Anda di halaman 1dari 12

Raden Ayu Adipati Kartini Djojoadhiningrat atau sering

disebut dengan gelarnya sebelum menikah: Raden Ajeng


Kartini, adalah seorang tokoh Jawa dan Pahlawan
Nasional Indonesia.
Kelahiran: 21 April 1879, Jepara
Meninggal: 17 September 1904, Kabupaten Rembang
Pasangan: Raden Adipati Joyodiningrat (m. 1903–1904)
Saudara
kandung: Roekmini, Kardinah, Kartinah, Soematri, Sosro
kartono, Sulastri, Busono, Slamet, Muljono, Rawito
Anak: Soesalit Djojoadhiningrat
Orang tua: Raden Mas Adipati Ario Sosroningrat, M.A.
Ngasirah
Pendidikan: Europeesche Lagere School
Jenderal Besar TNI Raden Soedirman adalah seorang
perwira tinggi Indonesia pada masa Revolusi Nasional
Indonesia. Sebagai Panglima Besar Tentara Nasional
Indonesia pertama, ia adalah sosok yang dihormati di
Indonesia.
Kelahiran: 24 Januari 1916, Kabupaten Purbalingga
Meninggal: 29 Januari 1950, Magelang
Anak: Muhammad Teguh Bambang Tjahjadi, Didi
Praptiastuti, LAINNYA
Pasangan: Alfiah (m. 1936–1950)
Orang tua: Karsid Kartawiraji, Siyem
Tempat pemakaman: Makam Pahlawan Kusumanegara
Yogyakarta, Yogyakarta
Saudara kandung: Muhammad Samingan
Cut Nyak Dhien adalah seorang Pahlawan Nasional Indonesia
dari Aceh yang berjuang melawan Belanda pada masa Perang
Aceh. Setelah wilayah VI Mukim diserang, ia mengungsi,
sementara suaminya Ibrahim Lamnga bertempur melawan
Belanda.
Kelahiran: 1848, Kabupaten Aceh Besar
Meninggal: 6 November 1908, Sumedang
Pasangan: Teuku Umar (m. 1880–1899), Teuku Ibrahim
Lam Nga (m. 1862–1878)
Tempat pemakaman: Makam Cut Nyak Dien, Sumedang
Anak: Cut Gambang
Orang tua: Teuku Nanta Seutia
Kebangsaan: Indonesia
Sultan Hasanuddin adalah Sultan Gowa ke-16 dan
pahlawan nasional Indonesia yang terlahir dengan nama
Muhammad Bakir I Mallombasi Daeng Mattawang
Karaeng Bonto Mangape. Setelah menaiki takhta, ia
digelar Sultan Hasanuddin, setelah meninggal ia digelar
Tumenanga Ri Balla Pangkana. Wikipedia
Kelahiran: 12 Januari 1631, Makassar
Meninggal: 12 Juni 1670, Makassar
Anak: Karaeng Galesong, Sultan Muhammad Ali, Sultan
Amir Hamzah
Orang tua: Sultan Malikussaid, I Sabbe To'mo Lakuntu
Nama panggilan: Ayam Jantan dari Timur
Nama lengkap: Sultan Hasanuddin Tumenanga Ri Balla
Pangkana
Cucu: Karaeng Naba
Tuanku Imam Bonjol adalah salah seorang ulama,
pemimpin dan pejuang yang berperang melawan Belanda
dalam peperangan yang dikenal dengan nama Perang
Padri pada tahun 1803–1838. Tuanku Imam Bonjol
diangkat sebagai Pahlawan Nasional Indonesia
berdasarkan SK Presiden RI Nomor 087/TK/Tahun 1973,
tanggal 6 November 1973. Wikipedia
Kelahiran: 1772, Kecamatan Bonjol
Meninggal: 6 November 1864, Kecamatan Pineleng
Dimakamkan: 6 November 1864, Makam Pahlawan
Tuanku Imam Bonjol
Anak: Naali Sutan Caniago, Sutan Saidi
Orang tua: Khatib Bayanudin, Hamatun
Kebangsaan: Indonesia
Lahir: 1772; Bonjol, Luhak Agam
Dr. Ir. H. Soekarno adalah Presiden pertama Republik
Indonesia yang menjabat pada kurun waktu 1945–1967.
Ia adalah seorang tokoh perjuangan yang berperan
penting dalam memerdekakan bangsa Indonesia dari
kolonialisme Belanda. Wikipedia
Kelahiran: 6 Juni 1901, Peneleh, Surabaya
Meninggal: 21 Juni 1970, RSPAD GATOT Subroto,
Jakarta
Anak: Megawati Soekarnoputri, Kartika Sari Dewi
Soekarno, LAINNYA
Pasangan: Heldy Djafar (m. 1966–1969), LAINNYA
Jabatan sebelumnya: Perdana Menteri Indonesia (1959–
1966), LAINNYA
Cucu: Puan Maharani, Prananda Prabowo, LAINNYA
Orang tua: Ida Ayu Nyoman Rai, Soekemi Sosrodihardjo

Anda mungkin juga menyukai