Anda di halaman 1dari 2

[Instruksi Tugas Praktik Mandiri Strategi Pemasaran Untuk Spesialis

Pengembangan Bisnis]
Pertemuan 1
Buatlah :
1. Power point (ppt/salindia) mengenai perusahaan dengan model bisnis B2B dan Bisnis
B2C (masing-masing 1 contoh)
a. Bisnis B2B menjual barang atau jasa pada bisnis atau perusahaan lain. Jadi, target
konsumen mereka biasanya merupakan pemegang keputusan di suatu perusahaan,
seperti manager.
Contohnya :
perusahaan yang menyediakan software akuntansi untuk perusahaan lain.
b. Bisnis B2C, target konsumen mereka adalah para end user, yaitu pengguna yang tahu
cara menggunakan suatu produk.
Contoh nya :
seperti supermarket, counter pulsa, jasa laundry, dan lainnya

2. Berikan penjelasan mengenai proses bisnis yang ada pada perusahaan tersebut
Misalnya saya dirumah membuka usaha warung, hanya saja memang warung yang
sedang saya jalan kan tidak dapat untung hitungan nya. Dikarenakan sedikitnya pembeli
dan lokasi yang kurang strategis, uang kontrakan 900 rb per bulan, belum listrik, air, wifi
dan makan sehari hari. Kami mengambil barang dari grosir terdekat, maupun dari koneksi
wings yang siap antar jemput pesanan. Tapi balik lagi, sangat rugi berjualan disini dan
setiap jarak 2 rumah pasti ada warung juga.
3. Simpan dalam format PDF keseluruhan tugas tersebut
4. Dikumpulkan hari ini maksimal pukul 23.59 WIB di LMS akun bakat.yec.co.id

Anda mungkin juga menyukai