Anda di halaman 1dari 8

SOAL UAB BLOK 4.

3 KELAS B (2020)

1. Seorang anak laki-laki berusia 1 tahun datang ke puskesmas dengan keluhan jika
buang air kecil menggelembung. Pada pemeriksaan fisik didapatkan preputium
tidak bisa ditarik ke belakang. Apakah diagnosis yang paling mungkin pada kasus
diatas?
A. Fimosis
B. Parafimosis
C. Epispadia
D. Hipospadia
E. Undusensus testikulorum

2. GFR 20
A. CKD 1
B. CKD 2
C. CKD 3
D. CKD 4
E. CKD 5

3. Komplikasi paling sering dari herpes zoster


A. Uveitis
B. Ramsay hunt syndrom
C. NPH
D. Neuralgia Pascaherpetika

4. Seorang wanita 50 tahun datang ke poliklinik dengan keluhan buang air kecil terasa
sulit sehingga disertai rasa nyeri. pasien sebelumnya pernah mengalami buang air
kecildisertai darah. pasien alergi penicillin. terapi apa yang diberikan?
A. Ceftriaxon
B. Amoxicillin
C. Co amoxiclav

5. Pemeriksaan gen yang tepat untuk PXE


A. TSC 1
B. TSC 2
C. CHD7
D. ABCC …

6. Pasien jatuh dari skateboard trus terdapat straddle injury dan pembengkakan di
penis, skrotum dan dinding abdomen mengakibatkan adanya ekstravasasi urin
Organ mana yang keganggu? Uretra Bulbo
A. Ureter
B. Vesica urinary
C. Uretra membranosa
D. Uretra Spongiosa

7. Seorang perempuan berusia 55 tahun datang ke poliklinik kulit dan kelamin dengan
keluhan bercak putih di punggung tangan kanan dan dahi sebelah kiri sejak 1 tahun
yang lalu. Keluhan tidak disertai nyeri gatal maupun panas. Pada pemeriksaan
ditemukan adanya makula hipofigmentasi di dorsum manus dextra dan frontalis
sinistra. Apa penyakit yang terdapat pada pasien?
A. Ptiriasis roseosa
B. Ptiriasis versicolor
C. Vitiligo
D. Kusta tipe MB
E. Lepra

8. Seorang anak perempuan berusia 7 tahun datang dengan keluhan bab mencret dan
bak lebih sedikit dari biasanya, pada pemeriksaan didapatkan edema anakarsa dan
proteinuria (+), apakah komplikasi tersering pada Sindroma Nefrotik Anak?
A. Selulitis dan Peritonitis
B. Hipovolemia
C. Hipokalsemia
D. Hiperlipidemia

9. Mekanisme furosemide? bekerja dengan cara menghambat kotransporter luminal


na-k-cl dari loop henle
10. Seorang laki-laki 30 tahun datang ke poliklinik kulit RS dengan keluhan gatal-gatal
dan bengkak seluruh tubuh dialami setiap pagi pada 1 Minggu terakhir. Keluhan
tidak disertai bengkak pada daerah wajah. Pada pemeriksaan fisik di dapat kan
ruam eritem dan edema bentuk plak numularis. Apa diagnosis nya?
A. Angioderma
B. Erupsi alergi obat
C. Eritema multiforme
D. Urtikaria
E. Miliari

11. Tatalaksana gonore


Ceftriaxone 250 mg IM (Hati2 sama dosis, soal ini permainan dosis)

12. Seorang ibu sibuk bekerja sehingga jarang mengganti popok anaknya Apa
tatalaksana pada dermatiris popok?

13. Keluhan keluar cairan dari kelamin, pada pemeriksaan ditemukan PMN dan
diplococcus gram negatif. etiologi ?
A. Gardnella vaginosis
B. Gonorre
C. Treponema pallidum
D. HPV

14. Seorang perempuan umur 35 tahun datang ke dokter dengan keluhan nyeri perut
bagian bawah sejak 2 minggu ini. Pada pemeriksaan urinalis didapat pH=5. Apakah
penyebab terbentuk batu pada kasus tersebut?
A. Sistin
B. Asam urat
C. Kalsium
D. Oksalat
E. Fosfat
15. Pasien perempuan luka bakar 10% stage II Mau di kasi RL pakai rumus
perhitungan baxter, berapa tpm?
A. 44-45 tpm
B. 55-56 tpm
C. 85-86 tpm
D. 95-96 tpm
E. 105-106 tpm

