Anda di halaman 1dari 31

ELEMEN

Prinsip dan teknik kerja laboratorium pengujian mutu hasil pertanian


Capaian Pembelajaran
Umum Pada fase E, peserta didik mampu memahami prinsip prosedur penggunaan dan
perawatan gelas (gelas alat ukur volume,gelas wadah,gelas sparatus destilasi,aparatus
ekstraksi,aparatus titrasi,gelas wadah gelas reaktor pencampur dan alat gelas penunjang
dan alat bukan gelas (neraca analitik,oven,waterbath,tanur
inkubator,autoclave,fu,mehood,atau fume scruber,hot plate,bunsen atau burner,Laminari
Air Flow /LAF) penggunaan bahan kimia pereaksi dan standar(pembuatan larutan dan
standarisasi larutan),teknik kerja aseptik,sterilisasi peralatan dan strelisasi madia serta
penanganan limbah laboratorium.
Khusus Pada akhir fase E,peserta didik mempu menjelaskan prinsip penggunaan dan prosedur
perawatan peralatan laboratorium dasar mutu,juga mampu mendeskripsikan serta
mengklasifikasi penggunaan bahan bahan kimia di laboratorium dasar mutu
TUJUAN PEMBELAJARAN
Pada akhir pembelajaran, peserta didik mampu :
1 Mengidentifikasi peralatan laboratorium dasar mutu
Menganalisis kebutuhan peralatan laboratorium dasar mutu
2. Memahami sifat sifat bahan kimia
Menerapkan prinsip kerja laboratorium yang baik

3. Menerapkan prinsip kerja aseptis

4. Penaganan limbah Laboratorium

PROFIL PELAJAR PANCASILA

 Gotong royong

 Kreatif

 Bernalar kritis

 Mandiri
SARANA DAN PRASARANA
KETERSEDIAAN MATERI MODEL DAN MODA PEMBELAJARAN
 Pengayaan untuk peserta didik  Model pembelajaran Project Based
Berpencapaian tinggi : YA/ Tidak Learning secara tatap muka dan
kontekstual Learning
 Alternatif penjelasan,metode atau
aktifitas untuk peserta didik yang sulit  Moda pembelajaran Daring dan Luring
memahami konsep : YA/ TIDAK

ASESMEN JENIS ASESMEN


 INDIVIDU  INDIVIDU
 PERFORMA
 KELOMPOK
KEGIATAN PEMBELAJARAN UTAMA
Pengaturan Peserta Didik :

 Individu

 Kelompok ( masing masing kelompok terdiri atas 5 atau 6 orang )

KATA KUNCI
 Peralatan laboratorium dasar mutu (peralatan gelas,labu erleemeyer,timbangan analitik )
 Sifat bahan kimia
 Prinsip kerja laboratorium
 Teknik kerja aseptik
 Limbah Laboratorium

METODE
 Diskusi
 Praktek
 Observasi
 Penugasan
MATERI AJAR

 Materi Ajar

1. Peralatan laboratorium dasar mutu


2. Teknik kerja aseptik
3. Sifat dan klasifikasi bahan kimia
4. Prosedur penanganan dan penyimpanan bahan kimia
5. Prinsip kerja Laboratorium yang baik
6. penanganan limbah Laboratorium

> LKPD terlampi

Pertanyaan Pematik
1. Pernakah kalian melihat alat – alat seperti dibawah ini :
Pertanyaan Pematik

1.Gambar apakah ini,apa fungsi dari gambar tsb di bawah ini . . . .

2. Apa fungsi dari labu erlemeyar seperti gbr d bawah ini . . . .

3. apa fungsi timbangan analitik seperti gb d bawah ini . . . .


4.

PERSIAPAN PEMBELAJARAN

Strategi Asesmen
N Tem Alat Wa
Materi Pembela Diagno Formatif Sumatif
o. pat bantu ktu
jaran stik
1 Peralatan Penugas Kelas Alat : 16 Menguk Sambil Di akhir
laboratpri an  Smart JP ur peserta kompetensi/
sejauh didik tengah
um dasar mencari phone
mana melakuk semester/
mutu informasi  LCD pemaha an akhir
peralata  Laptop man proses semestermel
n  ATK peserta pembela akukan tes
laborator Bahan: didik jaran dan praktek
ium  Jaringa guru dg tujuan
dasar menanya untuk
n kan menentukan
mutu interne secara peserta didik
t acak kompeten
 Form kepada tdk/
Penga peserta mengetahui
matan didik ketuntasan
terhadap
 Daftar pemaha
Pertan man
yaan materi
Lisan/
tulis
2 Teknik Penugas Kelas Alat : 16 Menguk Sambil Di akhir
kerja an  Smart JP ur peserta kompetensi/
sejauh didik tengah
aseptis mencari phone
mana melakuk semester/
informasi  LCD pemaha an akhir
pengerti  Laptop man proses semestermel
an teknik  ATK peserta pembela akukan tes
kerja Bahan: didik jaran dan praktek
Strategi Asesmen
N Tem Alat Wa
Materi Pembela Diagno Formatif Sumatif
o. pat bantu ktu
jaran stik
aseptis  Jaringa guru dg tujuan
n menanya untuk
kan menentukan
interne
secara peserta didik
t acak kompeten
 Form kepada tdk/
Penga peserta mengetahui
matan didik ketuntasan
 Daftar terhadap
pemaha
Pertan
man
yaan materi
Lisan/
tulis
3 Sifat dan Penugas Kelas Alat : 16 Menguk Sambil Di akhir
klasifikasi an  Smart JP ur peserta kompetensi/
sejauh didik tengah
bahan mencari phone
mana melakuk semester/
kimia informasi  LCD pemaha an akhir
pengerti  Laptop man proses semestermel
an sifat  ATK peserta pembela akukan tes
dan Bahan: didik jaran dan praktek
klasifikas  Jaringa guru dg tujuan
i bahan menanya untuk
n kan menentukan
kimia interne secara peserta didik
t acak kompeten
 Form kepada tdk/
Penga peserta mengetahui
matan didik ketuntasan
terhadap
 Daftar pemaha
Pertan man
yaan materi
Lisan/
tulis
4 Prosesdur Penugas Kelas Alat : 16 Menguk Sambil Di akhir
penangan an  Smart JP ur peserta kompetensi/
sejauh didik tengah
andan mencari phone
mana melakuk semester/
penyimap informasi  LCD pemaha an akhir
anan penanga  Laptop man proses semestermel
bahan nan dan  ATK peserta pembela akukan tes
kimia penyimp Bahan: didik jaran dan praktek
anan  Jaringa guru dg tujuan
bahan menanya untuk
n kan menentukan
kimia interne secara peserta didik
t acak kompeten
 Form kepada tdk/
Penga peserta mengetahui
matan didik ketuntasan
terhadap
 Daftar pemaha
Pertan man
yaan materi
Strategi Asesmen
N Tem Alat Wa
Materi Pembela Diagno Formatif Sumatif
o. pat bantu ktu
jaran stik
Lisan/
tulis
5 Prinsip Penugas Kelas Alat : 16 Menguk Sambil Di akhir
kerja an  Smart JP ur peserta kompetensi/
sejauh didik tengah
laboratori mencari phone
mana melakuk semester/
um yang informasi  LCD pemaha an akhir
baik pengerti  Laptop man proses semestermel
an  ATK peserta pembela akukan tes
prinsip Bahan: didik jaran dan praktek
kerja  Jaringa guru dg tujuan
laborator menanya untuk
n kan menentukan
ium yang interne secara peserta didik
baik t acak kompeten
 Form kepada tdk/
Penga peserta mengetahui
matan didik ketuntasan
terhadap
 Daftar pemaha
Pertan man
yaan materi
Lisan/
tulis
6 Penagana Penugas Kelas Alat : 16 Menguk Sambil Di akhir
n limbah an  Smart JP ur peserta kompetensi/
sejauh didik tengah
laboratori mencari phone
mana melakuk semester/
um informasi  LCD pemaha an akhir
penagan  Laptop man proses semestermel
an  ATK peserta pembela akukan tes
limbah Bahan: didik jaran dan praktek
laborator  Jaringa guru dg tujuan
ium menanya untuk
n kan menentukan
interne secara peserta didik
t acak kompeten
 Form kepada tdk/
Penga peserta mengetahui
matan didik ketuntasan
terhadap
 Daftar pemaha
Pertan man
yaan materi
Lisan/
tulis
PEMAHAMAN BERMAKNA

