Anda di halaman 1dari 4

Sholat Dhuha Artinya :

Niat : "Wahai Tuhanku, sesungguhnya waktu Dhuha adalah waktu Dhuha-


Mu, keagungan adalah keagungan-Mu, keindahan adalah keindahan-
Mu, kekuatan adalah kekuatan-Mu, dan kekuasaan adalah kekuasaan-
Mu serta penjagaan adalah penjagaan-Mu. Ya Allah, jika rizqiku
Ushalli sunnatadh dhuhaa ro'ataini lillahi ta'aalaa masih di atas langit, turunkanlah dan jika ada di dalam bumi,
Arti : Aku niat sholat dhuha dua rakaat karena Allah ta’ala keluarkanlah. Jika sukar mudahkanlah, jika haram sucikanlah, jika
masih jauh dekatkanlah, berkat waktu Dhuha, keagungan, keindahan,
Surat yang sunnah dibaca saat sholat dhuha
kekuatan dan kekuasaan-Mu, limpahkanlah kepada kami segala yang
2 rakaat pertama : As-syams + Ad-dhuha
telah Engkau limpahkan kepada hamba-hamba-Mu yang saleh."
2 rakaat kedua : Al-kafirun + Al-ikhlas
2 rakaat ketiga dan seterusnya : Al-kafirun + Al-ikhlas
Sholat Tahajjut
Doa setelah sholat dhuha :
Solat tahajjut boleh dikerjakan lebih dari 2 rakaat – 11 rakaat dengan
didalamnya ditutup dengan 3 shalat witir.

Niat :

Ushallii sunnatan tahajjudi rak'ataini lillahi ta'alla


Artinya : Aku niat sholat tahajjut dua rakaat karena Allah ta’ala

Allaahumma innadh dhuhaa-a dhuhaa-uka walbahaa-a bahaa-uka wal


jamaala jamaaluka wal quwwata quw watuka wal qudrata qudratuka
wal 'ishmatta 'ishmatuk. Allaahumma in kaana rizqii fissamaa-i fa
anzilhu wa in kaanafil ardhi fa-akhrijhu wa in kaana mu'assaran fayas
sirhu wa in kaana haraaman fathahhirhu wa in kaana ba'iidan
faqarribhu bihaqqi dhuhaa-ika wa bahaa-ika wa jamaalika wa
quuwatika wa qudratika aatinii maa aataita 'ibaadakash shalihiin.
Doa setelah solat tahajjut : Engkaulah penguasa langit dan bumi , milik-Mu lah segala puji,
Engkaulah yang benar dan janjimu adalah benar, pertemuan dengan-
Mu adalah benar, perkataanmu benar, surga-Mu itu benar ada, neraka
itu benar ada, para nabi itu benar, Nabi Muhammad Saw itu benar, dan
kiamat itu benar ada. Ya Allah hanya kepada-Mu lah aku berserah diri,
hanya kepada-Mu lah aku beriman, hanya kepada-Mu lah aku
bertawakkal, hanya kepada-Mu lah aku kembali, hanya dengan-mu lah
aku menghadapi musuh, dan hanya kepada-Mu lah aku berhukum.
Maka ampunilah aku atas segala dosa yang telah aku lakukan dan yang
mungkin akan aku lakukan, dosa yang aku lakukan sembunyi-
sembunyi maupun terang-terangan. Engkaulah yang Maha terdahulu
dan Engkaulah yang Maha terakhir. Tiada Tuhan selain Engkau dan
tiada daya upaya dan kekuatan kecuali dengan (pertolongan) Allah.”
Allahumma lakal hamdu anta qayyimus samawaati wal ardhi wa man
fiihinna, wa lakal hamdu laka mulkus samawaati wal ardhi wa man Sholat Taubat
fiihinna, wa lakal hamdu anta nuurus samawaati wal ardhi wa man
Niat :
fiihinna, wa lakal hamdu anta malikus samawaati wal ardhi, wa lakal
hamdu antal haqqu, wa wa’dukal haqqu, wa liqaa-ukal haqqu, wal
jannatu haqqun, wan naaru haqqun, wan nabiyyuuna haqqun, wa
Muhammadun shallallahu ‘alaihi wa sallama haqqun, was saa’atu Usholli sunnatat taubati rak ‘ataini lillahi ta’ala
haqqun, allahumma laka aslamtu, wa bika aamantu, wa ‘alaika
Artinya :
tawakkaltu, wa ilaika anabtu, wa bika khaashamtu, wa ilaika
Aku niat sholat taubat dua rakaat karena Allah ta’ala
haakamtu, faghfir lii maa qaddamtu, wa maa akhkhartu wa maa
asrartu wa maa a’lantu, antal muqaddimu, wa antal muakhkhiru, laa Doa sesudah sholat taubat :
ilaaha illa anta aw laa ilaaha ghairuka wa laa haula wa laa quwwata
illa billahi.