16. Gambaran eritema berbentuk koin? Dermatitis nummular


Kalau ada Riwayat keluarga, Dx : dermatitis Atopik
17. Seorang laki-laki berusia 74 tahun datang ke poliklinik RS dengan keluhan sulit
buang air kecil dan tidak puas ketika buang air kecil. Hasil gambaran histopatologi
dari biopsi kelenjar prostat pada pasien tersebut seperti pada gambar dibawah ini

Apakah struktur yang ditunjukkan bulatan biru pada gambaran histopatologi di atas?
A. Hiperplasia kelenjar
B. Hiperplasia sel epitel selapis silindris
C. Proliferasi sel basal
D. Proliferasi stroma fibromuscular
E. Corpora amylacea

18. Tatalaksana kondiloma akuminata untuk ibu hamil? TCA

19. Tatalaksana moluskum kontangiosum? Ekstrasi

20. Kasusnya di sunat jin, testis ga bisa di tarik ke belakang disebut? Fimosis

21. Yang termasuk kedalam bridging population? Pelanggan yang memesan PSK
22. Yang termasuk batu radioopak? Kalsium oksalat

23. Tatalaksana bakterialis vaginosis? Metronidazole 2x500mg/hr selama 7hr

24. Fungsi esbach adalah? Mengetahui deficit protein

25. Penyakit jaringan ikat pseudoxanthoma elasticum (PXE) Gen yang mengalami
kerusakan ? a. ABCC..

26. Seorang laki laki keluhan borok di hidung,awal bisul seperti jarum pentul melebar
seperti biji jagung
A. Metastasis, invasif,prognosis baik
B. Tidak metastasis, invasif, prognosis baik
C. Mudah metastasis, tidak invasif, prognosis buruk
D. Metastasis, invasif,prognosis buruk

27. Seorang laki – laki datang dengan keluhan lesi berbentuk linier sepanjang 2 cm
pada area tengkuk disertai dengan kemerahan? Dermatitis venenata

28. Alergi penggunaan obat, gambaran dermatofisionya 45%... NET

29. Tidak gatal, makula hipopigmentasi…Vetiligo

30. Seorang perempuan bangun pagi hari, pada wajah ada edema dan kemerahan
menonjol… Urtika

31. Seorang laki laki 25 th datang ke konseling genetik dengan penyakit


neurofibromatosis tipe 1. Pasien memiliki saudara kembar laki laki. Mereka
merupakan kembar monosit dari 1 sel telur dan 1 sel sperma dari orang tuanya.
Mereka terlahir dari seorang ibu sehat berkebangsaan Inggris. Mutasi gen apakah
yang terjadi pada penyakit tersebut?
A. CHD7
B. MRF1
C. TSC1
D. NF1
E. TSC2

32. Seorang laki laki berusia 33 tahun datang ke IGD RS dengan keluhan bercak
bercak kemerahan yang terasa sangat gatal sejak 4 bulan yang lalu, disertai skuama
putih tebal berlapis lapis dan pitting nail (+). Didapatkan bintik kemerahan setiap
bercak digores/dikikis dengan object glass. apakah hasil PP yg tepat untuk kasus
tsb?
A. Sel berjajar membentuk struktur palisade
B. Hifa bersepta dengan aktospora
C. Keratinosit dengan polinuclear halo
D. Hifa pendek dengan spora berkelompok
E. Alongasi disertai penipisan epidermis

33. Perempuan datang dengan keluhan dirambut keluhan sama dirasakan keluarga
didapatkan nits pada rambut tatalaksana nya apa
A. Gameksan 1%
B. Gameksan 2%
C. Permektin 10%
D. Permektin 0,5 %

34. Seorang laki-laki berusia 46 tahun datang ke IGD RS dengan keluhan nyeri
pinggang kiri sejak 4 hari yang lalu, seperti ditusuk tusuk dan menjalar sampai ke
lubang kencing. Keluhan dirasakan hilang timbul. Keluhan disertai BAK sedikit
dan kadang disertai darah. Keluhan demam, mual, muntah disangkal. Keluhan BAK
disertai pasir tidak ada. Keluhan berkurang dengan berubah posisi disangkal. Pada
pemeriksaan fisik didapatkan nyeri tekan a/r pinggang kiri (+), ketok CVA kiri (+).
Bila dokter akan dilakukan pemeriksaan penunjang urin, urine manakah yang
digunakan untuk menegakkan diagnosis?
A. Midstream urine
B. Urine 24 jam
C. Urine sewaktu
D. Kateter
E. Suprapubik