 Peralatan laboratorium dasar mutu merupakan peralatanyang harus ada pada suatu
laboratorium yang digunakan untuk semua kegiatan analisis.
 Kegiatan lain di laboratorium kimia adalah menangani ,memindahkan ,serta menyimpan
bahan kimia ,oleh karena itu pengetahuan ttg sifat bahan kimia wajib dimiliki
 Prakteik kerja laboratorium yang baik adalah gabungan dari fasilitas ,lingkungan dan orang-
orang yang terlibat didalamnya ,yang dilakukan secara benar sehingga terhidar dari
kesalahan pengukuran
 Limbah laboratorium harus di tangani secara benar sesuai dengan sifat bahan kimianya

KEGIATAN PEMBELAJARAN
Pertemuan : 1 – 3 (16 JP x 45 menit)
Peralatan Laboratorium Dasar Mutu
Pendahuluan ( 30 menit )
1. Guru berkomunikasi dengan peserta didik melalui grup whatsapp untuk segera masuk ke
aplikasi zoom, mengecek kehadiran peserta didik melalui aplikasi zoom, mengucapkan salam
pembuka dan berdo’a untuk memulai pembelajaran.
2. Peserta didik menyiapkan diri, kelas dilanjutkan dengan do’a dipimpin oleh ketua kelas
3. Guru menanyakan kabar tentang kesehatan peserta didik, mengingatkan untuk senantiasa
menjaga kebersihan dan protokol kesehatan ketika berada di luar rumah
Guru mengajukan pertanyaan-pertanyaan yang mengaitkan materi sebelumnya dengan materi
yang akan dipelajari
4. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran, manfaat dan asesmen yang digunakan
5. Guru memberi motivasi dengan membimbing peserta didik memahami dan mengidentifikasi
peralatan Laboratorium dasar mutu

Kegiatan Inti (120 menit )


1. Peserta didik mengamati Microsoft Power Point mengamati macam-macam peralatan pada
laboratorium dasar mutu
2. Guru meminta peserta didik mencari informasi mengenai peralatanyang ada d laboratorium
dasar mutu.
3. Diskusi setelah melihat power point, guru melontarkan pertanyaan : apa yang kalian lihat dari
tayangan power point tersebut? Hal apa yang menarik dari tayangan power poin tersebut?
Guru memberikan tugas untuk melakukan observasi dilingkungan belajar
4. Guru membagikan LKPD (Lembar Kerja Peserta Didik) untuk dikerjakan secara Kelompok
melalui grup WA/e-learning/Google Classroom dan diarahkan untuk mengerjakan LKPD
Peserta didik mengerjakan tugas sesuai dengan petunjuk yang terdapat pada LKPD yang
diberikan
5. Setiap peserta didik mengirim laporan hasil kerja kepada guru melalui Google
6. Guru menampilkan hasil kerja melalui fitur presentasi
7. Guru menanyakan tentang pemahaman materi yang telah dipelajari
8. Guru memberikan evaluasi melalui pertanyaan

Penutup (30 menit )


Guru membimbing peserta didik dalam merangkum materi yang telah dipelajari dengan
mengacu pada indicator pencapaian kompetensi.
Guru memberikan umpan balik terhadap proses dan hasil pembelajaran melalui grup
whatsapp/Google classroom/e-learning.
Guru menginformasikan pembelajaran berikutnya melalui grup whatsapp atau aplikasi daring
lainnya.
Pertemuan : 4-6 (16 JP x 45 menit )
Teknis Kerja Aseptis
Pendahuluan ( 30menit )
1. Guru berkomunikasi dengan peserta didik untuk segera masuk,guru mengecek kehadiran
siswa,mengucapkan salam pembuka dan berdoa untuk memulai pembelajaran
2. Peserta didik menyiapkan diri, kelas dilanjutkan dengan do’a dipimpin oleh ketua kelas

