Anda di halaman 1dari 3

KEMENTERIAN PENDIDIKAN,KEBUDAYAAN,

^«.NEOe^
RISET,DAN TEKNOLOGI
POLITEKNIK NEGERI MALANG
Jl. Soekarno Hatta No.9 Jatimulyo, Lowokwaru, Malang, 65141
Telp.(0341)404424-404425, Fax(0341)404420,
http://www.polinema.ac.id

KEPUTUSAN
DIREKTUR POLITEKNIK NEGERI MALANG
NOMOR 530 TAHUN 2023

TENTANG
KALENDER AKADEMIK POLITEKNIK NEGERI MALANG
TAHUN AKADEMIK 2023/2024
POLITEKNIK NEGERI MALANG

DIREKTUR POLITEKNIK NEGERI MALANG,


Menimbang a. bahwa dalam rangka menertibkan, memperlancar dan menyeragamkan
penyelenggaraan pendidikan serta administrasi akademik diperlukan jadwal
akademik;
b. bahwa guna mencapai maksud huruf a sebagaimana tersebut di atas, perlu
ditetapkan Kalender Akademik Politeknik Negeri Malang Tahun Akademik
2023/2024 yang berlaku sebagai pedoman bagi penyelenggaraan
pendidikan;
c. bahwa berdasarkan pertimbangan Huruf a dan b ditetapkan Keputusan
Direktur Politeknik Negeri Malang tentang Kalender Akademik Politeknik
Negeri Malang Tahun Akademik 2023/2024 Politeknik Negeri Malang;
Mengingat 1. Undang - Undang Republik Indonesia Nomor 20 Tahun 2003 tentang
Sistem Pendidikan Nasional (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun
2003 Nomor 78, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor
4301);
2. Undang - Undang Republik Indonesia Nomor 12 Tahun 2012 tentang
Pendidikan Tinggi (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2012
Nomor 158, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5336);
3. Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 4 Tahun 2014 tentang
Penyelenggaraan Pendidikan Tinggi dan Pengelolaan Perguruan Tinggi
(Lembaran Negara Republik Indonesia 2014 No 16, Tambahan Lembaran
Negara Republik Indonesia Nomor 5500);
4. Peraturan Menteri Riset, Teknologi dan Pendidikan Tinggi Republik
Indonesia Nomor 20 Tahun 2019 tentang Statuta Politeknik Negeri Malang
(Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2019 Nomor 285);
5. Keputusan Menteri Pendidikan Nasional Republik Indonesia Nomor
147/0/2004 tentang Pendirian Politeknik Negeri Malang;
6. Keputusan Menteri Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi Nomor
64125/MPK.A/KP.07.00/2021 tentang Pengangkatan Direktur Politeknik
Negeri Malang Periode Tahun 2021-2025;

MEMUTUSKAN:
Menetapkan : KEPUTUSAN DIREKTUR POLITEKNIK NEGERI MALANG TENTANG
KALENDER AKADEMIK POLITEKNIK NEGERI MALANG TAHUN
AKADEMIK 2023/2024 POLITEKNIK NEGERI MALANG. ^

FRM.BAU.12.10.00 HTL-2023
KESATU Menetapkan Kalender Akademik Politeknik Negeri Malang Tahun Akademik
2023/2024 Politeknik Negeri Malang dengan susunan sebagaimana tercantum
dalam Lampiran Keputusan yang merupakan bagian yang tidak terpisahkan dari
Keputusan ini.
KEDUA Pada saat Keputusan ini mulai berlaku, Keputusan Direktur Politeknik Negeri
Malang Nomor 438 Tahun 2022 tentang Kalender Akademik Politeknik Negeri
Malang Tahun Akademik 2022/2023 Politeknik Negeri Malang dinyatakan
dicabut dan tidak berlaku.
KETIGA Keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkan dan apabila teijadi kesalahan
dalam penetapan ini, akan dilakukan perbaikan sebagaimana mestinya.

