Anda di halaman 1dari 2

NAMA : WIWIT LUSIANA LESTARI

NIM : 4221052

MATA KULIAH : AKUNTANSI PERBANKAN SYARIAH D

Laporan keuangan : bank bjb syariah

Bulan, tahun : oktober 2023

 Laporan AAOIFI (Accounting and Auditing Organizing For Institutions)


Merupakan suatu standar yang digunakan dalam bidang industry keuangan islam dimana hal ini
untuk mengatur praktik akuntansi,proses, dan transaksi keuangan yang sesuai dengan prinsip-
prinsip yang syariah.
 IFRS (Internasional Financial Reporting Standards )
Merupakan suatu standar akuntansi yang digunakan diseluruh negara dan jangkauannya luas hal
ini guna mempersatukan penyajian dalam laporan keuangan suatu perusahaan agar dapat
dibandingkan dan dipahami secara konsisten diseluruh dunia.

1.Berdasarkan pengertian diatas mengenai standar laporan AAOIFI laporan keuangan terbaru
pada bank Bjb syariah pada bulan oktober 2023 menurut saya sudah masuk kriteria kualifikasi
standar laporan AAOIFI . karena dalam laporan keuangan bank Bjb syariah ini terdapat hal-hal
yang memenuhi standarlitas dari laporan AAOIFI karena pada dasarnya AAOIFI ini standar
syariah . Dimana bank bjb juga merupakan lembaga keuangan syariah jadi pelaksanaan dan
tatacaranya pun harus sesuai standar syariah yaitu standar AAOIFI. seperti terdapat informasi
tentang asset,kewajiban,pendapatan,standar akuntansi,standar pelaksanaan (audit),serta tatacara
dan etika. Bank bjb juga sudah menerapkan standar yang AAOIFI akuntansi syariah standar
akuntansi sukuk dan juga instrument-instrumen dalam pasar modal syariah serta juga standar
akuntansi untuk lembaga zakat dan wakaf .

2.Kemudian berdasarkan laporan IFRS bank Bjb syariah juga masuk dalam satndar IFRS namun
dalam garis besar berbasis syariah hal ini karena didalam laporan keuangan bank Bjb syariah
terdapat standar keuangan IFRS yang meliputi :
 Lporan posisi keuangan
 Laporan laba rugi komprehensif
 Laporan perubahan ekuitas
 Laporan arus kas
 Catatan atas laporan keuangan

Dalam laporan keuangan keuangan bank Bjb syariah bulan oktober 2023 tercantum hal-hal
tersebut namun tetap didasari pelaksanaanya dalam lingkup syariah. Karena standar laporan
keuangan IFRS ini ruang lingkupnya luas dan digunakan di berbagai lembaga laporan keuangan
seluruh dunia baik bank konvesional maupun syariah.

Anda mungkin juga menyukai