Anda di halaman 1dari 3

PENGELOLAAN BAHAN BERBAHAYA

DAN BERACUN
No. Dokumen : SOP/30/UKP/
VIII/II/2019
No. Revisi :0
SOP
Tgl. Mulai Berlaku : 02 Februari 2019

Halaman : 1/2
PUSKESMAS Yulius, A.Md.Kep
SAMALANTAN NIP. 19790412 201201 1 002

1. Pengertian Pengelolaan Bahan Berbahaya dan Beracun (B3) adalah pengelolaan bahan
yang karena sifat dan atau konsentrasinya dan atau jumlahnya, baik secara
langsung maupun tidak langsung dapat mencemarkan dan atau merusak
lingkungan hidup, kesehatan, kelangsungan hidup manusia serta makhluk
hidup lainnya.
2. Tujuan Sebagai acuan penerapan langkah-langkah untuk petugas mencegah dan
atau mengurangi risiko dampak Bahan Berbahaya dan Beracun (B3)
terhadap lingkungan hidup, kesehatan manusia dan makhluk hidup lainnya.
3. Kebijakan Surat Keputusan Kepala Puskesmas Samalantan Nomor: Tahun 2019
tentang Penanganan dan Pembuangan Bahan Berbahaya
4. Referensi Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 74 Tahun 2001 tentang
Pengelolaan Bahan Berbahaya dan Beracun
5. Alat dan Bahan Daftar bahan berbahaya dan beracun B3 yang ada di laboratorium
6. Prosedur 1. Petugas laboratorium mengidentifikasi karakteristik bahan berbahaya
dan beracun yang ada di laboratorium.
2. Petugas laboratorium mencatat bahan berbahaya apa saja yang ada di
laboratorium.
3. Petugas laboratorium menyimpan, menempatkan bahan berbahaya dan
beracun sesuai peraturan yang berlaku, sesuai dengan karakteristik
masing-masing bahan berbahaya dan beracun tersebut.
4. Petugas laboratorium melakukan penanganan dan mencatat sesuai
peraturan/panduan tertulis apabila ada tumpahan bahan berbahaya dan
beracun dengan memakai Alat Pelindung Diri.
7. Diagram Alir
Petugas laboratorium mencatat
Petugas laboratorium bahan berbahaya apa saja yang ada
melakukan di laboratorium
penanganan dan
mencatat sesuai
peraturan/panduan
tertulis
Petugas laboratorium menyimpan,
Petugas laboratorium menempatkan bahan berbahaya dan
mengidentifikasi beracun sesuai peraturan yang
karakteristik bahan berlaku
berbahaya dan beracun
yang ada di
laboratorium

8. Hal-hal -
yangperlu
diperhatikan
9. Unit Terkait 1. Unit Laboratorium
2. Kesehatan Lingkungan
10. Dokumen terkait -
11. Rekaman historis
perubahan Diberlakukan
No Yang dirubah Isi Perubahan
Tanggal

PENGELOLAAN BAHAN BERBAHAYA DAN BERACUN

No. Dokumen : / / / / 2019

No. Revisi :0
Tanggal Terbit : 02 Februari 2019

Halaman : 1/2

PUSKESMAS
SAMALANTAN

Tidak
No Langkah Kegiatan Ya Tidak
Berlaku
1 Apakah Petugas laboratorium mengidentifikasi karakteristik
bahan berbahaya dan beracun yang ada di laboratorium?
2 Apakah Petugas laboratorium mencatat bahan berbahaya apa
saja yang ada di laboratorium?
3 Apakah Petugas laboratorium menyimpan, menempatkan bahan
berbahaya dan beracun sesuai peraturan yang berlaku,
sesuai dengan karakteristik masing-masing bahan
berbahaya dan beracun tersebut?
4 Apakah Petugas laboratorium melakukan penanganan dan
mencatat sesuai peraturan/panduan tertulis apabila ada
tumpahan bahan berbahaya dan beracun dengan
memakai Alat Pelindung Diri?
Jumlah

CR : …………………………%.
Samalantan,……………………..

Pelaksana / Auditor

(……………………..)

Anda mungkin juga menyukai