35. BILATERAL RENAL AGENESIS gen apa?


A. TURN SYNDROM
B. ASPERGHILLUS SYNDROM
POTTER SYNDROM

36. Seorang pasien datang dengan keluhan sering buang air kecil tapi tidak dirasakan
nyeri tekan pada perutnya dan ditemukan hematuria,organ manakah yang
kemungkinan mengalami kelainan ?
A. Vesica urinaria
B. Ureter
C. Ginjal
D. Uretra
E. Prostat

37. Seorang perempuan berusia 30 tahun dibawa ke IGD Rumah Sakit dengan keluhan
tersiram air panas pada lengan kiri, perut, punggung bawah, serta paha kanan dan kiri.
Kulit tubuhnya tampak kemerahan sampai ada yang timbul gelembung-gelembung
berisi cairan. Keluhan tidak disertai demam. Pada pemeriksaan fisik didapatkan
tekanan darah 110/80mmHg, denyut nadi 88x/menit, frekuensi napas 20x/menit dan
suhu 36,5 C, Apakah diagnosis yang tepat pada pasien tersebut?
A. Combusio grade 1 dengan luas luka bakar 45 %
B. Combusio grade 2A dengan luas luka bakar 45 %
C. Combusio grade 3 dengan luas luka bakar 45 %
D. Combusio grade 3 dengan luas luka bakar 45 %
E. Combusio grade 2 dengan luas luka bakar 53 %

38. Seorang laki-laki datang ke klinik dengan keluhan pecahnya benjolan pada leher
kanannya. Benjolan tersebut muncul sejak setahun yang lalu. Sebelum pecah,
benjolan kurang lebih sebesar telur puyuh, keras, dan tidak terasa nyeri, terdapat skin
bridges. Satu hari yang lalu benjolan pecah dan meluas. Dari hasil pemeriksaan
histopatologi didapatkan massa folikel yang dilapisi sel epitel kuboid, dipenuhi sel
radang dan sel datia Langhans. Apakah diagnosis yang paling mungkin untuk pasien
tersebut?
A. Infeksi mikobakteria atipik
B. MH tuberkulosa
C. Sarkoidosis
D. Skofuloderma
E. SLE

39. Seorang laki-laki berusia 30 tahun dibawa ke unit gawat darurat RS setelah jatuh dari
ketinggian 3 meter 2 jam yang lalu. Pasien jatuh dengan posisi bagian belakang tubuh
membentur benda keras tumpul. Setelah kejadian pasien masih bisa berjalan, namun
mengeluh nyeri pada pinggang sebelah kanan dan buang air kecil berwarna merah.
Dari pemeriksaan fisik didapatkan kesadaran compos mentis, tekanan darah 100/70
mmHg, denyut nadi 100 x/menit, frekuensi napas 24 x/menit, temperatur 36,2°C.
Pemeriksaan pada status lokalis di daerah lumbal kanan tampak ekimosis, teraba
massa dan nyeri pada perabaan. Dari hasil pemeriksaan penunjang menunjukkan
laserasi sampai ke dalam corticomedullary junction dan sistem kaliks.Manakah di
bawah ini yang sesuai dengan derajat trauma pada kasus tersebut?
A. I
B. II
C. III
D. IV
E. V

40. Seorang laki-lakiberusia 52 tahun datang ke IGD dengan keluhan sesak nafas sejak 5
hari yang lalu. Keluhan disertai mual, muntah, kaki bengkak dan BAK sedikit. Pasien
mengaku didiagnosis darah tinggi sejak 6 tahun yang lalu dan tidak rutin minum obat.
Pada pemeriksaan fisik tampak edema pada kedua tungkai, pemeriksaan lab
didapatkan Hb 9g/dl, ur.200mg/dl, kreatinin 11mg/dl.Apakah komplikasi yang
mungkin terjadi pada pasien ini ?
A. Asidosis, hipokalemia
B. Alkalosis, hiperkalemia
C. Alkalosis, hipokalemia
D. Alkalosis, hipernatremia
E. Asidosis, hyperkalemia

Anda mungkin juga menyukai