kompetensi kerja. Menunjukkan keterampilan
menalar, mengolah, dan menyaji secara efektif, kreatif, produktif, kritis, mandiri, kolaboratif, komunikatif, dan solutif dalam
ranah abstrak terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah, serta mampu melaksanakan tugas spesifik
dibawah pengawasan langsung. Menunjukkan keterampilan mempersepsi, kesiapan, meniru, membiasakan gerak mahir,
menjadikan gerak alami, sampai dengan tindakan orisinal dalam ranah konkret terkait dengan pengembangan dari yang
dipelajarinya di sekolah, serta mampu melaksanakan tugas spesifik dibawah pengawasan langsung.
Kompetensi Indikator Pencapaian Materi Alokasi
KegiatanPembelajaran Penilaian
Dasar Kompetensi Pokok Waktu (JP)
1 2 3 4 5 6
3.1 Menggunakan 3.1.1 Menjelaskan Indentifikasi 2 (JP)  Mendiskusikan kelebihan dan Penilaian kinerja (sikap
perangkat pengertian grafis kekurangan grafis berbasis vector
Menu Desain dan praktek serta tertulis)
lunak pembuat berbasis vector dan dan grafis berbasis bitmap
desain grafis grafis berbasis bitmap Grafis
 Menjelaskan aplikasi yang
3.1.2 Mengetahui aplikasi CorelDraw X8 digunakan untuk membuat grafis
yang digunakan untuk berbasis vector dan grafis berbasis
membuat grafis bitmap
berbasis vector dan
grafis berbasis bitmap  Menyimak penjelasan tentang
3.1.3 Menjelaskan pengertian menu dan ikon
pengertian menu dan  Mendiskusikan fungsi menu dan
ikon yang terdapat ikon
dalam perangkat lunak
4.1 Menunjukan pembuat grafis
menu dan ikon 4.1.1 Menerangkan fungsi
yang terdapat menu dan ikon yang
dalam terdapat dalam
perangkat perangkat lunak
lunak desain pembuat grafis
grafis 4.1.2 Mengidentikasi
menu dan ikon yang
terdapat dalam
perangkat lunak
pembuat grafis
4.1.3 Menampilkan menu
dan ikon yang
tersembunyi dan
menyembunyikan ikon-
ikon yang tidak
diperlukan
3.2 Menggunakan 3.2.1 Mendemonstrasikan Fungsi menu  Mendemontrasikan penggunaan menu,
4 JP Penilaian melalui kinerja
perangkat pembuatan dokumen dan ikon tool dan icon untuk membuat gambar
lunak pembuat (praktek dan sikap)
baru aplikasi desain sederhana dengan bimbingan guru
desain grafis pembuat grafis  Pemberian latihan secara bertahap
sehingga pemahaman dan kemampuan
4.2 Menggunakan 4.2.1 Memodifikasi siswa dalam pembuatan grafis secara
menu ikon pengaturan dan bertahap dapat meningkat
yang terdapat pewarnaan halaman
dalam 4.2.2 Memodifikasi
perangkat pengaturan dan
lunak pembuat pewarnaan teks
desain grafis 4.2.3 Memodifikasi
pembuatan garis dan
bentuk
4.2.4 Memodifikasi
pewarnaan pada grafis

3.3 Menggunakan 3.3.1 Menjelaskan Membuat Mempraktekan cara membuat desain grafis
2 JP Penilaian melalui kinerja
perangkat pembuatan kreasi Desain Grafis untuk percetakan
lunak pembuat (praktek dan sikap)
grafis untuk
desain grafis 3.3.2 Menguraikan keperluan
pembuatan desain cetak
brosur/spanduk/cover
buku dengan aplikasi
CorelDraw X3

4.3 Membuat 4.3.2 Membuat


grafis dengan brosur/spanduk/cover
berbagai
variasi warna, buku dengan aplikasi
bentuk dan CorelDraw X3
ukuran
Catatan : JP = Jam Pelajaran 45 menit

Depok, Oktober 2019


Mengetahui,
Guru pamong mapel BTIK Guru mapel BTIK

Parjanto, S.Pd.T Nepi Anita, S.Pd


NIP. 19790113 200501 1 011 NIP.

Anda mungkin juga menyukai