Anda di halaman 1dari 4

Uji t berpasangan

Sebuah penelitian dilakukan untuk mengetahui ada tidaknya perbedaan prestasi belajar mhs PT X.
sebelum dan sesudah diberi beasiswa.

Hipotesis: Terdapat perbedaan prestasi belajar mhs PT X. sebelum dan sesudah diberi beasiswa

Isikan data di excel

Buka SPSS  variable view


Klik Data View, isikan data

Klik Analyze pilih Compare Means, klik Paired Sample t-test, kemudian destinasikan yg akan dianalisis
dengan cara mengklik “prestasi belajar sebelum” dan “prestasi belajar setelah” sehingga berpindah ke
kotak Paired Variables
Klik OK, outputnya:

Analisis: Pada ouput diatas menunjukkan nilai t hitung sebesar -3,823. Dengan df= N-1 = 20-1=19 pada
taraf signifikansi 5% sehingga nilai t table=2,093. Untuk membuat keputusan apakah hipotesis yang
diajukan diterima atau ditolak, maka dilakukan dengan cara:
H0: Tidak terdapat perbedaan prestasi belajar sebelum dan sesudah diberi beasiswa

H1: Terdapat perbedaan prestasi belajar sebelum dan sesudah diberi beasiswa

Keputusannya: jika t hitung > table, maka H1 diterima, H0 ditolak. Ternyata t hitung lebih kecil dari t
table atau -3,823 < 2,093, maka H0 diterima dan H1 ditolak.

Jadi tidak terdapat perbedaan prestasi belajar sebelum dan sesudah diberi beasiswa.

Anda mungkin juga menyukai