Anda di halaman 1dari 2

KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI

UNIVERSITAS SYIAH KUALAFAKULTAS KEDOKTERAN


PROGRAM STUDI PROFESI DOKTER
BAGIAN ILMU PENYAKIT DALAM
Jln. Tgk. Daud Bereueh, No. 108, Telp/Fax. (0651) 26090
Email : internist.rsudza@gmail.com
BANDA ACEH

Nama Dokter Muda Irma Suryani


NIM 1907101030039
Email/ No Hp suryani1998irma@gmail.com/082362629528
Tanggal Stase di IPD 9 Maret 2020 – 16 Mei 2020

SISTEM TUBUH : Vena dan pembuluh limfe


TOPIK / DAFTAR PENYAKIT : Tromboflebitis
LEVEL KOMPETENSI : 3A
KATEGORI SOAL KEDOKTERAN KLINIS
ETIOLOG X DIAGNOSI
KATEGORI 1 (ETIOLOGI, PATOFISIOLOGI, DIAGNOSIS) : PATOFISIOLOGI
I S
KATEGORI 2 (TERAPI,KOMPLIKASI) : TERAPI KOMPLIKASI
PEMERIKSAAN PEMERIKSAAN
KATEGORI 3 (PEMERIKSAAN FISIK & PENUNJANG) :
FISIK PENUNJANG
VIGNETTE SOAL :
Tn. A usia 40 tahun datang ke puskesmas dengan keluhan nyeri hebat pada kaki kiri terutama di daerah
paha sejak 1 minggu yang lalu, pasien juga mengeluhkan kaki kirinya terasa panas dan sulit digerakkan.
Pasien baru pertama kali mengalami keluhan seperti ini, riwayat keluarga disangkal serta pasien belum
mengkonsumsi obat apapun untuk menghilangkan gejala. Hasil pemeriksaan fisik didapatkan kaki kiri
sedikit dalam keadaan fleksi dan rotasi keluar, vena teraba tegang dan keras pada bagian paha atas serta
kaki terasa hangat. Pemeriksaan tanda-tanda vital didapatkan hasil : TD 120/80 mmHg, Nadi : 100
kali/menit, RR : 20 kali/menit, Suhu : 37,5 0C. Berat badan pasien 85 kg dan tinggi badan 160 cm (IMT: 33
kg/m2).
PERTANYAAN
Apa faktor risiko yang menyebabkan keluhan pada Tn. A ?

OPSI JAWABAN
A A. Immunocompromised
B B. Obesitas
C C. Genetik
D D. Jenis kelamin laki-laki
E E. Obat-obatan
KUNCI JAWABAN : B. Obesitas
Fakultas Kedokteran Universitas Muhammadiyah Semarang.2015

Snapshoot Referensi Jawaban

Anda mungkin juga menyukai