Ditetapkan di: Malang


Pada tanggal : 3 Juli 2023
DIREKTUR,

SUPRIATNA ADHISUWIGNJOI

FRM.BAU.12.10.00 HTL-2022
KEMENTERIAN PENDIDIKAN, KEBUDAYAAN, RISET, DAN TEKNOLOGI
KALENDER AKADEMIK
«Pm politeknik negeri malang TAHUN AKADEMIK 2023/2024
Soekarno Hatta No.09 Malang -65141
Nomor: 12718/PL2/PK/2023
Telepon (0341)404424-404425 Fax (0341)404420

SEMESTER GANJIL 2023/2024 SEMESTER GENAP 2023/2024 SEMESTER GANJIL 2023/2024 SEMESTER GENAP 2023/2024
B e
HARI/TANGGAL MINGGU HARI/TANGGAL MINGGU
L L NO TANGGAL KEGIATAN NO TANGGAL KEGIATAN
N N
M S S R K J S KE M S S R K S KE

A 1 2 3 4 5 1 2 3 1 14Agt'23 -18Agt'23 Daftar Ulang Semester Ganjil (Mhs.Lamaj 1 29 Jan'24-02 Feb'24 Daftar Ulang Semester Genap(Mhs. Lama)
Q
6 7 8 9 10 11 12 4 5 6 7 8 9 10 2 28 Agt '23 22 Des'23 Kuliah Semester Ganjil '23/24 2 12 Feb '24-14 Juni '24 Kuliah Semester Genap '23/24
u
13 14 15 16 17 18 19 11 12 13 14 15 16 17 1 3 23 Okt'23 27 Okt '23 Ujian Tengah Semester Ganjil(UTS) 3 15 Apr'24•19 Apr '24 Ujian Tengah Semester Genap(UTS)
S

T
20 21 22 23 24 25 26 18 19 20 21 22 23 24 2 4 30 Okt'23-03 Nov'23 Input Nilai UTS Ganjil 4 22Apr '24-26 Apr'24 Input Nilai UTS Genap
R
U 27 28 29 30 31 1 25 26 27 28 29 1 5 06Nop'23-10 Nop'23 Yudisium Tengah Semester Ganjil 5 29 Apr'24-03 Mei '24 Yudisium Tengah Semester Genap
S
6 13 Nov '23-17 Nov 73 Pengumuman Yud. Tengah Semester Ganjil 6 08 Apr'24 s/d
Libur (Idul Fitri 1 Syawal 1445 H)
1 2 1 1 2 3 7 22 Agt '23 -14 Nov '23 Pendaftaran Wisuda 12 Apr '24
M
s 3 4 5 6 7 8 9 2 3 4 5 6 7 8 9 4 8 Agt'23 - Nov'23 Wisuda(26 Agt, 23 Sept,28 Okt, 25 Nov '23) 7 06 Mei'24 -10 Mei '24 Pengumuman Vud.Tengah Semester Genap
E 10 11 12 13 14 15 16 18 Des'23•22 Des'23
3 10 11 12 13 14 15 16 5 9 Ujian Akhir Semester Ganjil(UAS) 8 10 Juni'24-14 Juni '24 Ujian Akhir Semester Genap(UAS)
P 17 18 19 20 21 22 23 4 17 18 19 20 21 22 23 6 10 27 Des'23 - 29 Des'23 Remidial 9 18 Juni '24-21Juni'24 Remidial
E
T
24 25 26 27 28 29 30 5 T 24 25 26 27 28 29 30 7 11 02 Jan'24-09 Feb '24 Libur Akhir Semester Ganjil '23/'24 10 24 Juni 74-23 Agt'24 Libur Akhir Semester Genap '23/'24
31 12 02 Jan'24-05 Jan'24 input Nilai UAS Ganjil 11 24 Juni '24 - 28 Juni '24 Input Nilai UAS Genap
1 2 3 4 5 6 7 6 1 2 3 4 5 6 8 13 08 Jan74-12Jan '24 Yudisium Akhir Semester Ganjil 12 01 Juli '24-05 Juli '24 Yudisium Akhir Semester Genap
A
8 9 10 11 12 13 14 7 7 8 9 10 11 12 13 14 15 Jan74-19 Jan'24 Pengumuman Yud. Akhir Semester Ganjil 13 08 Juli '24-12 Juli'24 Pengumuman Yud. Akhir Semester Genap
0 P
15 16 17 18 19 20 21 8 14 15 16 17 18 19 20 9 Batas Akhir Yudisium TA Batas Akhir Yudisium TA
K R 15 26 Januari '24 15 02 Agustus '24
22 23 24 25 26 27 28 9 21 22 23 24 25 26 27 10 Batas Akhir Semester Ganjil Batas Akhir Semester Genap
T
29 30 31 10
L 28 29 30 11 Jadwal pelaporan PDDikti dan Audit - Monitoring Evaluasi Internal
16 01 Sept'23-31 Okt '23 Pelaporan PODikti Ganjil '23/'24 Awal 16 01 Mar '24-30 Apr '24 Pelaporan PDDikti Genap 73/'24 Awal
1 2 3 4 10 1 2 3 4 11 17 01 Feb'24-29 Mar'24 Pelaporan PDDikti Ganjil '23/'24 Akhir 17 01 Juli 74-30 Agt 74 Pelaporan PDDikti Genap '23/'24 Akhir
5 6 7 8 9 10 11 11 5 6 7 8 9 10 11 12 18 11 Sept'23-15 Sept'23 Audit internal Semester Ganjil '23/'24 18 15 Apr'24-19 Apr'24 Audit internal Semester Genap '23/'24
N M
O
12 13 14 15 16 17 18 12
E
12 13 14 15 16 17 18 13 19 03 Jul'23-31 Agt '23 Monev Semester Ganjil '23/'24 19 05 Feb'23-09 Feb'23 Monev Semester Genap '23/'24
V 19 20 21 22 23 24 25 13 1 19 20 21 22 23 24 25 14 RTM (Rapat Tinjauan Manajemen);13 Mei'24 - 20 Sept'24
26 27 28 29 30 14 26 27 28 29 30 31 is