3. Guru menanyakan kabar tentang kesehatan peserta didik, mengingatkan untuk senantiasa
menjaga kebersihan dan protokol kesehatan ketika berada di luar rumah
Guru mengajukan pertanyaan-pertanyaan yang mengaitkan materi sebelumnya dengan materi
yang akan dipelajari
4. guru memberi motivasi dengan membimbing peserta tentang pentingnya ketrampilan
menerapkan teknis kerja aseptis
5. guru memberi motivasi dengan membimbing peserta didik memahami pentingnya
keterampilan dalam praktikum kerja asptis
Kegiatan Inti ( 120 menit )

1. Peserta didik mengamati video Pembelajaran siswa mengamati cara melakukan praktikum
teknis kerja aseptis
2. Melalui lab.uji mutu siswa melakukan teknis kerja aseptis
3. Diskusi setelah melakukan praktek, guru memberikan tugas untukn mempresentasikan hasil
praktikumnya
4. Guru membagikan LKPD (Lembar Kerja Peserta Didik) untuk dikerjakan secara Kelompok
melalui whatsapp/google classroom/ e-learning dan diarahkan untuk mengerjakan LKPD
Peserta didik mengerjakan tugas sesuai dengan petunjuk yang terdapat pada LKPD yang
diberikan
5. Setiap peserta didik mengirim laporan hasil kerja kepada guru di grup whatsapp/google
classroom
6. Guru menampilkan hasil kerja melalui fitur presentasi
7. Secara bergantian peserta didik mempresentasikan hasil kerja yang telah dibuat secara online
melalui video conference (gmeet/zoom)
8. Guru menanyakan tentang pemahaman materi yang telah di pelajari
9. Guru memberikan evaluasi dalam grup whatsapp/google classroom

Penutup ( 30 menit )
1. Refleksi belajar: guru meminta peserta didik untuk mengisi lembar pengenalan diri

2. Guru membimbing peserta didik dalam merangkum materi yang telah dipelajari dengan
mengacu pada indicator pencapaian kompetensi.
Guru memberikan umpan balik terhadap proses dan hasil pembelajaran melalui grup
whatsapp/Google classroom/e-learning.
Guru menginformasikan pembelajaran berikutnya melalui grup whatsapp atau aplikasi daring
lainnya
3. Pengayaan: tugas tentang prinsip teknis kerja aseptis
Pertemuan :7 - 9 (16 JP x 45 menit )
Sifat Bahan kimia
1. Guru berkomunikasi dengan peserta didik melalui grup whatsapp untuk segera masuk ke
aplikasi zoom, mengecek kehadiran peserta didik melalui aplikasi zoom, mengucapkan salam
pembuka dan berdo’a untuk memulai pembelajaran
2. Peserta didik menyiapkan diri, kelas dilanjutkan dengan do’a dipimpin oleh ketua kelas

3. Guru menanyakan kabar tentang kesehatan peserta didik, mengingatkan untuk senantiasa
menjaga kebersihan dan protokol kesehatan ketika berada di luar rumah
Guru mengajukan pertanyaan-pertanyaan yang mengaitkan materi sebelumnya dengan materi
yang akan dipelajari
4. Guru berkomunikasi dengan peserta didik melalui grup whatsapp untuk segera masuk ke
aplikasi zoom, mengecek kehadiran peserta didik melalui aplikasi zoom, mengucapkan salam
pembuka dan berdo’a untuk memulai pembelajaran

5. guru memberi motivasi dengan membimbing peserta didik memahami pentingnya


mempelajari sifat-sifat bahan kimia
Kegiatan Inti ( 120 menit )

1. Peserta didik mengamati video Pembelajaran mengenai sifat-sifat bahan kimia


2. Guru meminta peserta didik mencari informasi mengenai sifat-sifat bahan kimia

3. Melakukan praktikum di laboratorium dalam menjabarkan sifat-sifat bahan kimia

4. Diskusi setelah melakukanpraktikum, guru memberikan tugas untuk mendeskripsikan sifat-


sifat bahan kimia
5. Diskusi setelah melakukan praktikum, guru memberikan tugas untuk melakukan observasi
sifat-sifat bahan kimia.
6. Guru membagikan LKPD (Lembar Kerja Peserta Didik) untuk dikerjakan secara Kelompok
melalui whatsapp/google classroom/ e-learning dan diarahkan untuk mengerjakan LKPD
Peserta didik mengerjakan tugas sesuai dengan petunjuk yang terdapat pada LKPD yang
diberikan
7. Setiap peserta didik mengirim laporan hasil kerja kepada guru di grup whatsapp/google
classroom/ e-learning
8. Guru menampilkan hasil kerja melalui fitur presentasi

9. Guru menanyakan tentang pemahaman materi yang telah dipelajari


10. Guru memberikan evaluasi dalam grup whatsapp/google classroom/ e-learning

Penutup ( 30 menit )

1. Refleksi belajar: guru meminta peserta didik untuk mengisi lembar pengenalan diri

2. Guru membimbing peserta didik dalam merangkum materi yang telah di pelajari
denganmengacu pada indikator pencapaian kompetensi.
Guru memberikan umpan balik terhadap proses dan hasil pembelajaran melalui grup whats
ap/google claasroom.
3. Pengayaan : tugas mengklasifikasikan sifat-sifat bahan kimia

10. Guru memberikan evaluasi dalam grup whatsapp/google classroom/ e-learning

Pertemuan : 10 - 12 (16 JP x 45 menit )


Menerapkan Prinsip Kerja Laboratorium yang Baik
Pendahuluan ( 30 menit )

1. Guru berkomunikasi dengan peserta didik melalui grup whatsapp untuk segera masuk ke
aplikasi zoom, mengecek kehadiran peserta didik melalui aplikasi zoom, mengucapkan salam
pembuka dan berdo’a untuk memulai pembelajaran
2. Peserta didik menyiapkan diri, kelas dilanjutkan dengan do’a dipimpin oleh ketua kelas

3. Guru menanyakan kabar tentang kesehatan peserta didik, mengingatkan untuk senantiasa
menjaga kebersihan dan protokol kesehatan ketika berada di luar rumah
Guru mengajukan pertanyaan-pertanyaan yang mengaitkan materi sebelumnya dengan materi
yang akan dipelajari
4. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran, manfaat dan asesmen yang digunakan

5. Guru memberi motivasi dengan membimbing peserta didik memahami pentingnya


keterampilan dalam menerapkan pentingnya prinsip kerja laboratoriumyang baik.
Kegiatan Inti ( 120 menit )

