Anda di halaman 1dari 1

BAB V

KESIMPULAN DAN SARAN

5.1 KESIMPULAN

Berdasarkan hasil perancangan yang kelompok kami lakukan, maka kami sebagai penulis
dapat memberikan kesimpulan sebagai berikut:
1. Analisa perancangan sistem yang berupa aplikasi “Giken AirCon” ini jika di terapkan
dapat menghemat waktu dan memudahkan dalam proses penyimpanan data semua
pekerjaan yang berhubungan dengan Air Conditioner(AC) di PT.Giken.
2. Aplikasi ini sangat simpel dan praktis karena bisa diinstal di handphone android
maupun PC dan laptop.
3. Data yang disimpan dapat di download sewaktu-waktu untuk keperluan pendataan
atau audit.

5.2 SARAN

Kami sebagai penulis menginginkan kesempurnaan dalam penyusunan laporan yang


bejudul “Analisis dan Perancangan Sistem Informasi “Perancangan Checksheet Online
berbasis Android” , akan tetapi pada kenyataannya masih ada kekurangan pada laporan ini,
maka sebagai penulis kami menyarankan beberapa hal sebagai berikut:
1. Diperlukan komitmen dari semua anggota Facility untuk aktif menggunakan Aplikasi
Ini agar data selalu update setiap ada pekerjaan AC.
2. Diperlukan pengembangan Aplikasi supaya bisa download data lewat semua
perangkat yang digunakan,baik lewat handphone ataupun laptop/PC,untuk sementara
download data hanya bisa dilakukan oleh Admin di data Glideapps.com

Anda mungkin juga menyukai