Anda di halaman 1dari 4

1. Seorang pria berusia 24 tahun datang dengan keluhan pusing berputar.

Pusing berputar
dirasakan mendadak dengan intensitas berat, disertai dengan mual dan muntah. Keluhan ini
dirasakan terus menerus sehingga pasien tidak dapat beraktivitas. Pasien mempunyai riwayat
batuk dan pilek kurang lebih sekitar 1 minggu yang lalu. Berikut merupakan pernyataan yang
benar mengenai kondisi di atas, KECUALI:
A. Jalur vestibular utama yang terkena adalah bagian inferior dari saraf vestibular 
anterior
B. Ditemukan adanya penyangatan dari nervus vestibulococchlearis atau membran labirin
C. Salah satu dari etiologi adalah virus herpes zoster oticus (herpes simplex)
D. Promethazine, clonazepam, dan scopolamine dapat membantu mengurangi gejala pada
fase akut
E. Pemulihan yang lebih cepat dengan penggunaan metilprednisolon 100 mg per oral
dengan dosis tapered selama 3 minggu
Jawaban :
Mendadak dan intensitas berat  vertigo vestibular perifer
Riwayat batuk pilek  riw infeksi (+)
Vertigo vestibular perifer :
1. BPPV  dipicu perubahan posisi
2. Meniere disease  vertigo, tinnitus, tuli sensorineural
3. Neuritis vestibularis  infeksi virus, kerusakan pada nervus vestibularis bagian
anterior
Terapi : - Simptomatik : fase akut : dimenhidrinat 100 mg
- Kausal : metilprednisolon 3 hr onset-3 mgu : 100 mg/hari  20 mg/3 hari
ATAU prednisone 2x20 mg selama 10-14hr
4. Oklusi arteri labirin
5. Labirinitis
6. Obat ototoksik
2. Laki-laki 60 tahun berobat ke poliklinik neurologi dengan keluhan pusing berputar.
Berdasarkan anamnesis dan pemeriksaan fisik neurologi, pasien tersebut didiagnosa dengan
BPPV. Pada manuver Dix hallpike didapatkan nistagmus upbeating torsional ke sisi kanan.
Berdasarkan karakteritik nistagmus tersebut, kanalis semisirkularis ya`ng terkena adalah?
A. Kanalis semisirkularis posterior kiri
B. Kanalis semisirkularis posterrior kanan
C. Kanalis semisirkularis anterior kiri
D. Kanalis semisirkularis anterior kanan
E. Kanalis semisirkularis horisontal kanan
Jawaban :
Interpretasi dix hallpike (untuk kanal posterior) abnormal : nystagmus (+) ada masa laten, <30
detik, berkurang saat manuver diulang 2-3x (fatigue)

Langkah2 dix hallpike :


Pasien duduk  liat kekanan/kiri  jatuhkan badan secara cepat (kepala tergantung)
Pertahankan 10-15 detik  dudukkan kembali
Ulang kesisi lainnya

3. Seorang laki-laki 39 tahun dibawa ke UGD karena mendadak pusing berputar saat sedang
bermain bersama anaknya. Keluhan disertai mual muntah dan keringat dingin. Pasien tidak
berani membuka mata karena lingkungannya terasa berputar. Tanda vital dalam batas
normal. Tindakan pertama yang paling tepat dilakukan adalah :
A. Betahistin 24 mg per oral
B. Injeksi metoklopramid 1 ampul
C. Flunarizin 10 mg per oral
D. Oksigen 2-3 L/menit nasal kanul
E. Infus RL 20 tetes/menit
4. Wanita 45 tahun, datang dengan membawa hasil CT Scan kepala tanpa kontras dengan hasil
normal. Keluhan pasien ini adalah sering mengalami pusing berputar hilang timbul disertai
telinga berdenging dengan durasi 1 menit. Keluhan dirasakan saat pasien menggerakkan
kepala. Tidak ada mual dan muntah. Pemeriksaan neurologi dalam batas normal. Dari kasus
diatas manakah terapi yang paling tepat? *
A. Carbamazepin 200-600 mg/hari
B. Betahistinmesilat 48 mg/hari
C. Flunarizin 10 mg/hari
D. Skopolamin 3x0,6 mg
E. Diazepam 10 mg/hari
Jawaban :
MENNIER DISEASE : vertigo min durasi 20 menit, pendengaran menurun, tinnitus, rasa
penuh di telinga

VESTIBULAR PAROXYSMIA: GK khas TIDAK ADA MUAL MUNTAH


Etiologi : kompresi neurovascular pd N. VIII
Terapi : - carbamazepine 200-800 mg/hari
- oxcarbamazepin 300-6—mg/hari
- Jika intoleran dapat diberi asam valproate, gabapentin, fenitoin
- dekompresi
5. Seorang laki laki usia 50 tahun datang ke poli neurologi dengan pusing berputar, mual sejak
1 bulan yang lalu. pada gerakan mata keatas didapatkan nistagmus dengan komponen cepat
kearah bawah, ketika mata digerakkan kearah bawah didapakan nistagmus dengan komponen
cepat kearah bawah.Apakah terapi yang terbaik untuk mengatasi gerakan abnormal pada
mata pasien ini?
A. Betahistin dosis tinggi
B. Flunarizine
C. Amino-pyridine
D. Cinnarizine
E. Baclofen

6. Wanita usia 68 tahun datang ke IGD dengan keluhan penurunan pendengaran telinga kiri
secara mendadak, disertai dengan rasa berdenging dan penuh. Keluhan disertai pusing
berputar intensitas ringan, yang dirasakan sejak 1 minggu terakhir, mual namun tidak
muntah. Pada pemeriksaan klinis dijumpai adanya ataxia cerebellar, nistagmus horizontal
bidireksional, Head Impulse Test normal, Test of Skew vertikal. Pasien mempunyai riwayat
hipertensi tak terkontrol. Manakah penyebab kelainan tersebut?
A. Kompresi neurovaskular pada N VIII  vestibular paroxysmia (tidak ada mual
muntah)
B. Iskemia a. labirintine
C. Degenerasi inflamasi pada N VIII
D. Otokonia  BBPV
Debris berisi kristal kalsium karbonat (asal : fragmen otokonia yg lepas dari macula
utriculus)  menempel pd permukaan kupula kanalis semisirkularis
E. Infeksi N VIII  neuritis vestibular. Patof : kerusakan bagian superior nervus
vestibular

Jawaban : Test of skew vertical : sentral vertigo

7. Pasien berusia 8 tahun datang dengan keluhan pusing, tidak disertai mual atau muntah
sebelumnya, dalam pemeriksaan fisik tidak terdapat defisit neurologis, riwayat infeksi pada
telinga dan penurunan kesadaran disangkal, ibu pasien mengeluh pasien selalu menangis
semenjak terjadi keluhan, gejala yang mungkin di temukan pada pseudovertigo kecuali?
A. Presinkop
B. Kecemasan
C. Intoksikasi
D. Sensasi berputar
E. Ketidakseimbangan

Anda mungkin juga menyukai