1. Peserta didik mengamati video Pembelajaran mengenai prinsip kerja laboratorium yang
baik
2. Guru meminta peserta didik mencari informasi mengenai prinsip kerja laboratorium yang
baik
3. Diskusi setelah menonton video, guru memberikan tugas untuk melakukan observasi
dilingkungan belajar
4. Guru membagikan LKPD (Lembar Kerja Peserta Didik) untuk dikerjakan secara
Kelompok melalui grup WA/e-learning/Google Classroom dan diarahkan untuk
mengerjakan LKPD
Peserta didik mengerjakan tugas sesuai dengan petunjuk yang terdapat pada LKPD yang
diberikan
5. Setiap peserta didik mengirim laporan hasil kerja kepada guru di grup whatsapp/google
classroom/ e-learning
6. Guru menampilkan hasil kerja melalui fitur presentasi
7. Secara bergantian peserta didik mempresentasikan hasil kerja yang telah dibuat secara
online melalui video conference (gmeet/zoom)
8. Guru menanyakan tentang pemahaman materi yang telah dipelajari

9. Guru memberikan evaluasi dalam grup whatsapp/google classroom/ e-learning


Penutup ( 30 menit )

1. Refleksi belajar: guru meminta peserta didik untuk mengisi lembar pengenalan diri
2. Guru membimbing peserta didik dalam merangkum materi yang telah dipelajari dengan
mengacu pada indicator pencapaian kompetensi.
Guru memberikan umpan balik terhadap proses dan hasil pembelajaran melalui grup
whatsapp/Google classroom/e-learning.
Guru menginformasikan pembelajaran berikutnya melalui grup whatsapp atau aplikasi
daring lainnya.
3. Pengayaan: tugas menerapkan prinsip kerja laboratorium yang baik
Pertemuan : 13 - 16 ( 16 JP x 45 menit )
Penanganan limbah Laboratorium
Pendahuluan ( 30 Menit )
1. Guru berkomunikasi dengan peserta didik melalui grup whatsapp untuk segera masuk ke
aplikasi zoom, mengecek kehadiran peserta didik melalui aplikasi zoom, mengucapkan
salam pembuka dan berdo’a untuk memulai pembelajaran.
2. Peserta didik menyiapkan diri, kelas dilanjutkan dengan do’a dipimpin oleh ketua kelas
3. Guru menanyakan kabar tentang kesehatan peserta didik, mengingatkan untuk senantiasa
menjaga kebersihan dan protokol kesehatan ketika berada di luar rumah
Guru mengajukan pertanyaan-pertanyaan yang mengaitkan materi sebelumnya dengan
materi yang akan dipelajar

4. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran, manfaat dan asesmen yang digunakan


5. Guru memberi motivasi dengan membimbing peserta didik memahami pentingnya
penanganan limbah laboratorium

Kegiatan Inti ( 120 Menit )


1. Peserta didik mengamati video mengenai kegiatan penanganan limbah laboratorium

2. Guru meminta peserta didik mencari informasi mengenai kegiatan penanganan limbah
laboratorium
3. Diskusi setelah menonton video, guru memberikan tugas untuk melakukan observasi
dilingkungan belajar
4. Guru membagikan LKPD (Lembar Kerja Peserta Didik) untuk dikerjakan secara
Kelompok melalui grup WA/e-learning/Google Classroom dan diarahkan untuk
mengerjakan LKPD
Peserta didik mengerjakan tugas sesuai dengan petunjuk yang terdapat pada LKPD yang
diberikan
5. Setiap peserta didik mengirim laporan hasil kerja kepada guru melalui Google Classroom

6. Guru menampilkan hasil kerja melalui fitur presentasi

7. Secara bergantian peserta didik mempresentasikan hasil kerja yang telah dibuat secara
online melalui video conference (gmeet/zoom)
8. Guru menanyakan tentang pemahaman materi yang telah dipelajari
Guru memberikan evaluasi dalam bentuk Whatsapp/Google clasroom
Penutup ( 30 menit )
1. Refleksi belajar : Guru meminta peserta didik untuk mengisi lembar pengenalan diri

2. Guru membimbing peserta didik dalam merangkum materi yang telah dipelajari dengan
mengacu pada indicator pencapaian kompetensi.
3. Guru memberikan umpan balik terhadap proses dan hasil pembelajaran melalui grup
whatsapp/Google classroom
PENILAIAN PEMBELAJARAN /ASESMENT
Tertulis Performa Sikap
Menggunakan ujian online Dengan Teknik observasi Disiplin (Dapat dilihat dari
yang sudah disiapkan guru guru mengamati kinerja timestamp saat mulai
dengan google classroom sebagai aspek keterampilan mengerjakan)
peserta didik Dilihat dari Kerja keras dan Tanggung
hasil Jawab (Dapat dilihat dari
pekerjaan dan kelengkapan dalam
kelengkapannya mengerjakan soal

PENGAYAAN DANREMEDIAL
Lakukan jelajah internet tempat industri di bidang pengolahan hasil pertanian di daerah Kalian,
tulislah standar dan prinsip teknik pengendalian mutu hasil pertanian.
REFLEKSI
a. Refleksi Guru
Refleksi adalah kegiatan yang dilakukan dalam proses belajar mengajar dalam bentuk
penilaian tertulis dan lisan oleh guru untuk peserta didik dan mengekspresikan kesan
konstruktif, pesan, harapan dan kritik terhadap pembelajaran yang diterima, Guru dapat
mengajukan pertanyaan kepada peserta didik, dengan minta pendapat tentang cara mengajar,
suasana pembelajaran,pemahaman pembelajaran.ataupun meminta kritik dan saran kepada
peserta terhadap pembelajaran dan dirinya. hal ini dapat dilakukan menjelang pembelajaran
berakhir sehingga tidak menggangu pembelajaran.
b. Refleksi peserta didik
Agar pembelajaran semakin menyenangkan dan bermakna untuk kalian, yuk sejenak
berefleksi tentang aktivitas pembelajaran kali ini.
Isilah penilaian diri ini dengan sejujur-jujurnya dan sebenar-benarnya sesuai dengan perasaan
kalian ketika mengerjakan suplemen bahan materi ini!
Bubuhkanlah tanda centang (v) pada salah satu gambar yang dapat mewakili perasaan kalian
setelah mempelajari materi ini!

