Anda di halaman 1dari 2

Isu : Dampak media sosial bagi masyarakat

Masalah : Interaksi secara tatap muka cenderung menurun

BAB 1
PENDAHULUAN

A.Latar Belakang
Media sosial saat ini telah menjadi trend dalam komunikasi pemasaran. Media sosial
adalah sebuah media online dengan para penggunanya bisa dengan mudah berpartisipasi,
berbagi dan menciptakan isi meliputi blog, jejaring sosial, forum dan dunia virtual merupakan
bentuk media sosial yang paling umum digunakan oleh masyarakat di seluruh dunia. Media
sosial sebagai sebuah kelompok aplikasi berbasis internet yang membangun di atas dasar
ideologi dan tegnologi. Beberapa contoh media sosial yang sedang berkembang yaitu
instagram, youtube, twitter, dan facebook.

Berdasarkan Nabilla et al. media sosialo merupakan media online yang beroperasi dengan
bantuan teknologi berbasis web yang membuat perubahan dalam hal komunikasi yang dahulu
hanya dapat satu arah dan berubah menjadi dua arah atau dapat disebut dialog interaktif.

Seseorang pasti memiliki berbagai motifasi dalam menggunakan media sosial sekedar untuk
berkomunikasi dengan orang lain, untuk mencari tau perkembangan sesuatu , untuk berbagi
informasi maupun untuk mengikuti salah satu yang menjadi trend saat ini yaitu meggunakan
media sosial sebagai bentuk eksistensi diri. Orang orang yang hanya menggunakan media sosial
sebagai sarana menjaga silahturami biasanya akan memilih media sosial yang bersifat private
seperti line, whatsapp dan telegram. Sedangkan orang orang yang ingin eksistensinya di akui
masyarakat luas melalui media sosial biasanya akan menggunakan media sosial yang bersifat
terbuka seperti instgram, facebook, line, dan twitter. Karena disinilah tempat kita secara bebas
dan terbuka dalam berinteraksi.
TUGAS PROPOSAL
PENGARUH MEDIA ONLINE TERHADAP MASYARAKAT

OLEH:

EMANUEL A. SENI

NIM: 2144311025

PROGRAM STUDI KESEJAHTERAAN SOSIAL

FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU POLITIK

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH KUPANG

2023

Anda mungkin juga menyukai