Artinya :

“Ya Allah, milikmulah segala puji. Engkaulah penegak langit dan


bumi serta apa-apa yang ada di dalamnya, milik-Mu lah segala puji,
milik-Mu lah kerajaan langit dan bumi dan apa-apa yang ada di
dalamnya, milik-Mu lah segala puji, Engkaulah cahaya langit dan
bumi dan apa-apa yang ada di dalamnya, milik-Mu lah segala puji,
Artinya : Doa hajat :

Ya Allâh, Engkau adalah Rabbku, tidak ada tuhan selain Engkau. Laa ilaha illallahul haliimul kariimu subhaanallahi robbil ‘arsyil
Engkau yang menciptakan aku dan aku adalah hamba-Mu. Aku ‘azhiim. Alhamdu lillaahi robbil ‘aalamiin. As ‘aluka muujibaari
menetapi perjanjian untuk taat kepada-Mu dan janji balasan-Mu sesuai rohmatika wa ‘azzaima maghfirotika wal ghoniimata min kulli birri
dengan kemampuanku. Aku berlindung kepada-Mu dari keburukan wassalaamata min kulli itsmin laa tada’ lii dzamban illa ghodartahu
perbuatanku, aku mengakui nikmat-Mu kepadaku dan aku mengakui walaa hamman illaa farojtahu walaa haajatan hiya laka ridhon illa
dosaku kepada-Mu, maka ampunilah aku. Sebab tidak ada yang dapat qodhoitahaa yaa arhamar roohimiin.
mengampuni dosa selain Engkau.
Artinya :
Jangan lupa untuk mengakui semua kesalahan yang pernah dilakukan
dan menyesalinya. Berjanji tidak akan mengulanginya lagi dan Tidak ada tuhan melaikan Allah yang maha lembut dan maha
meminta dilindungi dari hal yang dapat merugikan kita. penyantun. Maha suci Allah, tuhan pemelihara arsy yang maha agung.
Segala puji bagi Allah Tuhan serukalian alam. kepadaMu lah aku
Sholat Hajat memohon sesuatu yang mewajibkan rahmat-Mu, dan sesuatu yang
mendatangkan ampunanMu dan memperoleh keuntungan pada setiap
Niat : kebaikan. Janganlah Engkau biarkan dosa dari pada diriku, melainkan
Engkau ampuni dan tidak ada sesuatu kepentingan, melainkan Engkau
diberi jalan keluar, dan tidak pula sesuatu hajat yang mendapat
kerelaanMu, melainkan Engkau kabulkan. Wahai tuhan yang paling
Ushalli sunnatal tahajjuti rak attaini lillahi ta’ala
pengasih dan penyayang.
Artinya :
Aku niat solat hajat dua rakaat karena Allah ta’ala

Doa pembuka hajat :

Allahumma inni as’aluka bi anni asyhadu annaka antallahu, laailaha


illa antal ahadus shomad alladzi lam yalid walam yuulad walam
yakullahu kufuwan ahad.

Artiya :

Tuhanku. Aku memohon pertolongan kepadaMu. Aku bersaksi bahwa


engkau adalah Allah. Tiada tuhan selain Engkau yang maha Esa
tempat bergantung yang tiada melahirkan dan tiada dilahirkan, serta
tiada apapun yang menyamainya.
Dzikir setelah solat fardhu : 10 amalan supaya Allah ijabah doa mu :
1. Astaufirullah hal’adzim 33x 1. Sering membaca al-fatihah
2. Subhanallah wabihamdi subhanallah hil’adzim 33x 2. Sering membaca al-ikhlas
3. Alhamdulillah 33x 3. Sering membaca al-baqarah ayat 285-286
4. Allahuakbar 33x 4. Sering berdzikir diwaktu luang
5. Lailaha illaallahu wahdahu laa syarika lahu, lahul mulku wa 5. Istighfar yang banyak
lahul-hamdu wa yuhyi wa yumitu wa huwa ‘ala kulli syai’in 6. Sering membaca ayat kursi
qadir 33x 7. Banyak membaca asmaul husna (sesuai kebutuhan)
(Dihapuskan segala dosa) Contoh : ingin pasangan kita dilembutkan hatinya, baca ya latif
6. Radhitu billahi rabba wa bil islami diina wa bimuhammadin (maha lembut)
rasuulaa 33x 8. Sering membaca shalawat nabi dan shalawat jibril
(Surga bagi kita) 9. Membaca yasin selepas solat maghrib
7. Lailaha illa anta subhanaka inni kuntum minadalimiin 33x 10. Baca doa hajat
(Diijabah doanya)
8. Allahumma inni as aluka al jannah 33x
(Doa surga)
9. Allahumma ajirni min annaar 33x
(Terhindar dari neraka)
10. Shallallahu ala Muhammad 33x
(Shalawat jibril)
11. Laillaha illaallah, al malikul haqqul mubin 100x
(pelindung kekafiran, penghibur kubur, kekayaan dan pintu
surga)

Disarankan dzikir diatas dilakukan setiap sholat, sholat fardu, sholat


tahajjut dan sholat dhuha.

Anda mungkin juga menyukai