Setelah mempelajari materi diatas deskripsikan apa yang telah Kalian dapatkan dengan panduan
pertanyaan berikut :
1.Jelaskan prosedur penggunaan pipet gondok
__________________________________________________________________________________
__________________________________________________________________________________
__________________________________________________________________________________
__________________________________________________________________________________
__________________________________________________________________________________

2. Jelaskan yang dimaksud teknik kerja aseptik

__________________________________________________________________________________
__________________________________________________________________________________
__________________________________________________________________________________
__________________________________________________________________________________
__________________________________________________________________________________

3. Bagaimana penganan sifat bahan kimia yang kalian ketahui

__________________________________________________________________________________
__________________________________________________________________________________
__________________________________________________________________________________
_________________________________________________________________________________
4.Bagaimana prinsip kerja laboratorium yang baik menurut kalian..

__________________________________________________________________________________
__________________________________________________________________________________

5.Jelaskan penanganan limbah laboratorium yang benar menurut kaliaan

__________________________________________________________________________________
__________________________________________________________________________________
__________________________________________________________________________________
__________________________________________________________________________________
__________________________________________________________________________________

Asesment
A. Diagnostik

Dengan menilai jawaban peserta didik melalui pertanyaan pemantik diawal pembelajaran (untuk
mengetahui kedalaman pengetahuan awal peserta didik ).

B.Formatif

Menilai lembar kerja peserta didik (melalui diskusi) dan observasi saat diskusi

1. LKPD 1 Observasi Kantor di Lingkungan Belajar


2. LKPD 2 Observasi Lingkungan Kantor
3. LKPD 3 Jelajar Internet tentang Dasar Pengendalian mutu hasil pertanian
C. Sumatif
Uji pengetahuan
Pilih satu jawaban dengan tepat !
1. Jika hasil analisis laboratorium akurat,kegiatan dilaboratorium dilakukan secara . . .
A. terencana
B .terminator
C .terlatih
D. terekam
E. tersimpan
2. Perhatikan gambar berikut

1. 2

3. 4 5

Peralatan yang berfungsi sebagi alat ukur ditunjukan oleh nomor....


A. 1 dan 2
B. 2 dan 3
C. 1 dan 4
D. 2 dan 5
E. 3 dan 5
3. Perhatikan gambar berikut..
1. 2. 3.

4. 5

Peralatan gelas yang berfungsi sebagai wadah dalam di tunjukan oleh nomor ...
A. 1 dan 2
B. 2 dan 3
C. 2 dan 4
D. 3 dan 5
E. 5 dan 1
4. Perhatikan macam-macam neraca berikut.. . .
(1 ) Neraca badan
(2 ) Neraca analitik
(3 ) Neraca kasar
( 4 ) Neraca analog
( 5 ) Neraca digital
Neraca berdasarkan tingkat ketelitiannya ditujukan oleh nomor . . . .
A. 1 dan 2
B. 1 dan 5
C. 2 dan 3
D. 3 dan4
E. 4 dan 5
5. Fungsi kasa asbes adalah . . . .
A. Membantu menyedot
B. Wadah menyimpan aquades
C. menyangga kawat
D. Penahan gelas beker pada saat pemanasan
E.Mengambil bahan kimia
6.Kontaminasi disebabkan oleh kotoran kimiawi yang ada di sekitar peralatan .Contoh kotoran yang
termasuk jenis ini adalah . . . .
A.Sisa antiseptik saat mencuci tangan
B. Sisa antiseptik saat sterilisasi
C. Sisa sabun saat mencuci peralatan
D. ozon yang dihasilkan sinar ultraviolet
E. autoklaf yang tidak berfungsi dengan baik
7.Bahan antiseptik alkohol 70% dapat digunakan untuk sterilisasi . . . .
A. Peralatan ,kaca jendela,dan lantai ruang praktik
B. tangan,permukaan meja ,dan permukaan dinding
C. permukaan meja praktik,lantai,dan peralatan
D. kaca jendela,lantai dan dinding
E. tangan,permukaan meja dan udara disekitar meja kerja
8.Bahan yang tepat untuk membungkus peralatan kaca yang akan diseterilisasi secara basah
adalah . . . .
A. Kayu
B. kertas koran
C. kertas minyak
D.aluminium foil
E.kertas perkamen
9. Prosedur awal dalam teknik kerja aseptik adalah . . . .
A. membuka tutup tabung reaksi
B. memanaskan mulut tabung reaksi
C. ujung jarum ose dipijarkan di atas api pemanas bunsen
D. memindahkan mikroorganisme
E. melakukan inoklasi dalam media pertumbuhan
9. Perhatikan macam-macam cairan berikut
(1) karbol
(2) larutan garam
(3) sabun cair
(4) alkohol
(5) akuades
Bahan kimia yang digunakan untuk sterilisasi alat secara kimiasi ditujukan oleh nomor . . .
A. 1 dan 2
B. 2 dan 3
C. 3 dan 4
D. 3 dan 5
E.4 dan 5
10.Permukaan pipet filler tertulis huruf S dan E,huruf S ditekan pada saat . . .
A.mengambil sampel
B. mengeluarkan sampel
C.akhir proses pemindahan
D.mengisi udara dalam pipet
E.mengeluarkan udara dalam pipet
11. Pengelompokan bahan kimia berdasarkan fisik antara lain . . . . .
A. warna wujud,dan zat gizi
B. warna wujud dan bau
C. zat gizi,zat beracun dan zat berbahaya
D.titik didih,titik leleh dan zat beracun
E.bau,rasa dan warna
12.Sifat bahan kimia yang bersifat korosif adalah . . . .
a b

c. d. e.

13.Tiga macam cara menyimpan bahan kimia adalah . . . .