HAR/ UBUR NASIONAL DAN CUTI BERSAMA TAHUN 2023-2024:


1 2 14 1 15 Kamis 17 Agust '23 HUT Kemerdekaan RI

3 4 5 6 7 8 9 15 J 2 3 4 5 6 7 8 16 Kamis 28 Sept'23 Maulid Nabi Muhammad SAW


D
10 11 12 13 14 15 16 16 U 9 10 11 12 13 14 15 17 Senin-Selasa 25-26 Des'23 Libur cuti bersama dan Hari Raya Natal 2023
E
17 18 19 20 21 22 23 N
S 17 16 17 18 19 20 21 22 Senin 01 Jan '24 Tahun Baru Masehi 2024
24 25 26 27 28 29 30 23 24 25 26 27 28 29 Sabtu 10 Feb '24 Tahun Baru imlek
31 30 Kamis 8 Feb '24 Isra Ml'raj Nabi Muhammad SAW
1 2 3 4 5 6 1 2 3 4 S 6 Senin 11 Mar '24 Hari Raya Nyepi Tahun Baru Saka 1946
7 8 9 10 11 12 13
J
7 8 9 10 11 12 13 Jumat 29 Mar '24 Wafat Yesus Kristus Malang,13 Juli 2023
J

A
14 15 16 17 18 19 20 V 14 15 16 17 18 19 20 Rabu-Kamis 10-11 Apr'24 Hari Raya idu) Fitri 1445 H Direkyr,
21 22 23 24 25 26 27 L 21 22 23 24 25 Rabu 01 Mei'24
N 26 27 Hari Buruh Sedunia
1
28 29 30 31 28 29 30 31 Kamis 23 Mei '24 Hari Raya Waisak 2569
Kamis 09 Mei'24 Kenaikan Isa Aimasih

Sabtu 01 Juni'24 Hari Lahir Pancasila

Senin 17 Juni '24 Hari Raya idul Adha 1445 H Adhisuwignjo,ST., MT


Minggu 07 Juli '24 Tahun Baru Hijriah (1 Muharram 1446 H) ^'nIP 197101081999031001 /
FRM.BAA.01.01.00 *)Jadwal menyesuaikan dan dapat berubah
/

Anda mungkin juga menyukai