Anda di halaman 1dari 2

PT.

Asia Mineral Samudra

BAB I
PENDAHULUAN

1.1 Identitas Pemrakarsa

Identitas pemrakarsa kegiatan Penambangan Batuan Aspal Blok


Winning, Kabupaten Buton, sebagai berikut:

Pemrakarsa : PT. Asia Mineral Samudra


Penanggung Jawab : Asrul Qodri Putra
Jabatan : Kepala Teknik Tambang
Alamat : Rukan Graha Kencana,
Jl. Raya Perjuangan Kebon Jeruk,
Jakarta Barat 11530
Telepon : 021-56940258
Faksimil : 021-56940259

1.2 Maksud dan Tujuan

Maksud dari kegiatan adalah studi UKL-UPL kegiatan

Penambangan Batuan aspal Blok Winning, Kecamatan Pasarwajo

( Wolowa – Siotapina ) Kabupaten Buton adalah melakukan kajian

upaya pengelolaan dan pemantauan lingkungan (UKL-UPL) baik fisik

maupun sosial masyarakat terkait rencana kegiatan.

Adapun tujuan kegiatan studi UKL-UPL kegiatan Penambangan

Batuan aspal Blok Winning, Kabupaten Buton adalah :

1. Memenuhi komitmen pengelolaan lingkungan yakni penyusunan

dokumen UKL-UPL untuk kegiatan Penambangan Batuan aspal

Blok Winning, Kabupaten Buton.

2. Memberikan gambaran dan jaminan kepada pemerintah

Kabupaten Buton, masyarakat dan pelaku usaha bahwa

kegiatan penambangan batuan aspal Blok Winning yang akan

BAB I. PENDAHULUAN I-1


Penambangan Batuan aspal Blok Winning, Kab.Buton
PT. Asia Mineral Samudra

dilaksanakan oleh PT. Asia Mineral Samudra telah dilakukan

penyusunan dokumen upaya pengelolaan dan pemantauan

lingkungan hidup.

3. Merupakan acuan bagi PT. Asia Mineral Samudra dalam

melaksanakan kegiatan Penambangan Batuan aspal Blok

Winning, Kabupaten Buton.

BAB I. PENDAHULUAN I-2


Penambangan Batuan aspal Blok Winning, Kab.Buton

Anda mungkin juga menyukai