A. dalam lemari asam,lemari bahan,dan tempat terbuka
B. diurutkan berdasarkan ukuran botol
C. diurutkan berdasarkan ukuran wadah,dan dari besar ke kecil
D.dalam botol kaca,botol plstik dan kotak kertas
E. metode grup,famili dan urutan abjad
14.alat yang tepat untukmenghindari kontak langsung bahan kimia dengan mulut adalah . . .
A. pipit volume
B. erlemeyer
C. pipet tetes
D. gelas ukur

E. buret
15.Reaksi eksotermis berpotensi menimbulkan dampak berbahaya yaitu . . . .
A. iritasi
B. bengkak
C.melepuh
D.ledakan
E.iritasi
C.jawablah pertanyaan berikut dengan baik dan benar !
1. Jelaskan tujuan teknik kerja aseptik
2. mengapa lingkungan laboratorium mikrobiologi harus bersih dan seteril,jelaskan
3. Bagaimana cara mengidentifikasi terjadinya reaksikimia
4. Jelaskan pengelompokan bahan kimia berdasarkan tingkat kemurniannya
5.apa yang kalian ketahui tentang laboratorium

LAMPIRAN
LEMBAR KERJA PRAKTIK
Lembar Kerja Peserta Didik ini ditujukan untuk siswa (bukan guru), dan dapat diperbanyak sesuai
kebutuhan untuk diberikan kepada siswa ,termasuk lembar kerja untuk siswa non-reguler

IDENTITAS MATA PELAJARAN


Satuan Pendidikan : SMKN 1 Susukan
Bidang Keahlian : Agriteknologi Pengolahan Hasil Pertanian
Program Keahlian : Agriteknologi Pengolahan Hasil Pertanian
Mata Pelajaran : Dasar Pengendalian mutu hasil pertanian

Kelas :X
Fase :E
Guru/Fasilitator : Supriyatin, S.P
Tahun Pelajaran : 2023-2024
Alokasi Waktu : 4 Jam Pelajaran x 4 Minggu

ELEMEN DAN CAPAIAN PEMBEMBELAJARAN

Elemen Capaian Pembelajaran


Prinsip dan teknik kerja Pada fase E, peserta didik mampu memahami prinsip
laboratorium pengujian mutu prosedur penggunaan dan perawatan gelas (gelas alat
hasil pertanian ukur volume,gelas wadah,gelas sparatus
destilasi,aparatus ekstraksi,aparatus titrasi,gelas wadah
gelas reaktor pencampur dan alat gelas penunjang dan
alat bukan gelas (neraca analitik,oven,waterbath,tanur
inkubator,autoclave,fu,mehood,atau fume scruber,hot
plate,bunsen atau burner,Laminari Air Flow /LAF)
penggunaan bahan kimia pereaksi dan
standar(pembuatan larutan dan standarisasi
larutan),teknik kerja aseptik,sterilisasi peralatan dan
strelisasi madia serta penanganan limbah laboratorium.

TUJUAN PEMBELAJARAN
 Mengidentifikasi peralatan laboratorium dasar mutu
 Mengobservasi peralatan laboratorium dasar mutu
 Menganalisis kebutuhan peralatan laboratorium dasar mutu
 Memahami sifat sifat bahan kimia
 Menerapkan prinsip kerja laboratorium yang baik
 Menerapkan prinsip kerja aseptis
 Penaganan limbah Laboratorium

PETUNJUK KERJA
Untuk membantu anda dalam menguasai kemampuan di atas, LKPD ini dibagi menjadi LKPD
sebagai berikut:
1. LKPD 1 Observasi Kantor di Lingkungan Belajar
2. LKPD 2 Observasi Lingkungan Kantor
3. LKPD 3 Jelajar Internet tentang Dasar Pengendalian mutu hasil pertanian
4. LKPD 4 UJI PRAKTIK
Anda dapat menggunakan LDPD ini secara berurutan. Jangan memaksakan diri sebelum benar-benar
menguasai bagian demi bagian dalam LKPD ini, karena masing-masing saling berkaitan

Lembar Kerja Peserta Didik 1


Identifikasi peralatan laboratorium dasar mutu.

Tugas 1 Melakukan identifikasi dan merinci peralatan laboratorium dasar mutu


Tujuan pembelajaran 1: Mampu mengidentifikasi dan merinci peralatan laboratorium dasar
mutu
Langkah kerja:
1. Bentuk kelompok kerja terdiri dari 6 orang.
2. Lakukan koordinasi untuk menentukan rencana dan pembagian tugas mengamati dan
mengidentifikasi peralatan laboratoriun dasar mutu. Hal yang dikoordinasikan meliputi:
a. Pembagian tugas kelompok terdiri dari ketua, sekretaris, dan 4 anggota.
b. Diskusikan rencana observasi dengan memilih tempat /kantor / unit kerja sebagai object
observasi .
c. Membuat daftar pertanyaan atau ceklis yang akan digunakan untuk mengidentifikasi
peralatan laboratorium dasar mutu
3. Lakukan observasi sesuai rencana kerja kelompok
4. Diskusikan hasil observasi.
Diskusikan dengan kelompok anda hasil identifikasi tsb
5. Catat hal-hal penting terkait budaya K3 dan dokumentasi dengan rapi
6. Presentasikan hasil kunjungan anda di depan kelas

Lembar Kerja Peserta Didik 1


Pembagian Tugas Kelas : X MPLB 1 /2 /3 /4 /5
Ketua : …………………………………………………….. Objek Observasi
Sekretaris : ……………………………………………………..
Anggota : ……………………………………………………..
: …………………………………………………….. Tanggal Observasi
: ……………………………………………………..

Diskusikan dan susunlah Pertanyaan Kesimpulan Hasil Observasi


Untuk
a. Identitas keberadaan laboratorium
b. Mengamati dan mengidentifikasi peralatan
laboratorium dasar mutu

C. Merinci peralatan laboratorium dasar matu

d. mengobservasi peralatan dasar mutu

e. menganalisis hasil observasi

HASIL PENGAMATAN
No. Nama Alat Kelompok Fungsi spesifikasi
Gelas Non gelas
1.
2.
3.
4.
Dokumentasi
Foto 1 Foto 2

Foto 3 Foto 4

Lembar Kerja Peserta Didik 3


Pengenalan jenis dan sifat bahan kimia
Tujuan Tugas 3 adalah : memahami jenis dan sifat bahan kimia
A.Alat dan bahan
Alat
1. alat tulis
2. buku catatan
Bahan
20n - 25 jenis bahan kimia,berwujud padat dan cair dengan berbagai sifatnya
B. Langkah kerja:
1. Bentuk kelompok kerja terdiri dari 6 orang
2. Cuci tangan dengan sabun dankeringkan
3. Ambilah satu kemasan bahan kimia
4. Tentukan jenisnya,lalu amati sifat fisis dan kimianya
5. perhatikan simbol bahaya dalam label kemasan
6.ulangi kegiatan ini sebanyak 5 kali pada 5 jenis bahan kimia yang berbeda
7. Diskusikan secara berkelompok,kemudian presentasikan di depan kelas
C.Hasil pengamatan
Nama bahan kimia Jenis Sifat fisis Sifat kimia Simbol bahaya dan artinya

D. Kesimpulan

Lembar Kerja Peserta Didik 2


menganalisis peralatan laboratorium dasar mutu.

