Anda di halaman 1dari 3

Analisis Kebutuhan Polybag Sayuran di Richie the Farmer

Komoditas sayuran yang akan coba ditanam pada lahan richie the farmer adalah :
1. Kangkung
2. Selada ijo/merah
3. Kailan
4. Pakcoy/caisin

Dan menggunakan polybag ukuran 3 kg dengan diameter 30 cm dan 40 cm

Gambar 1. Lokasi penanaman sayuran di richie the farmer

Gambar 2. Detail lokasi penanaman sayuran di richie the farmer


Terdapat total 4 tingkatan pada lahan, namun pada analisis kali ini akan dicoba 2
tingkatan terlebih dahulu, yaitu pada tingkatan pertama dan kedua.
Diketahui : Panjang tingkatan 1 = 26 m
: Panjang tingkatan 2 = 23 cm
: Lebar antar tingkatan = 1.5 m
: Polybag yang digunakan = ukuran 3 kg, D 30 cm dan 40 cm
: Jarak tanam antar polybag = 10 cm
: Total jarak = D polybag + jarak tanam = 40 cm per 1 polybag

Sehingga dari data diatas kita dapat mencari tahu per panjang 1 tingkatan dapat
menampung berapa polybag

Tingkat 1 = 26 m
Total jarak = 40 cm = 0.4 m
Sehingga total per 1 baris terdapat = 26 m/0.4 m = 65 Tanaman per 1 baris pada
tingkatan pertama

Lebar per tingkatan = 1.5 m


Total jarak tanam = 40 cm = 0.4 m
Total baris yang dapat dimaksimalkan = 1.5 m/ 0.4 m = 3.75 (3 Baris per 1
tingkatan)

Sehingga total tanaman yang bisa ditanam dalam 1 tingkatan adalah 65


Tanaman x 3 baris = 195 tanaman

Untuk tingkat ke 2 dengan panjang 23 m kita lakukan perhitungan yang sama


seperti diatas.

Tingkat 2 = 23 m
Total jarak = 40 cm = 0.4 m
Total per 1 baris = 23 m/0.4 m = 57.5 (57 tanaman per 1 baris pada tingkatan
kedua)

Total baris disamakan yaitu sebanyak 3 baris, sehingga total tanaman yang
bisa ditanam adalah 57 Tanaman x 3 baris = 168 tanaman

Sehingga total perhitungan dengan menggunakan polybag


diameter 30 cm dapat ditanam tanaman sebanyak 195 Tanaman +
168 Tanaman = 363 Tanaman dalam polybag.
Case ke-2 kita menggunakan polybag dengan ukuran 40 cm dengan perhitungan
yang sama.

Tingkat 1 = 26 m
Total jarak tanam = Jarak tanam + D Polybag = 10 cm + 40 cm = 50 cm = 0.5 m
Total baris yang didapat = 26 m / 0.5 m = 52 Tanaman per baris pada tingkatan
1

Lebar tingkatan = 1.5 m


Total jarak tanam = 0.5 m
Total baris yang dapat dimaksimalkan = 1.5 m/0.5 m = 3 Baris tanaman

Sehingga total tanaman yang bisa ditanam dalam tingkatan 1 adalah 52


Tanaman x 3 baris = 152 tanaman

Tingkat 2 = 23 m
Total jarak tanam = 0.5 m
Total baris yang didapat = 23 m/0.5m = 46 Tanaman per baris pada tingkatan
ke 2

Lebar tingkatan = 1.5 m


Total jarak tanam = 0.5 m
Total baris yang dapat dimaksimalkan = 1.5 m/0.5 m = 3 Baris tanaman

Sehingga total tanaman yang bisa ditanam dalam tingkatan 2 adalah 46


Tanaman x 3 baris = 138 tanaman

Sehingga total perhitungan dengan menggunakan polybag


diameter 40 cm dapat ditanam tanaman sebanyak 152 Tanaman +
138 Tanaman = 290 Tanaman dalam polybag.

Anda mungkin juga menyukai