Tugas 2. Melakukan analisis dan menunjukkan peralatan laboratorium dasar mutu


Tujuan pembelajaran 2: Mampu menganaliisis dan menunjukkan peralatan laboratorium
dasar mutu
Langkah kerja:
1.Bentuk kelompok kerja terdiri dari 6 orang.
2.Lakukan koordinasi untuk menentukan rencana dan pembagian tugas mengamati dan
mengidentifikasi peralatan laboratoriun dasar mutu. Hal yang dikoordinasikan meliputi:
a. Pembagian tugas kelompok terdiri dari ketua, sekretaris, dan 4 anggota.
b. Diskusikan rencana observasi dengan memilih tempat /kantor / unit kerja sebagai object
observasi .
c. Membuat daftar pertanyaan atau ceklis yang akan digunakan untuk menganalisis peralatan
laboratorium dasar mutu
3.Lakukan analisisi sesuai rencana kerja kelompok
4.Diskusikan hasil analisis
Diskusikan dengan kelompok anda hasil analisis tsb
5. Catat hal-hal penting terkait budaya K3 dan dokumentasi dengan rapi
6. Presentasikan hasil analisis anda di depan kelas

Lembar Kerja Peserta Didik 2


Pembagian Tugas Kelas : X MPLB 1 /2 /3 /4 /5
Ketua : …………………………………………………….. Objek Observasi
Sekretaris : ……………………………………………………..
Anggota : ……………………………………………………..
: …………………………………………………….. Tanggal Observasi
: ……………………………………………………..

Diskusikan dan susunlah Pertanyaan Kesimpulan Hasil Observasi


Untuk
a. Identitas keberadaan laboratorium

c. Mengamati dan mengidentifikasi peralatan


laboratorium dasar mutu

C. Merinci peralatan laboratorium dasar matu

d. mengobservasi peralatan dasar mutu

e. menganalisis hasil observasi

HASIL PENGAMATAN
No. Nama Alat Kelompok Fungsi spesifikasi
Gelas Non gelas
1.
2.
3.
4.
Dokumentasi
Foto 1 Foto 2
Foto 3 Foto 4

Keimpulan

Lembar Kerja Peserta Didik 4


Good Laboratory Practice (GLP ) di laboratorium dasar
mutu.

Tugas 4. Menerapkan prinsip kerja laboratorium yang baik


A.Tujuan 2: Mampu menerapkan prinsip kerja laboaratorium yang baik
B. Alat dan Bahan
Alat
1. Oven
2. neraca analitik
3. Penjepit
4. Botol timbang
5. Desikator
Bahan
1. Tepung beras
2. Beras
C.Langkah kerja:
1. Bentuk kelompok kerja terdiri dari 6 orang.
2. Lakukanlah pengujian kadar air pada tepung beras dan beras sesuai prosedur pengujian kadar air
secara termogravimetri
3. Catat semua kegiatan yang anda lakukan saat praktik pengujian ini
4. Ambilah simpulan,apakah kegiatan yang anda lakukan selama dilaboratorium sudah sesuai GLP
5. Buatlah laporan hasil praktikum
6. Presentasikan hasil analisis anda di depan kelas
D. Hasil pengamatan
Hasil pengujian kadar air
Massa bahan = . . . .
Massa botol timbang
Massa setelah pengovenan I = . . . .
Massa setelah pengovenan II = . . . .
Massa konstan = . . . . .
Kadar air = . . . . .
E. Pembahasan
__________________________________________________________________________________
__________________________________________________________________________________
_______________________________________________________________________________-
F. Kesimpulan

BAHAN BACAAN UNTUK GURU DAN SISWA


Peralatan Laboratorium Dasar Mutu
A. Komponen Laboratorium
Kata laboratorium diambil dari bahasa latin yaitu labora yang berarti
bekerja,menurut kamus Besar bahasa indonesia laboratorium memiliki arti tempat
atau kamar dan sebaginya tertentu yang dilengkapi dengan peralatan untuk
mengadakan percobaan (penyelidikan dan sebagainya).
B. peralatan Dasar laboratorium Dasar Mutu
Untuk mendukung analisis karakteristik internal produk dan bahan hasil
pertnian,pada laboratorium dasar mutu di butuhkan instrumen /peralatan analisis,peralatan
analisis digunakan dalam proses pengukuran ,penimbangan,preparasi bahan
,formulasi/pencampuran,destilasi dan pemisahan,pemanasan dan
pendinginan,penyimpanan serta analisis khusus menggunakan instrumen khusus seperti
sentrifugal,kromatografi dan spektrofotometri.
Peralatan dasar merupakan peralatan yang harus ada pada suatu laboratorium yang
digunakan untukmelakukan semua kegiatan analisis.peralatan dasar terbagi menjadi
beberapa kelompok yaitu peralatan gelas ( glassware equipment),peralatan non gelas (non-
gelas equipment ) ,peralatan pemanas dan peralatan optik.
1. peralatan gelas (glassware equipment)
Peralatan gelas merupakan peralatan yang terbuat dari kaca .Peralatan gelas
memiliki kelebihan dibanding peralatan nongelas diantaranya tahanterhadap
panas,perubahan suhu yang cepat,reaksi kimia ,koefesien muai rendah dan tembus
cahaya,namunperalatan gelas juga memiliki kelemahan yaitu mudah pecah,mudah tergores
dan mudah ditumbuhi jamur.Perawatan yang perlu dilakukan terhadap peralatan gelas,yaitu
sebelum disimpan ,peralatan gelas yang telah dicuci bersih harus dikeringkan terlebihdahulu
dengancara mengeringkan peralatangelas dengan menggunakn kain lembut atau kapas agar
tidak tergores.peralatan gelas sebaiknya disimpan di dalam lemari agar terbebas dari debu.
Contoh , Erlemeyer harus disimpan dengan cara menutup permukaanya dengan kapas agar
tidak menyerap cairan atau dengan dibungkus kertas.Peralatan gelas ini sebaiknya disusun
pada rak sesuai dengan jenis dan ukuranya.
Contoh peralatan gelas :
1. gelas piala (Beaker glas )
2. Labu erlemeyer
3. Gelas ukur
4. Tabung reaksi
5.Botol timbang
6.Cawanpetri
7. Gelas arloji
8.Corong
2. Peralatan non gelas (Non gelas equepment )
a. Neraca (balance)
Neraca atau timbangan adalah alat ukur untuk mengukur bobot/massa dari suatu
bahan atau sampel.Neraca merupakan salah satu alat laboratorium yang paling sering
digunakan. Berdasarkan tingkat ketelitiannya neraca terbagi menjadi 2 yaitu :
1. Neraca analitik,merupakan neraca dengan tingkat ketelitian tinggi dalammengukurmassa
karena neraca ini dapat mengukur hingga massa denganukuran miligram (mg)
2. Neraca kasar ,merupakan neraca dengan tingkat keteltian rendah dalammengukur massa.
Berdasarkan tenaga yang dugunakan,neraca dibagi menjadi 2 yaitu neraca digital
dan neraca analog.

GLOSARIUM

Beaker Glass Peralatan gelas yang berfunsi sebagai wadah untuk melarutkan
Bahan dan wadah untukmemanaskan,meguapkan dan melakukan
Titrasi
Labu Erlemeyar Terbuat dari bahan Borosilikat berfungsi untuk titrasi dan reaksi
Yang memerlukan pengocokan.
Tabung Reaksi terbuat dari bahan borosilikat yang tahan terhadap pemanasan.
Neraca Analitik Alat yang dipake untukmenimbang massa dengan tingkat
Ketelitian yang tingi
Pipet filler Terbuat dari bahan karet yang resisten terhadap bahan kimia
APD Alat perlindungan Diri merupakan tahapawal pada teknik
Kerja aseptis

DAFTAR PUSTAKA
Andarwulan, N,Kusnandar, F ., & Jherawati D .2021, Analisis pangan. Jakarta: Dian Rakyat.
Broto, W . 2003. Mangga : Budidaya, Pascapanen, dan Tata niaganya. Agro Media Pustaka
Jakarta
Khamidinal. 2012 Teknik Laboratprum kimia. Yogyakarta:Pustaka Peljar
Miuchtadi, TR, Sugiono, dan Ayustiningwarmo.2013.Ilmu Pengetahuan Bahan Pangan.
Alfabeta CV Jakarta.
Sitorus, M , Sutiani, A. 2013 . Pengelolaan dan Manajemen Laboratorium Kimia.
Yogyakarta:Graha Ilmu
Tim Kreatif Kimia. 2016. Panduan Praktikum Kimia SMA/MA kls XII. Jakarta:Bumi Aksara
Wijanti, Soesarsono & D. Fardiaz. 1974. Dasar-Dasar Pengawasan Mutu Hasil Pertanian,
Bogor: Fatemata IPB.

PROGRAM TAHUNAN

TAHUN PELAJARAN 2023/2024

Kompetensi Keahlian : Agribisnis Pengolahan Hasil Pertanian

Kelas :X

Mata Pelajaran : Dasar-Dasar Keahlian Pengololahan Hasil Pertanian

ALOKASI
NO Capaian pembelajran Tujuan Pembelajaran KET
WAKTU

6. Pada fase E, peserta didik mampu 6.1.1 Mengidentifikasi 8 jp


memahami prinsip prosedur penggunaan peralatan laboratorium
dan perawatan gelas (gelas alat ukur dasar mutu
volume,gelas wadah,gelas sparatus
6.1.2Menganalisis
destilasi,aparatus ekstraksi,aparatus 12 JP
kebutuhan peralatan
titrasi,gelas wadah gelas reaktor laboratorium dasar mutu
pencampur dan alat gelas penunjang dan
alat bukan gelas (neraca 6.2.1 Memahami sifat-
analitik,oven,waterbath,tanur sifat bahan kimia. 12 JP
inkubator,autoclave,fu,mehood,atau fume
6.2.2. Menjabarkan sifat-
scruber,hot plate,bunsen atau 8 JP
sifat bahan kimia
burner,Laminari Air Flow /LAF) penggunaan
bahan kimia pereaksi dan 6.3.1 Mampu menerapkan 12 JP
standar(pembuatan larutan dan prinsip kerja laboratorium
standarisasi larutan),teknik kerja yang baik.
aseptik,sterilisasi peralatan dan strelisasi
6.3.2 Mampu melakukan 8 JP
madia serta penanganan limbah
praktikum kerja
laboratorium.
laboratorium yang baik.

6.4.1 Menerapkan prinsip


kerja aseptis 8 JP

2 Pada akhir fase E, peserta didik mampu 1.Memahami 8 JP


menjelaskan perkembangan teknologi perkembangan
pengolahan hasil pertanian, antara lain: bioteknologi
perkembangan bioteknologi, otomatisasi
dan digitalisasi pada proses pengolahan 2. Memahami 8 JP
hasil pertanian, Internet of Things (IoT), otomatisasi dan
proses-proses penanganan pasca panen, digitalisasi
proses pengolahan hasil dan pengujian
laboratorium; isu-isu pemanasan global, 3. Memahami intrnet of
8JP
perubahan iklim, ketersediaan pangan think
global, regional dan lokal, pertanian
berkelanjutan, sistem kelembagaan pada
rantai produksi dan pasar. 4. Memahami 8JP
penanganan pasca panen

5.Memahami proses 8 JP
pengolahan dan
pengujian laboratrium
4 JP

Cirebon, 25 Agustus 2023

Mengetahui,

Kepala Sekolah, Guru Mata Pelajaran,

SUHARTONO, S.Pd., SUPRIYATIN, S.P.

NIP. 19780711 200902 1 001 NIP. 19761116 202221 2 004.

KEMENTERIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN,RISET DAN TEKNOLOGI


BADAN PENELITIAN DAN PENGEMBANGAN DAN PERBUKUAN
PUSAT ASESMEN DAN PEMBELAJARAN

DASAR PENGENDALIAN MUTU HASIL PERTANIAN


Untuk SMK Kelas X

Penyusun

SUPRIYATIN ., SP

(SMK N 1 SUSUKAN)

2023 - 2024

Anda mungkin juga menyukai